AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia

News

Mengenal Strategi Buy the Rumor and Sell the News
Hana Raisa     9 May 2023
Fenomena Buy the Rumor and Sell the News tidak hanya marak di pasar forex saja, tetapi juga di pasar finansial secara keseluruhan. Bagaimana cara memanfaatkanya?
Benarkah Price Action Lebih Baik Dari News Trading?
Cahyaning     23 Jul 2021
Mencari strategi terbaik trading forex bukanlah hal yang mudah. Benarkah Price Action lebih baik dari News Trading?
Cara Sukses News Trading Untuk Trader Pemula
Nadila D     29 Sep 2020
Kekuatan berita ekonomi dalam menggerakkan pasar menjadi alasan mengapa trader perlu memperhatikannya. Maka dari itu, News Trading muncul sebagai strategi trading yang berlandaskan pada rilis berita-berita ekonomi berdampak.
Forum
Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #news

  Gaizka   |   15 Feb 2021   |   Artikel

Mending open posisi saat news release, sebelum, atau sesudah ya?

  Friezkha   |   15 Feb 2021

Tergantung trader sih, karena semua ada keuntungan dan kekurangan sendiri. Tapi kalau aku lebih suka sebelum sih.

  Nadine   |   15 Feb 2021   |   Artikel

Untuk news trading, apakah pair forex yang dipilih harus berkaitan dengan Dolar AS?

  Untung   |   15 Feb 2021

Iya sih, karena Dolar yang paling likuid dan sering terpengaruh rilis data. Atau bisa coba GBP/JPY. Itu juga lumayan likuid.

  Kamila   |   23 Nov 2022   |   Artikel

Maaf, saya benar-benar pemula dalam trading:

1. Waspadai juga News Release? News Release itu apa? Dan bagaimana news release ini mempengaruhi dan harus kita waspadai?

2. Tidak yakin dengan kondisi market itu maksudnya seperti apa? Dalam arti panduannya apa? Apa pakai perasaan kita saja seperti untung-untungan begitu, atau bagaimana?

3. Kenapa Stop Loss disebut sebagai mempercepat kerugian? Contoh trading tanpa SL itu yang seperti apa?

4. Kalau Cut Loss dalam posisi kerugiannya menurut kita terlalu besar, apakah sebaiknya tetap Cut Loss atau tidak apa-apa menunggu?

5. Trading is fun. Contoh pengalaman dari Agan sendiri yang menunjukkan kalau Trading itu menyenangkan.

  Kiki R   |   24 Nov 2022

1. News release atau rilis news adalah berita ekonomi berdampak tinggi yang akan rilis. Contohnya seperti keputusan suku bunga, nonf-farm payroll (NFP), CPI, dst.

Saat rilis news, terjadi pergerakan harga yang kuat karena para big player (seperti bank, hedge fund) melakukan transaksi. Hal inilah yang menjadi pendorong utama kenapa harga bergerak kuat saat news.

Anda harus mewaspadai harga yang bergerak dengan kuat ini. Kalau Anda sudah punya posisi sebelum rilis news, posisi Anda bisa jadi profit banyak atau malah loss banyak.

Namun, jika Anda menggunakan stop loss dan take profit, saat rilis news ini salah satu dari keduanya (SL atau TP) akan cepat terkena.

2. Tidak yakin dalam hal ini maksudnya pergerakan harga yang terjadi kurang mendukung setup yang Anda punyai.

Contohnya kondisi market sedang sideways dan anda tidak menyukai kondisi sideways, tentu Anda lebih baik tidka masuk ke market dulu.

3. Stop loss mempercepat kerugian karena biasanya trader pemula sering kena SL lalu harga berbalik ke arah yang diinginkan.

Karena alasan inilah, banyak dari trader pemula tersebut malah tidak pasang SL. Trading tanpa SL artinya Anda merisikokan seluruh uang Anda di akun tersebut setiap membuka posisi.

Solusinya bukan tanpa SL, tapi evaluasi untuk menempatkan SL yang tepat.

4. Cut loss. Ingat trading Anda adalah bisnis Anda. Jangan ambil keputusan di market berdasarkan emosi.

"menunggu harga akan berbalik" tanpa disertai dukungan data adalah tindakan tidak logis.

Kalau Anda cut loss, kerugian Anda berhenti disitu. Kalau tidak, kerugian Anda bisa jadi kebangkrutan Anda.

5. Trading is fun yang dimaksud di atas adalah belajar trading adalah hal yang menyenangkan.

Aktivitas belajar trading ini menyenangkan karena setiap hari Anda mengekplorasi, menguji, mengevaluasi pengetahuan trading Anda.

Misalnya, Anda belajar trading strategi X. Anda membaca seluruh yang bisa Anda dapatkan tentang strategi X ini, lalu menguji di market selama periode waktu tertentu.

Dari data pengujian ini Anda bisa melihat kelebihan dan kekurangan dari strategi X serta apakah bisa profitable di market. Anda uji kembali dan evaluasi lagi.

Inilah bagian menyenangkannya. Anda tidak akan kekurangan bahan untuk belajar trading.

Market terus bergerak dan selalu ada feedback yang bisa Anda kembangkan.

  Rangga   |   30 Nov 2022   |   Artikel

Trading kripto susah dipelajari deh kayaknya. Kayak kita kalau mau close position, sepertinya kita harus dapetin news luar untuk info harga kripto disaat itu karena artikel ini bilang harga kripto di Indonesia biasanya dekay. Selain itu kalau dari artikel ini jelasin, kayaknya trading kripto lebih sulit dibanding forex.

Dari segi pergerakan harga juga sangat volatile. Naik turunnya kripto cepat banget dan ketika menukik ke atas bisa keatas terus kalau kebawah bisa melandai terus. Trading forex aja masih perlu belajar keras apalagi trading kripto ya.

Dan saya rasa kayaknya bukan dari sisi teknikal diperlukan saja seperti trading forex. Jadi perlu sisi fundamental juga untuk ngehindari harga kripto yang jatuh terlalu jauh. Menarik ngeri ngeri sedap sih

  Wijaya   |   17 Dec 2022

Emang agak susah tapi mesti di coba sih kalau memang passion agan disitu. Kalau dilihat dari modal, beli bitcoin secara langsung juga akan sangat perlu modal gede. Sekarang aja 1 btc bisa berapa ratus juta kan agak berat lho. Kalau trading mah dimulai dari cepek juga udah bisa. Ntar kumpulin profitnya perlahan-lahan.

  Stephen   |   15 Apr 2023   |   Artikel

Trading Central akan menyajikan informasi dari aspek fundamental (news), teknikal (indikator), maupun Expert Advisor. Gua sih bsa ngerti sih dari aspek teknikal dan EA itu bsa menggunakan AI krna berdasarkan itungan, angka2 dan ilmu pasti, itu msh posibble memakai AI. Jadi ga heran sih klu Trading Central menyediakan informasi mengenai indikator teknikla dan EA secara akurat.

Cuma yng jadi pertanyaan, bagaimana Trading Central bisa menyajikan informasi dari aspek fundamental? Sdngkn fundamental sndiri terdapat beberapa prespektif yg berbeda antara 1 analisa dngn analisa lainnya. Bagaimana cara kerja aspek fundamental di trading central??

  Angga   |   15 Apr 2023

Bantu jawab ya. Sebenarnya sangat memungkinkan kok AI mengambil keputusan brdsaarkan fundamental. Krna fundamental sndiri ada ilmu bukan tebakan atau tebakan ataupun pemikiran dari manusia yg spontan tnpa dasar. Cara kerja Trading Central dalam menyajikan informasi dari aspek fundamental dengan mengumpulkan data dan informasi ekonomi dari berbagai sumber terpercaya seperti bank sentral, lembaga pemerintah, lembaga penelitian, dan berita media. Informasi ini kemudian dianalisis dan diproses menggunakan teknologi AI dan algoritma khusus untuk menghasilkan pandangan fundamental yang lebih akurat.

Trading Central juga menggunakan model ekonomi yang dikembangkan secara internal untuk memperkirakan kinerja ekonomi masa depan dari berbagai negara dan wilayah, serta dampaknya terhadap pasar keuangan. Selain itu, Trading Central juga menganalisis data dan pengumuman kinerja ekonomi suatu negara dan faktor-faktor lain yang dapat mempengaruhi pasar keuangan.

  Brandon   |   18 May 2023   |   Artikel

Halo, mau bertanya! Mana yang mngkn lbh penting, antara fitur webinar yang di tawarkan HFX ataukah fitur news yang ditawarkan Eternity bagi trader pemula? Karena dari perbandingan tabel diatas, jelas sekali bahwa HFX lebih menyediakan fitur edukasi dibandingakn fitur lain dan Eternity lebih fokus ke news trading.

SElain itum berbicara tentang news, apa sih manfaat dari berita ekonomi bagi trader pemula? dan apakah ada pengaruhnya ke tradingan pemula, apalagi misalkan pemula itu belajar tentang day trading. Mohon penjelasannya mengenai hal ini, terima kasih byk!

  Yudha   |   22 May 2023

Halo! Pertanyaan Anda sangat relevan dalam mempertimbangkan fitur-fitur yang ditawarkan oleh broker. Dalam memilih antara fitur webinar yang ditawarkan oleh HFX dan fitur news yang ditawarkan oleh Eternity, penting untuk mempertimbangkan kebutuhan dan preferensi Anda sebagai trader pemula.

Jika Anda lebih tertarik pada pendidikan dan ingin memperoleh pengetahuan yang lebih mendalam tentang trading, fitur webinar yang ditawarkan oleh HFX mungkin menjadi pilihan yang lebih sesuai. Webinar dapat memberikan akses ke sesi pelatihan langsung dengan para ahli, analis, atau trader berpengalaman. Anda dapat mempelajari strategi, analisis pasar, manajemen risiko, dan topik-topik penting lainnya secara interaktif. Fitur ini dapat membantu memperluas pemahaman Anda tentang trading dan meningkatkan keterampilan Anda.

Di sisi lain, jika Anda tertarik pada trading berita atau ingin mengikuti perkembangan ekonomi dan fundamental, fitur news yang ditawarkan oleh Eternity dapat memberikan manfaat yang signifikan. Berita ekonomi dapat memberikan informasi tentang peristiwa, indikator ekonomi, kebijakan moneter, dan faktor-faktor lain yang dapat mempengaruhi pasar. Dengan memahami berita ekonomi, Anda dapat mengambil keputusan trading yang lebih terinformasi dan menyesuaikan strategi Anda dengan situasi pasar yang sedang terjadi.

Kembali lagi, ini semua tergantung preferensi Anda!

Broker Forex Terbaik Untuk News Trading
Wiji Purnama     25 Jan 2017
Memilih broker yang mendukung strategi sangat perlu dilakukan. Lantas jika trade forex dengan berita, bagaimana cara memilih broker forex terbaik?
Memahami Strategi News Trading Dan Penggunaan Berita Forex
Wiji Purnama     16 Jan 2017
Dalam mengaplikasikan strategi forex yang secara umum dikenal sebagai news trading, perhatikan langkah-langkah berikut.
USD/CAD Menjelang News Dari Amerika Serikat
Adam Ghazali     12 Oct 2016
Pada Malam Hari nanti akan ada beberapa news dari USD: FOMC Member Dudley Speaks, FOMC Member George Speaks, JOLTS Job Openings. Dan menurut saya ini akan membuat USD kembali menguat.
#cad  
EUR/JPY 11 Maret 2016 : Dampak News ECB, Euro Masih Kuat
Moch Iksan     11 Mar 2016
Itu sungguh keadaan market yang mengerikan hanya beberapa jam saja pairs ini sanggup naik 184 pips, arah arket untuk hari ini lebih cenderung naik atau harga akan berkisar pada range fibonacci retracement level 38 dan fibonacci expansion level 61.
#jpy  #euro  
News Trading Plan: Momentum Pengumuman Suku Bunga ECB
Bisnis Berjangka     3 Sep 2015
Pergerakan EURUSD di awal minggu ini nampak adem ayem, tidak terlalu berpengaruh oleh fundamental kawasan (euro zone), China, maupun AS.
Strategi Saya untuk News Trading: Manfaatkan Reversal
Yosafat     4 Nov 2012
Ini merupakan strategi yang saya pergunakan, dan yang namanya strategi forex bagi saya adalah sesuatu yang bergerak sesuai dengan kondisi yang ada, dan tentu saja yang nyaman untuk saya gunakan, belum tentu cocok atau sesuai dengan yang lain. Ini adalah bagian pertama
Buy Rumor Kemungkinan Quantitative Easing, Sell News
Yosafat     20 Jun 2012
Buy rumor mengenai QE membuat kacau pasar kemarin, kemungkinan tersebut semakin kuat dengan semakin memburuknya data-data ekonomi baik eropa maupun amerika, namun, apakah semudah itu hal tersebut bisa dilaksanakan (atau minimal diungkapkan dengan kondisi saat ini?), coba kita renungkan sejenak dampak dan kemungkinannya sekaligus sedikit mengetahui garis besar Quantitative Easing tersebut
#sell  
AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal

USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal

Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal

EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal

PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia


Kirim Komentar Baru