EUR/USD naik karena tanda-tanda pelemahan lebih jauh dalam pasar tenaga kerja membebani dolar AS, 1 hari, #Forex Fundamental | Pound Sterling menguat saat PDB kuartal pertama Inggris memperbaiki prospek ekonomi, 1 hari, #Forex Fundamental | GBP/USD naik mendekati level 1.2540, didorong oleh PDB Inggris yang lebih tinggi, 1 hari, #Forex Teknikal | Level resistance krusial EUR/USD akan muncul di area 1.0790-1.0800, 1 hari, #Forex Teknikal | PT Hillcon Tbk (HILL) mengalokasikan dana sebesar Rp600 miliar untuk belanja modal alias capital expenditure (capex) di 2024, 2 hari, #Saham Indonesia | PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) telah menuntaskan divestasi 100% saham kepemilikannya di PT Paket Anak Bangsa (PAB) alias GoTo Logistics pada 7 Mei 2024. , 2 hari, #Saham Indonesia | PT Graha Mitra Asia Tbk (RELF) akan membagikan dividen final sebesar Rp1.14 miliar dari laba tahun buku 2023, 2 hari, #Saham Indonesia | PT Indika Energy Tbk (INDY) akan membagikan dividen tunai senilai $30 juta dari tahun buku 2023, 2 hari, #Saham Indonesia

Old

EUR/JPY 22 Desember 2015: Stochastic Tinggalkan Daerah Oversold
Moch Iksan 22 Dec 2015
EUR/JPY hari senin kemarin diakhiri dengan naiknya pairs ini sebanyak 66 pips dari pembukaan harga 131.61 dan ditutup pada harga 132.27. Menurut fibonacci retracement yang diukur pada Kamis, 3 Desember yang lalu, arah market dapat menuju ke level 0.
EUR/USD, GBP/USD, Dan Gold Menjelang NFP
Moch Iksan 4 Sep 2015
Market masih akan menunggu rilisnya laporan Nonfarm Payroll AS, yang dapat menentukan kenaikan suku bunga FED September dan bisa menentukan tren jangka panjang untuk greenback. Bagaimana kabar pair EUR/USD, GBP/USD dan Gold menjelang event penting ini?
Trading Journal #6: Sell Gold - Profit 511 Points
Ferdi 2 Sep 2015
Trade #6:/ Tanggal / Hari : Selasa, 01 September 2015/Currency Pair : XAUUSD (GOLD)/Lot : 0.30/Target Points: 500/Posisi : SELL/Hasil Trading : Profit
Kamus

Kamus Trading

Oversold, Overbought

Overbought merupakan kondisi dimana harga naik dan mencapai level tertentu sehingga mengalami jenuh beli. Oversold adalah situasi ketika harga turun hingga level tertentu dan mengalami keadaan jenuh jual.

Golden Cross

Adalah crossing (persilangan/perpotongan) dari bawah ke atas antara Moving Average berperiode rendah dengan Moving Average berperiode lebih tinggi. Momen Golden Cross seringkali digunakan sebagai pertanda tren Bullish, sehingga bisa dimanfaatkan untuk entry Buy.

Forum
Komentar
Oversold Dan Fibo 61.8 Persen Menahan Apresiasi Franc Swiss
Bisnis Berjangka 30 Jun 2015
Pada pembukaan sesi Asia hari Selasa ini, Franc Swiss melemah terhadap dollar AS setelah adanya pengumuman menngenai intervensi yang akan dilakukan oleh bank sentral Swiss (SNB) untuk melemahkan mata uang lokalnya sebagai langkah untuk mengantisipasi runtuhnya mata uang tunggal Zona Eropa akibat ancaman default Yunani.
Signal Oversold Pada AUD/JPY
Bisnis Berjangka 26 Mar 2015
Penurunan pair AUD/USD turut menarik pergerakan AUD/JPY hingga menyentuh level terendah intraday di 93.190. Penurunan AUD/JPY tersebut melebihi 50% jika terhitung dari wave sebelumnya, seperti yang ditunjukkan oleh Fibonacci Retracement pada grafik hourly (H1) Meta Trader.
Goldman Sachs: Target Aussie 0.75
Bisnis Berjangka 5 Feb 2015
Pergerakan Aussie terpantau mengalami penurunan di sesi Asia hari ini setelah Australian Bureau of Statistic melaporkan data Retail Sales m/m periode bulan Desember mengalami pertumbuhan sebesar 0.2%. Rilis data tersebut masih dibawah dari ekspektasi para ekonom yang memprediksi sebesar 0.3%.
Pair-Pair Mayor 05 Desember 2014: EUR/USD Oversold, Awas Break Di 1.2344
ForexIMF 5 Dec 2014
Pergerakan EUR/USD pada grafik 1-jam terlihat sedang berada dalam fase koreksi. Kondisi stochastic dan CCI menunjukkan sinyal jenuh jual pada grafik 1-jam. Preferensi untuk EUR/USD adalah bullish. Perhatikan area dikisaran 1.2344-1.2387 untuk mencari konfirmasi sinyal beli dengan target sasaran dikisaran 1.2413-1.2455.