AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia

Trading Intraday

5 Strategi Forex Andalan Untuk Trading Intraday
SAM     1 Jun 2017
Intraday adalah model trading harian yang banyak dipakai trader. Berikut ini 5 strategi forex andalan untuk mengoptimalkan cara trading itu.
Trading Intraday Pada AUD/USD
Dwi Winarno     25 Aug 2016
Pada pair AUD/USD masih terdapat target bearish selanjutnya yaitu pada level 0,7544, sehingga dengan mempertimbangkan adanya potensi bullish dolar, kita dapat mengambil posisi short.
#usd  #aud  
Bisakah Day Trading Kripto Dilakukan?
Nandini     7 Aug 2021
Strategi intraday sering digunakan dalam trading forex dan saham. Namun bagaimana dengan kripto? Bisakah day trading kripto dilakukan?
Kamus

Kamus Trading

Carry Trade, Carry Trading

Strategi trading yang lebih memanfaatkan selisih suku bunga antara dua mata uang yang diperdagangkan, daripada perubahan nilai tukar.

Accomodation Trading

Termasuk aktivitas trading ilegal karena satu pedagang mengakomodasi yang lain dengan memasukkan order pada harga yang tidak kompetitif.

Day Trading

Strategi yang dilakukan trader dengan membuka dan menutup posisi trading dalam hari yang sama, sehingga kepastian Loss/Profit dapat diketahui segera.

Quantitative Trading

Strategi trading yang bergantung pada perhitungan matematis untuk mendeteksi peluang trading. Fokus Quantitative Trading biasnaya tertuju pada Harga dan Volume. Termasuk dalam jenis strategi ini adalah High-Frequency Trading dan Algorithmic Trading yang sering diaplikasikan oleh institusi finansial dan lembaga Hedge Fund.

Swing Trading

Strategi trading yang menargetkan keuntungan semaksimal mungkin, dan dilakukan dengan menempatkan posisi Buy atau Sell pada titik pembalikan harga.

Overtrading, Over Trading, Overtrade

Melakukan trading secara berlebihan, baik dengan membuka satu posisi trading dalam jumlah lot besar, atau membuka terlalu banyak posisi dalam satu waktu. Disebabkan oleh emosi trading yang kurang stabil, overtrading disebabkan oleh salah satu atau kedua skenario berikut:

  1. Serakah mengejar profit.
  2. Bernafsu mengganti kerugian dari posisi loss.
Platform Trading

Fasilitas trading yang memungkinkan trader mengatur dan mengeksekusi order secara real-time di pasar forex. Platform trading biasanya dipasang sebagai aplikasi di PC atau Smartphone, bisa pula dibuka sebagai halaman web di browser. Fasilitas ini wajib disediakan broker forex untuk para tradernya. Selain memiliki fitur untuk mengatur dan memasang order, platform juga umum dilengkapi dengan chart harga real-time dan berbagai tool analisa.

Contoh platform yang umum ditawarkan adalah MetaTrader (dari MetaQuotes), cTrader (dari SpotWare), dan jenis platform yang dikembangkan sendiri oleh broker (proprietary).

Sinyal Trading

Update analisa trading yang memberikan saran untuk membuka posisi trading (buy/sell) pada harga dan jangka waktu tertentu. Sinyal trading biasanya ditawarkan oleh broker atau analis forex, baik secara berbayar maupun gratis.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #trading #intraday

eric suwandi   19 Nov 2014

apa sebenarnya regresi linear itu dan bagaimana menggunakannya untuk trading?

Muhammad Yusuf   12 Nov 2017

Izin bertanya master,

Jika saya melakukan teknik MTFA di TF H4, H1, M15 lalu saya menggunakan tiga buah moving average eksponensial berperiode berbeda dan menunggu harga berpindah dari bawah beberapa EMA tersebut keatas dan sebaliknya, berapa periode EMAnya? dan profitablekah cara ini? karena mungkin sama prinsipnya dengan golden cross dan death cross.

Terima Kasih.

rendy   29 Oct 2020

Salam sejahtera mastah, saya mau tanya, rencana modal saya 50$ dengan ketahanan poin 400 pips, anggap saja dalam 1 transaksi saya stoploss 50 pips, dan saya akan daftar ke akun mikro dengan spesifikasi yang tertera adalah leverange 1:1000, Margin call 40%/10%. Saya harus menggunakan lot berapa? Jika seandainya loss terus, di nilai berapa atau pada modal yang tersisa berapa saya akan mengalami margin call atau di stop oleh broker? terima kasih mastah, mohon pencerahannya.

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #trading #intraday

  Reno Elbarak   |   8 Jun 2020   |   Artikel

Jangan lupa ditambahkan update berita fundamental, perhatikan risk reward ratio, kenali karakteristik pair, pahami price action dan buat jurna trading juga bro

  Wiwin Winarsih   |   11 May 2022   |   Artikel

bagaimana cara trading forex di pasar sideways?

  Azlainie Azaman   |   11 May 2022
  Benny   |   13 Jan 2023   |   Artikel

saya mau bertanya mengenai indikator teknikal yang terdapat di MIFX. Jadi dalam signal trading MIFX terdapat indikator teknikal yaitu MA, Bolinger, dan RSI. Dan ini kan didapatkan di trading signal sehingga tinggal kita buka posisi dan tutup posisi sesuai arahan.

Kalau kasusnya misalkan saya trading di Metatrader, dimana saya ingin menganalisa sendiri. Untuk ketiga indikator MA, Bolinger, dan RSI apakah ada di Metatrader dan masing-masing indikatornya menunjukkan apa dan cara membacanya seperti apa?

  Meysa   |   13 Jan 2023

@Benny, untuk ketiga indikator yang anda sebutkan terdapat di Metatrader baik 4 maupun Metatrader 5. Cara menemukannya juga sama persis yaitu dengan mencari menu Indicator.

Khusus Moving Average dan Bolinger dapat dicari melalui

  • "Indicator>>Trend>>Moving Average"
  • "Indivator>>Trend>>Bolinger Bands"

Untuk lebih jelas saya lampirkan gambar metatrader saya.

Cara Tingkatkan Analisa Dengan 6 Trading Tools

Untuk Bolinger bisa dilihat digambar dibawah

Cara Tingkatkan Analisa Dengan 6 Trading Tools

Sedangkan untuk RSI, dapat dicari melalui Indicator>>Other>>RSI

Cara Tingkatkan Analisa Dengan 6 Trading Tools

NB: Saya menggunakan metatrader 5

untuk masing-masing kegunaan dan fungsinya ketiga indikator tersebut dapat membaca artikel inbizia berikut ini:

Semoga membantu!

  Hendra   |   5 Feb 2023   |   Artikel

Kebetulan saya lagi memilih broker yang cocok untuk saya dan pas ketemu artikel yang membandingkan biaya trading antara Finex dan Didimax. Dimana memang dari segi manapun Finex lebih menawarkan kondisi trading yang menurut artikel lebih ramah untuk pemula dari Didimax. Tetapi yang membuat saya penasaran adalah Didimax ternyata broker yang udah cukup lama di Indonesia dimana di artikel menjelaskan bahwa Didimax masih menerapkan aturan $10.000 yang merupakan aturaan dari tahun 2000. Ini berarti, broker Didimax sendiri udah puluhan tahun di Indonesia.

Oleh karena itu saya izin bertanya, apakah ada trader Didimax disini? saya agak penasaran dengan Didimax, karena dari segi deposit, spread, maupun komisi kalah jauh dengan Finex tetapi mampu bertahan puluhan tahun. Sejauh ini bagaimana pengalaman trading dengan Didimax, apakah ada sesuatu yang membedakan antara Didimax dengan broker lainnya?

  Joe B   |   21 Feb 2023   |   Artikel

Ini ane salah liat atau emang Finex ngubah kebijakan minimum deposit. Setau ane sndiri, dulunya akun di FInex itu ada yg namanya akun mini (kalau ga salah ya) dan minimum depositnya di $100 serta trading minimal di 0.1 lot. Untuk leveragenya sih sama aja di 1:500.

Setelaha ane cek di webiste Finex, ternyata bnrn suprisingly FInex udah ngubah jdi akun Mikro dan cuma deposit $10 dan di kondisi tradingnya sndiri di volume trading udah bisa 0.01 lot. Nah, ini bakal jdi saingan MIFX nih, soalnya kondisi minimal deposit $10 dan 0.01 lot udah bisa dinikmati dngn broker lokal yang udah teregulasi dan tentunya legal oleh Bappebti. Untuk pemula yg modal cekak gini bisa bngt lho cobain kedua broker ini, dan utk yg lebih cekak lagi bisa bngt trading di Finex!

  Mino   |   21 Feb 2023

Joe B: Sama gan, gw juga terkejut ada lho broker Indonesia yg nawarin deposit segitu dngn trading 0.01 lot. Tak kirain jga artikel ini salah, trnyata emang Finex menawarkan deposit cuma $100 dngn leverage 1:500 pulak.

Udah serasaa broker luar negeri dahh cuma kali ini broker lokal dan ga tkt ilegal ilegal lagi soalnya teregulasi. Ini cuma ane agak bingung ama spread yg kyknya cukup tinggi di 30 pips yaa klu ga salah, soalnya di artikel pd bagian tabel, spreadnya di angka 30. Klu di Finex sndiri, 30 pips itu berapa dollar ya?

  Bams   |   21 Feb 2023

Mino: Spread di Finex untuk akun mikro memang di angka 30 pips dimana pip valuenya bisa dihitung dengan rumus size tick x jumlah lot. Nah, saya sempat menelusuri website Finex dan menemukan detail tentang jenis akun trading di FInex. Saya menemukan kalau di FInex sendiri memiliki size tick 0.0001 serta lot standard 100.000 (di beberapa mata uang).

Bisa dilihat digambar dibawah :

Perbandingan Trading Eurusd Di Mifx Vs
Bila kita mengalikan antara size tick Finex dengan Lot standard, maka didapat klu 1 pip = $1, dan spread 30 pips bisa dibilang sama dengan $30. Nah itu klu trading dengan 1 lot ya, misalkan kalau trading dengan 0.01 lot maka nilai spread tinggal dibagi 100, dimana menjadi $0.3 saja.

  Angga   |   20 Oct 2023   |   Artikel

Gue pengen tanya. Diartikel tertulis klo Finex nyediaiin kurs tetap dmana $1 ini di hargai Rp 10.000. Per sekarang aj $1 itu udah menuju arah Rp 16.000, dan klu di Finex misalkan deposit sebesar $100, dngn menggunakan kurs tetap maka gue cma menyediakan Rp 1 juta utk trading dan bila pake kurs sebenarnya mahh bisa selisih hmpir Rp 600 rbu.

Pertanyaan gue sih ada dua ya. Moga2 ada yg bsa jelasin ke gue. Misalkan aja gue pake kurs tetap di Finex, ketika kita withdraw apakah kita bakalan dapat kurs sebenarnya ato kurs tetap? Misaklan kita withdraw mendapatkan kurs sebenarnya, kira2 ada ga tiips and trick dlm trading? Dan klo misalkan trnyata dapat kurs tetap saat withdraw, kira2 apakah sebagai pemula kita pertimbangkan memakai kurs sbnrnya meskipunn agak berat di deposit?

Moon bntuannyaa makasih bnyk

AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal

USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal

Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal

EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal

PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia


Kirim Komentar Baru