AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia

Indikator

Sinyal Indikator CCI Dukung Koreksi GBP/USD
Jujun Kurniawan     12 Feb 2021
Selama beberapa pekan terakhir pasangan GBP/USD berhasil menguat menuju level Resisten 2. Kini Poundsterling berpotensi terkoreksi dan sinyalkan Sell menuju level Resisten 1.
Didukung Indikator CCI, NZD/CHF Sinyalkan Sell
Jujun Kurniawan     5 Feb 2021
Selama beberapa pekan terakhir pasangan NZD/CHF berhasil menguat menuju level Resisten 2. Dolar New Zealand kini berpotensi untuk melemah dan sinyalkan Sell menuju level Support 1.
Sinyalkan Sell, NZD/CHF Didukung Indikator CCI
Jujun Kurniawan     29 Dec 2020
Sempat menguat menuju Resisten 1, kini Dolar New Zealand berpotensi kembali melemah dan memberi sinyal Sell menuju level 0.624.
Kamus

Kamus Trading

Indikator Teknikal

Alat yang dibuat berdasarkan perhitungan matematis atas histori harga, volume, atau minat pasar terhadap sebuah instrumen investasi atau kontrak keuangan. Penggunaan indikator teknikal bertujuan untuk memprediksi pergerakan harga di masa depan.

Indikator Ekonomi

Data statistik yang digunakan oleh analis dan pelaku pasar untuk mengetahui kondisi ekonomi terkini maupun memproyeksikan peluang ekonomi di masa depan. Indikator ekonomi juga dapat digunakan untuk menentukan sehat-tidaknya perekonomian suatu negara.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #indikator

Adnan   4 May 2019

Saya mencoba untuk trading emas, timeframe daily, modal sekitar 500 USD. Baiknya pakai indikator apa ya master? 

aan lee   29 Oct 2014

bagaimana caranya mencari exit position dengan indikator teknikal?

zein husein   11 May 2012

cara mudah menggunakan indikator bollinger bands?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #indikator

  Rory Apriliano   |   1 May 2014   |   Artikel
Kalau dilihat dari sistem perhitungannya, semua indikator teknikal pasti diperoleh dari perhitungan pada pegerakan harga sebelumnya, karena analisa teknikal memang berdasarkan pencapaian harga di periode sebelumnya.

Sepertinya pergerakan atau respon yang bisa mengimbangi pergerakan harga itu sudah cukup bisa diandalkan untuk menempatkan poisisi trading secara lebih awal
  Wisnu_sulistyo   |   3 Oct 2014   |   Artikel
MA dan stochastic itu termasuk contoh dr indikator tren dan oscillator. Masih banyak contoh lain dari kedua jenis indikator itu. Baik buruknya indikator itu relatif untuk tiap trader, karena cara trading dan kemampuan yang berbeda juga menyebabkan macam2 indikator favorit yang bisa dianggap sebagai yang terbaik.
  Mahmud Erly   |   31 May 2015   |   Artikel
Trimakasih banyak rekomendasinya masta.
Sangat berguna untuk para pemain scalper
Metode penggunaan MA sama MACD selalu mantap, meskipun banyak diulan-ulang tapi selalu bermanfaat membaca rekomendasi trading dengan 2 indikator ini.
Pertanyaan sy apakah cara seperti ini juga bisa diterapkan oleh swinger?
Apakah jika bisa, cukup hanya dengan mengubah settingan time frame saja?
Mohon bantuannya,
  M Singgih   |   16 Dec 2015
@ Mahmud Erly:
Bisa, karena baik indikator MA maupun MACD bisa digunakan pada semua time frame. Dalam hal ini untuk jangka menengah panjang (swing trading) bisa menggunakan kombinasi time frame weekly (untuk arah trend) dan daily (untuk entry).
  Hermawan   |   30 Jan 2019   |   Artikel

Selain memakai indikator BB, apakah perlu mengamati isu fundamental?

  Admin   |   31 Jan 2019

Silahkan. Pada dasarnya selain menggunakan analisa teknikal, kita juga bisa menggunakan analisa fundamental untuk mengamati pergerakan pasar. Sebagaimana diketahui bahwa analisa fundamental merupakan analisis pergerakan mata uang yang didasarkan dari data-data ekonomi dan kondisi politik suatu negara. Ketika ada rilis sebuah berita forex, maka harga akan cenderung fluktuatif.

  Danny A   |   11 Nov 2022   |   Artikel

gue suka banget dan setuju banget penulis menuliskan ini

"Apapun jenis strategi trading yang Anda gunakan, kesuksesan tetap bergantung pada sikap Anda bertrading. Apakah Anda disiplin dan rajin berlatih? Atau justru malas-malasan dan mudah emosi?"

Musuh utama kegagalan dalam forex sepertinya bukan karena modal elu kecil atau terbatas tetapi kayaknya lebih ke emosi dan sikap malas-malasan. Gue udah baca beberapa artikel di website ini dan rata-rata membahas kerugian akibat dari trading dengan emosi dan menurut gue sebelum memperhatikan indikator dan setup trading apapun, rasanya lebih bijak kalau emosi kita dikendaliin saat trading.

  Erwin   |   23 Jun 2023   |   Artikel

Bagaimana mengidentifikasi divergensi antara pola ascending triangle dengan indikator teknikal seperti stochastic?

  Kiki R   |   23 Jun 2023

Jawaban untuk Erwin:

Mengidentifikasi divergensi antara pola ascending triangle dan indikator teknikal seperti Stochastic Oscillator dapat memberikan konfirmasi tambahan untuk memperkuat sinyal perdagangan. Berikut ini langkah-langkah yang dapat Anda ambil untuk mengidentifikasi divergensi antara kedua elemen ini:

  • Memahami pola ascending triangle: Langkah pertama adalah memahami pola ascending triangle itu sendiri. Pola ini terdiri dari garis resistensi horizontal yang terhubung dengan puncak harga yang sejajar, serta garis support yang semakin meningkat menghubungkan lembah harga yang semakin tinggi. Pola ini menunjukkan konsolidasi pasar sebelum terjadi kemungkinan breakout naik. Penting untuk menggambar garis resistensi dan support dengan hati-hati untuk memastikan validitas pola.
  • Memahami Stochastic Oscillator: Stochastic Oscillator adalah indikator osilator yang membantu mengidentifikasi kondisi jenuh beli (overbought) dan jenuh jual (oversold) dalam pasar. Indikator ini terdiri dari dua garis, yaitu %K dan %D, yang berfluktuasi antara 0 hingga 100. Jika garis-garis tersebut bergerak di atas 80, itu menunjukkan kondisi jenuh beli, sementara jika garis-garis bergerak di bawah 20, itu menunjukkan kondisi jenuh jual.
  • Mengidentifikasi divergensi bullish: Dalam konteks pola ascending triangle, Anda akan mencari divergensi bullish antara harga yang membentuk puncak yang semakin tinggi dalam pola segitiga dan Stochastic Oscillator yang membentuk lembah yang semakin tinggi. Divergensi bullish terjadi ketika harga membentuk puncak yang semakin tinggi sementara Stochastic Oscillator membentuk lembah yang semakin tinggi. Ini menunjukkan bahwa meskipun harga terus meningkat, momentum penurunan dalam indikator Stochastic Oscillator mulai melambat, memberikan indikasi bahwa potensi breakout naik menjadi lebih kuat.
  • Menggunakan konfirmasi dari pola dan indikator lainnya: Penting untuk menggunakan konfirmasi tambahan dari pola dan indikator lainnya sebelum mengambil keputusan trading. Misalnya, Anda dapat mengamati volume perdagangan yang cenderung menurun selama pembentukan pola segitiga dan meningkat saat terjadi breakout. Jika volume meningkat saat harga menciptakan puncak yang semakin tinggi dan Stochastic Oscillator membentuk lembah yang semakin tinggi, ini dapat memberikan konfirmasi tambahan bahwa potensi breakout naik lebih kuat.
  • Menentukan titik masuk dan pengelolaan risiko: Setelah Anda mengidentifikasi divergensi bullish antara pola ascending triangle dan Stochastic Oscillator, Anda dapat mempertimbangkan untuk masuk ke perdagangan pada saat breakout di atas garis resistensi segitiga. Namun, penting untuk selalu mengelola risiko dengan bijaksana. Tempatkan stop loss di bawah garis support segitiga untuk melindungi modal Anda jika harga melanggar pola. Selain itu, atur target keuntungan yang rasional berdasarkan perhitungan yang sesuai dengan rencana trading Anda.
  • Download Indikator Gratis

    Indikator Magiz Dot bisa digunakan baik pada kondisi trending maupun sideways. Magiz Dot juga memiliki keunggulan lain seperti bisa mendeteksi adanya pembalikan harga alias reversal. Indikator ini menampilkan titik kuning sebagai pendeteksi tren. Apabila titik kuning muncul, maka harga akan mengalami tren besar, baik itu uptrend atau downtrend. Jika titik kuning di bagian atas dan bagian bawah sudah muncul, dapat diartikan bahwa trend sudah berakhir.
    Indikator Trade Signal memiliki keunggulan dalam mendeteksi adanya suatu trend lebih cepat. Indikator ini bahkan sudah bisa membaca potensi trending bahkan sebelum harga membentuk trend.Trade signal dapat memberikan informasi apakah harus entry atau exit dari perdagangan dan waktu terbaik untuk melakukannya. Trade signal adalah pemicu untuk entry buy atau sell yang didasarkan pada analisis. Analisis tersebut dapat dilakukan dengan bantuan indikator teknikal, atau algoritma matematis berdasarkan aksi pasar, mungkin dikombinasikan dengan faktor lainnya seperti indikator ekonomi. Apabila panah bergambar tangan berwarna biru dan menunjuk ke atas, maka trend diprediksi naik sehingga Anda bisa melakukan open entry BUY. Sedangkan jika panah bergambar tangan berwarna kuning dan menunjuk ke bawah, trend diprediksi turun sehingga Anda sebaiknya entry SELL.Para trader dapat membuat trade signal menggunakan berbagai kriteria, mulai dari yang sederhana, seperti laporan laba dan lonjakan volume, hingga sinyal yang lebih kompleks yang diperoleh menggunakan sinyal yang sudah ada.
    Indikator Bykov Trend dapat dimanfaatkan untuk mendeteksi adanya trend serta kondisi pembalikannya. Istimewanya, indikator ini mampu mendeteksi permulaan trend lebih cepat. Selain itu, visualisasi indikator ini juga sederhana dan mudah dipahami karena trader tidak perlu melihat lekuk-lekuk garis, level, atau titik over yang membingungkan.Perhatikan chart AUD/USD di bawah ini.Indikator Bykov Trend berbentuk grafik batang yang terdiri dari warna biru (cyan) dan ungu. Jika harga cenderung turun, warna indikator akan berubah biru. Jika harga cenderung naik, warna ungulah yang akan keluar.Anda bisa memanfaatkan indikator ini untuk mendapatkan titik entry yang akurat. Caranya, saat harga sedang turun dan warna indikator berubah menjadi ungu, lakukan entry saat itu juga. Hal yang sebaliknya berlaku. Ditambah, indikator Bykov Trend punya sifat alami dapat mendeteksi permulaan trend lebih cepat.Pada chart AUD/USD di atas, time frame yang digunakan adalah H1. Anda bebas mengaturnya ke time frame apapun dan pair apapun. Sesuaikan dengan strategi atau preferensi masing-masing.
    Indikator SS 2009 C tergolong lagging. Indikator ini mudah digunakan untuk mendeteksi adanya trend, mengetahui pembalikan, serta mencerminkan harga yang sedang bergerak kuat sekaligus menjadi tempat indikasi open posisi. Cara kerja indikator ini mirip dengan SS 2009 B. Jika bar menunjukkan warna biru, artinya trend sedang mengalami penguatan dan Anda diperbolehkan untuk mengambil posisi BUY. Sedangkan apabila bar menunjukkan merah, berarti trend bakal mengalami pelemahan dan Anda bisa mengambil posisi SELL. Anda juga mampu melakukan open posisi ketika signal yang terjadi berganti dari warna biru ke merah atau warna merah ke biru.
    Chart Renko adalah alternatif candlestick yang lebih cocok untuk strategi trend following. Meski sekilas mirip dengan candlestick pada umumnya, ciri utama Renko adalah tidak ada sumbu atas maupun bawah yang menandakan harga tertinggi ataupun terendah.Indikasinya: Bar Renko yang saling berhimpitan dalam suatu range dapat dijadikan sebagai acuan dalam menentukan daerah supply dan demand Anda dapat mempertahankan posisi untuk memaksimalkan keuntungan selama harga belum menyentuh daerah-daerah supply atau demand. Saat terjadi breakout pada batas-batas support atau resistance, Renko bisa memberikan konfirmasi setelah ada penembusan satu bar yang dilanjutkan oleh bar bullish (dari resistance) atau bearish (dari support). Meski bisa menunjukkan trend dominan dengan lebih baik dan meminimalisir noise, kekurangkan Renko adalah tidak bisa mengidentifikasi titik entry BUY atau SELL. Untuk itu, trader sebaiknya menggunakan chart Renko sebagai salah satu referensi saja saat mengidentifikasi trend yang sedang berlaku.
    Indikator Price Action bisa diterapkan di time frame apa saja. Indikator ini menghadirkan sinyal batang di setiap kemunculan pola-pola candle penting seperti Pin bar, Inside bar, dan Engulfing.Indikasinya: Hijau terang: Pin bar up Merah: Pin bar down Hijau tua: Engulfing up Merah muda: Engulfing down Biru: Inside bar up Oranye: Inside bar down Bisa dilihat bahwa sinyal batang yang muncul memiliki panjang yang berbeda-beda. Dalam hal ini, panjang batang menandakan kekuatan Price Action. Semakin panjang batang yang muncul, semakin kuat sinyal pola candle-nya. Agar tidak mudah terjebak noise, Anda bisa menggunakan indikator ini di time frame besar (H4 ke atas).Selain itu, perhatikan pula posisi pola candle terhadap level-level kunci seperti Support Resistance. Pola candle pembalikan yang memantul dari Support atau Resistance tentu bisa memberikan sinyal yang lebih valid daripada pola-pola pada umumnya.
    Masih banyak bank indikator lainnya.
    Lihat Daftarnya Disini.
    Indikator CCI Jadi Konfirmator Rebound EUR/NZD
    Jujun Kurniawan     25 Nov 2020
    EUR/NZD bergerak bearish dari Resisten 2 menuju Support 2 selama beberapa pekan terakhir. Euro kini berpeluang menguat menuju level 1.721.
    #eur  
    Peluang Buy EUR/USD Didukung Indikator CCI
    Jujun Kurniawan     29 Sep 2020
    Pelemahan EUR/USD dari Resisten 2 menuju Support 2 kini berpotensi menemui akhir. Manfaatkan peluang entry buy dari penguatan harga menuju Support 1.
    Kisah Penemu Indikator Stochastic, George Lane
    Febrian Surya     24 Jul 2020
    Sebagai pencipta indikator Stochastic yang sangat populer dan tak lekang oleh waktu, George Lane memiliki kisah inspiratif bagi para trader. Apa sajakah itu?
    3 Tips Trading Dengan Indikator RSI
    SAM     3 Jun 2020
    Apakah Anda mengalami kesulitan dalam trading dengan indikator RSI? Berikut tiga tips yang bisa membantu dalam menggunakan indikator RSI.
    #rsi  #tips  
    Strategi Trading Dengan Indikator EMA 200 Untuk Trader Harian
    SAM     3 Jun 2020
    Strategi ini menggunakan indikator EMA periode 200. Trader akan membuka posisi menggunakan tiga time frame, yaitu daily, 4 jam, dan 1 jam.
    Indikator Yang Sering Digunakan Trader
    SAM     3 Jun 2020
    Berikut adalah beberapa indikator-indikator populer yang sering digunakan oleh trader dan layak Anda pelajari, dengan harapan indikator-indikator ini mampu mempertajam analisa Anda terhadap trend pasar.
    HMSP Diproyeksi Naik Menurut 5 Indikator Teknikal Ini
    Ryandy H     20 Sep 2019
    Menentukan emiten dalam trading saham memang gampang-gampang susah. Banyak analisis yang dibutuhkan untuk mendukung pilihan itu, salah satunya dengan analisis teknikal. Silakan cermati analisis teknikal pada HMSP
    Kirim Komentar Baru