AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia

Ratio

Aturan Entry dan Exit Berdasarkan Risk/Reward Ratio
Damar Putra     14 Apr 2023
Penerapan aturan entry dan exit berdasarkan risk/reward ratio ternyata dapat memaksimalkan potensi keuntungan trader. Bagaimana bisa? Seperti apa caranya?
Risk And Reward Ratio Dalam Trading Forex
Kiki R     13 Aug 2020
Pernahkah Anda mengalami profit berturut-turut sehingga sangat optimis lalu dalam sekali loss profit Anda ludes semua? Atau mungkin Anda pernah mengalami profit dari banyak transaksi namun pada saat dihitung selisihnya di balance malah terlihat kecil?
#ratio  
Memanfaatkan Potensi High Reward: Risk Ratio Pada EUR/USD
Dwi Winarno     31 Aug 2016
Telah terjadi breakout pada uptrend channel EUR/USD sehingga mencapai bearish target yang telah ditentukan sebelumnya. Apakah ini mengindikasikan perubahan trend bearish pada EUR/USD?
#eur  
Kamus

Kamus Trading

Acceleration Theory

Adalah hubungan antara tingkat konsumsi dengan investasi modal. Jika permintaan barang konsumsi meningkat, maka permintaan mesin produksi dan investasi modal yang berhubungan juga meningkat.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #ratio

Mr Manoor   10 Oct 2023

Saya sebagai pemula, masih merasa kurang paham terkait dengan teori Risk:Reward ratio. Bagaiama menentukan RR paling ideal untuk setiap strategi trading?

alan dharma   1 Oct 2014

Berapa banyak posisi trading yang dibutuhkan untuk menentukan win ratio saat menguji metode trading?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #ratio

  Iman   |   11 Apr 2022   |   Artikel

Saat ini investasi emas kyknya rada kurang diminati min, kalah sama bitcoin dan nft gitu. Tapi saya tetep hold emas sih, soalnya udah terbukti sejak puluhan taun lalu kalo bisa jadi aset berharga. Mau invest properti juga berat, maklumlah... Sandwich generation. Hiks.

  Ahmad Wijana   |   25 Apr 2022   |   Artikel

berapa risk reward ratio yang ideal?

  Mustakim Arrasyidi   |   25 Apr 2022

bisa 1:2 , 1:3 atau bisa disesuikan dengan gaya tradingnya

  Revellino   |   12 Apr 2023   |   Artikel

Eh gan, gw mau nnya. Mengenai kesalahan menerapkan SL sndiri, misalkan saya udah terapin riks/reward ratio, dah nempatin stop loss agak gesesr dari garis Support dan Resistance gitu. Apaka kita wait and see aja, dan apakah blh utkga melihat chart msntara waktu dulu? Krna klu ngeliat chart itu sering deg2 an sehingga langsung geser SL bgitu dah dekat antara level harga ama level SL.

Apalagi pemula yg memanfaatkan risk management baisanya disarankan tempatin berdasarkan kerugian yg bsa ditggng misalkan $100 dari 1% nya hnya $1 shngga trading 0.01 lot dngn batas SL di 10 pips aja, makanya sering deg degan gitu dn sbaiknya blh ga, ga usah liat dl chartnya

  Heru Andriano   |   13 Apr 2023

Maaf, gw ga gitu memahami pertanyaan agan sepenuhnya. Namun, jika yang agan maksudkan adalah apakah agan harus memantau grafik harga terus-menerus setelah menempatkan stop loss, maka jawabannya tergantung pada gaya trading dan strategi agan.

Jika agan memiliki strategi trading jangka panjang dan telah menempatkan stop loss yang cukup jauh dari level support dan resistance, maka ga perlu memantau grafik harga setiap saat. Namun, jika agan memiliki strategi trading jangka pendek dan stop loss ditempatkan cukup dekat dengan level support dan resistance, maka sangat penting untuk memantau grafik harga secara teratur. Ingat, secara teratur bukan terus menerus apalagii jika melihat grafik harga membuat agan menjadi terlalu emosional atau tidak nyaman. Ya sebaiknya blh liat tetapi ga usah terlalu sering. Toh klu risk/reward 1:2, agan loss 2 kali klu profit 1 kali dah menutupi kerugian yang dialami tadi

  Revelinno   |   13 Apr 2023

Iya nih bang, asli emosional parah banget klu melihat SL udah didekatin ama harga. Dan sering ngegeser SL dan faktor greedy juga sh. Ujung2 gw boncos parah asli daripada ga geser SL dan ini sering terjadi ama gw. Okelah gw note aaja ya berarti bsa ga tiap saat ngeliat chart di trading jangka pendek dan ga usah kahawtir klu trading jangka panjang mengenai SL.

Sipp makasih bang atas penjelasannya dan udah kasih pemahaman klu di trading ga perlu tiap saat jaga lilin hehehehe, Sekali lagi makasih bnyk bang!

  Wilson   |   22 Apr 2023   |   Artikel

Ada ga tips and trick untuk memasang SL dengan teapt utk pemula yang modal pas pasan? Soalnya klu via Support Resistance rasanya SL nya kejauhan dan resiko yang ditanggung lumyan bsar. SEdangkan klu make risk/reward ratio, rsanya klu persentase rugi di pips yg agak ketat biasanya sering kejadian SL ditempatin terlalu dekat shngga cepat tertutup posisinya. Jadi nya ane agak bingug menentukan SL dan biasa malah ga masang aja dan menjaga chart aja daripada pusing sndiri ane.

Mohon bntuan dan penejlasannya! Makasih!

  Nicholas   |   11 May 2023   |   Artikel

aku tertaik dengan fitur dari MIFX yang memungkinkan kita ngelihat persentase posisi buy dan sell yang sedang terbuka di pasar. Dimana fitur ini dsebut sebagai Open Position Ratio . Nah, yang menariknya, author menyebutkan klu kita bsa ngelihat lahh berapa bnyk trader yang buka buy dan sell di pasar sehngga bsa jadi referensi bagi kita utk membuka posisi buy atau sell dalam suatu trading.

Nah, yg mau aku tanyakan disini adalah klu trader2 di pasar sebagian besar membuka posisi buy maka mngkn market akan bullish dan sbaliknya, apakah ada pengaruh ke pergerakan pasar Forex? Dan apakah ini bisa dijadikan acuan sentimen pasar jga?

  Nadeo   |   13 May 2023

Menurut gue sendiri sebenarnya fitur ini agak rancu buat trader pemula dan bisa-bisa para trader baru jadi bingung kalau lagi liat Open Position Ratio di MIFX. Jadi sebenarnya, pada dasarnya kalau banyak trader yang buka posisi buy, kemungkinan besar market akan bullish dan sebaliknya kalau banyak yang buka posisi sell, market bakal bearish. Hal ini karena analisa dari para trader2 terhadap perilaku pasar itu sndiri

Tapi, ya, enggak selalu bisa dijadikan patokan juga sih, karena bisa saja ada pengaruh faktor lain yang bikin market bergerak naik-turun.

Intinya sih, kalau mau make fitur ini, kita mesti gabungin sama analisa teknikal atau fundamental agar semakin terarah trading kita dan juga ya kayak yang author sampaikan, bisa jadi acuan buka suatu posisi trading. Terus yg terpenting tetap hati-hati dan jangan terlalu tergantung sama Open Position Ratio doang ya, jangan sampai uang kita terbang karena kurang hati-hati dalam mengambil keputusan trading.

  Jeha   |   21 May 2023   |   Artikel

Halo sobat, selamat berjuang ya untuk jadi trader sukses. Saya Malu bertanya, sesat dijalan, itu semboyan yang selalu saya pegang hingga sekarang. Ketika anda mengartikan manual sebenarnya sudah mendekati makna sebenarnya dalam trading. Di dalam dunia trading, ada beberapa cara dan strategi yang dapat digunakan untuk meraih keuntungan sesuai target pencapaian. Diantaranya adalah strategi stop loss atau biasanya sudah menjadi fitur trading dalam aplikasi broker.

Stop loss atau biasa disingkat SL adalah tindakan untuk menjual sebuah instumen trading, kayak saham dan kripto, di harga tertentu untuk membatasi kerugian. SL level ditetapkan di awal transaksi, untuk mengantisipasi jika harga tidak bergerak naik seperti yang diekspektasikan, namun bergerak turun. Umumnya, harga turun dengan kelajuan yang lebih cepat daripada kenaikan. Itu sebabnya stoploss adalah hal yang sangat penting.

Di mana Stop Loss melakukan fungsi menutup posisi yang kalah secara otomatis, Take Profit melakukan fungsi sebaliknya. Take Profit memungkinkan Anda untuk mengatur level tertentu sehingga posisi trading yang menguntungkan ditutup pada level tersebut. Misalnya, jika Anda memiliki pesanan beli EUR/USD di 1,1280, tetapkan take profit Anda di 1,3000 (20 pips di atas harga terbuka). Setelah itu, jika harga naik dan mencapai level tersebut, order buy akan ditutup secara otomatis.

Risk & reward ratio dalam trading merupakan salah satu bagian dari Money Management. Hal pertama yang harus dilakukan sebelum mengatur strategi trading adalah menghitung resiko yang siap diterima agar hasil tradingnya realistis. Dalam artian lain, hal pertama kali yang harus dilakukan adalah menentukan level stop loss terlebih dahulu, setelah itu menentukan take profit sesuai dengan risk & reward ratio yang telah direncanakan. Contoh: level stop loss yang siap diterima sebesar 50 pips, maka dengan ratio 1:2, level take profit yang ditentukan adalah sebesar 100 pips.

Okey Mungkin ini aja yang bisa yg saya pahami terkait stop loss, sebenarnya masih panjang penjelasannya. Pada intinya Stop loss dan take profit adalah pilihan close order otomatis untuk membantu Anda mencegah kerugian lebih banyak dan mengamankan profit dari risiko perubahan arah harga. Nah, kalau anda ining mempelajari kedua fitur tersebut untuk mengatur risiko trading ada pilihan yang tepat.

Kal. MM

Kalkulator Money Management



Price To Earnings Ratio (PER), Parameter Penting Di Pasar Saham
SAM     23 Jul 2014
Saham-saham dengan PER rendah akan lebih menarik karena laba per saham yang relatif tinggi dibandingkan dengan harga sahamnya.
Belajar Trading Sukses Ala Singa
Hana Raisa     15 May 2023
Tanpa disadari, perilaku singa ternyata menggambarkan berbagai kebiasaan baik trader profesional. Apa saja? Cari tahu jawabannya di artikel berikut ini.
10 Kiat Ampuh Menjadi Top 5 Persen Trader yang Sukses
Hana Raisa     2 May 2023
Menurut Nial Fuller, hanya ada 5 persen trader yang bisa menjadi top trader sukses. Lantas, bagaimana cara mencapainya?
3 Macam Manajemen Risiko Terbaik Menurut MIFX
Evan     30 Jan 2023
Tanpa adanya penerapan manajemen risiko yang baik, cepat atau lambat Anda akan kesusahan meraih profit konsisten dari trading. Berikut adalah beberapa macam manajemen risiko terbaik menurut broker MIFX.
5 Hal Yang Wajib Dipastikan Sebelum Trading
Tomy Zulfikar     25 Feb 2021
Melalui lima langkah berikut ini, Anda dapat mengidentifikasi apakah trading plan sudah tepat sebelum terlanjur mengeksekusi order.
Cara Menggandakan Profit Dalam Trading Forex
Febrian Surya     17 Jun 2020
Sabar dan disiplin adalah kunci menggandakan profit dalam trading forex, karena hal itu hanya bisa tercapai melalui upaya jangka panjang.
#profit  
AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal

USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal

Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal

EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal

PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia


Kirim Komentar Baru