PT Bursa Efek Indonesia (BEI) tengah berupaya untuk menghidupkan transaksi short selling di pasar saham dengan meluncurkan intraday short selling. , 4 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO) diperkirakan mencetak pendapatan sebesar Rp15.3 triliun dalam laporan keuangan tahun 2023, 4 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal menyebut pengembangan pabrik baterai CATL akan dimulai pada tahun ini. PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) turut mendukung proyek tersebut, 4 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Apple Inc (NASDAQ: AAPL) telah membuat langkah strategis untuk meningkatkan kemampuan kecerdasan buatan (AI) dengan mengakuisisi perusahaan rintisan AI asal Kanada, DarwinAI, 4 jam lalu, #Saham AS
Selengkapnya

Bisnis Saham

4 Tips Investasi Saham Anti Gagal Untuk Pemula
Satrya Heli Oriza     28 Jun 2019
Tidak sedikit investor saham pemula yang mengalami kegagalan, sehingga beranggapan bahwa pasar tidak pernah berpihak kepadanya. Simak tips-tips berikut untuk menghindari kegagalan dalam berinvestasi saham!
Trik Jitu Membeli Saham Yang Baru Melantai
Jujun Kurniawan     13 Jan 2020
Investor semakin mendapatkan banyak pilihan dengan jumlah emiten yang terus bertambah. Namun, apa keuntungan dan kerugian membeli saham yang baru melantai?
5 Chart Gratis Terbaik Untuk Analisa Saham
Jujun Kurniawan     28 Oct 2019
Apakah Anda sudah memiliki situs penyedia chart gratis terbaik untuk analisa saham yang bisa diandalkan? Atau mungkin ingin mencari alternatif lain? Artikel ini menghadirkan 5 rekomendasi situs chart gratis terbaik yang bisa Anda cek.
Kamus

Kamus Trading

Saham

Surat berharga yang mewakili kepemilikan atas ekuitas suatu perusahaan. Saham dapat diperjualbelikan secara langsung antara penjual dan pembeli maupun di bursa efek. Seorang pemilik saham dapat memperoleh imbal hasil berupa Dividen dan Capital Gain.

Indeks Saham

Indikator yang menggambarkan performa pasar saham pada periode tertentu. Dengan adanya indeks, tren harga saham saat ini dapat dipantau. Kenaikan sebagian besar harga saham yang tergabung dalam suatu indeks bisa mendongkrak nilai indeks tersebut.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #saham #bisnis

Miftahul Arrijal   24 Jan 2022

Di grup ada yang menyebarkan informasi seperti ini:

Top Akumulasi Bandar :
BBHI, -3.3%
WOWS, 0%
ISAT, 0.4%
TRIN, 0.6%
UNTR, -0.4%

Top Distribusi Bandar :
PKPK, -4.2%
AMAR, -6.8%
MPPA, -6.9%
IPTV, -1.3%
BOSS, 4.3%

Apa itu akumulasi dan distribusi bandar? Kemudian bagaimana cara membaca data yang disajikan tersebut? Terima kasih

Reyno   8 Jul 2021

Bang, ini saham BBRI kok longsor terus ada apa ya? Ada faktor fundamentalnya kah?

Iwan Setia Budi   4 Feb 2022

Apakah di trading saham bisa menggunakan strategi counter trend?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #saham #bisnis

  Kartika   |   30 Mar 2016   |   Artikel
salam seputar forex.
sebelumnya terimakasih untuk file data historis saham yang bisa didownload, namun ada 1 tanggal yang tidak terdata (miss) pada file yg didownload yaitu tgl 25/08/2015. Saya sudah download 2 data saham untuk BBCA dan BBRI, dua file itu tidak ada tgl 25/08/2015.
  Admin   |   31 Mar 2016
Maaf kami tidak memiliki data saham pada tanggal tersebut, mungkin karena sistem kami off (maintenance) pada tanggal tersebut.
  Ratna   |   24 May 2017   |   Artikel
kenapa harga saham di yahoo finance berbeda dengan harga saham di laporan keuangan ya?
  Ade Devi   |   28 Jul 2018   |   Artikel
Saham NUSA RG kok gak ada di kode emiten?
  Admin   |   30 Jul 2018
Data historis ini hanya dapat menyajikan saham-saham yang sudah cukup lama melantai di bursa. NUSA baru IPO pada minggu kedua bulan Juli 2018, bahkan belum genap 1 bulan. Jadi, kami belum dapat menyediakannya.
  Tri Ayu Safitri   |   3 May 2019   |   Artikel

gan mau tanya kalo volume di harga historis itu volume apa ya? apakah banyaknya saham yang dibeli atau terjual?

  Admin   |   7 May 2019

Ya memang benar demikian. Indikator Volume pada pasar saham memang benar menunjukkan jumlah transaksi dalam satu sesi/periode perdagangan. Sehingga, kita bisa mengetahui berapa banyak saham yang beredar dan diperjual/belikan dalam satu sesi atau periode.

Semoga bisa membantu.

  Andrew   |   2 Jan 2023   |   Artikel

CFD itu biasanya yang diperdagangkan saham dalam negeri atau luar negeri ya? Kalau tidak melibatkan aset fisik berarti tidak ada status kepemilikan serta hak untuk mendapatkan dividen dong berarti ya? Terus mekanismenya saya baca seperti trading Forex ya kalau ga salah. Ternyata broker juga menyediakan hal seperti itu ya. saya kira cuma uang dan komoditas saja.

  Gary   |   2 Jan 2023

CFD itu memang memperdagangkan selisih saham diluar negeri. CFD seperti yang artikel diatas jelaskan itu adalah contract for difference dan kalau diterjemahkan dengan kasar ke Indo ya kontrak selisih. Jadi intinya kita cuma dagangin selisih nilainya aja gitu. Dan mekanismenya memang seperti forex, jadi kalau nilai turun pun bisa cuan.

  Godin   |   23 Jan 2023

Sekedar saran aja nih ya bro, kalo ente mo beli saham terus yang bisa dapet dividen, mending pake platform investasi aje, jangan broker forex. Broker Finex ini kan broker forex, jadi memang diperuntukkan trading, bukan investasi jangka panjang kek saham begono. Coba ente lihat-lihat platform ke Pluang begitu aje ya.

  Jonathan   |   13 Feb 2023

Andrew: Betul kak, CFD tidak melibatkan aset fisik apapun tetapi sebagai gantinya mereka memperdagangkan nilai aset tersebut, dalam hal ini adalah nilai saham itu sendiri. Cara kerja CFD sebenarnya sederhana saja yaitu dengan kontrak itu sendiri. Jadi bila membuka trading di CFD berarti kakak mnyetujui harga asset yang sekarang dengan menempatkan posisi antara Bid (berharap harga akan naik) atau Ask (berharap harga akan turun).

Sebagai, gambaran, ketika trader (pembeli) memprediksi harga akan naik dalam kontraknya atau disebut “buka posisi”, dan ternyata harga meningkat saat penutupan transaksi, maka broker (penjual) akan membayar perbedaan harga tersebut kepada trader. Begitu pula sebaliknya, bila harga menurun saat penutupan, maka trader yang harus membayar.

  Heru   |   3 Apr 2023   |   Artikel

Wah, bru tau nih klu ada jga yg namanya trading saham. Maklum aja msh newbie dsni jdi kurang tau lah aset apa aj yg bsa ditradingkan di broker Forex. Smntara sih masih belajar forex cma ktmu saham CFD ini jga lumayan sih soalnya bsa ngeliat sikon dri pasar saham jga. Ya smbari lahh belajar forex + saham biar bsa lbh gress lgi dlm trading.

BTW sy ada beberapa pertanyaan mngenai trading saham. Untuk trading saham CFD gt apakah fundamentalnya sama dngn investasi saham pada umumnya? Dan bla dibandingkan dngn trading Forex, apakah lbh sulit utk trading saham gan? Dtggu penjelasannya, makasih!

  Sonya   |   3 Apr 2023

Halo kak, sy mencoba tuk jawb ya :

  • Fundamental saham CFD dan investasi saham apakah sama?

Jawabannya sama aja. Krna sama2 memperhatikan di pasar yg sama which is libatin yg namanya laporan keuangan dan kinerja perusahaan dri saham terkait. Cth, bila trading maupun invest di Apple, maka kita hrs perhatiin laporan keuangan srta kinerja perusahaan Apple.

  • Apakah Trading saham lbh sulit dari Forex

Ini trgntng pandangan masing2. Klu saya iya! Krna kita harus bnr2 perhtiin dngn seksama laporan keuangan srta kinerja perusahaan. Mslhnya blm tentu perushaan trsbt transparan. Jdi harus ekstra hati2 sdngkan di Forex, psngn mata uang itu sifatnya transparan krna menyangkut mata uang suatu negara shngga sbnrnya mudah dibedah dan dipelajari.

  Kenny   |   3 Apr 2023

Klu soal sulit ato ga, menurut gw mah sama aja. Cuma ini tergntng ketertarikan agan aja apakah mau trading di saham CFD ato di Forex ato bahkan di emas. Cuman dari sisi resiko, trading saham pnya resiko yg agak bsar krna libatin 1 perusahaan aja. Dan misalnya kolaps perusahaan tsb, maka kita akan langsung kena dmpk, sedangkan klu di Forex bgitu jga klu kita salah trading bsa kena dampak jga. Krna itulah cara trading CFD di kedua aset itu sbrnnya sama aja dan resiko jga sama. Sehingga mnrt gw, utk trading saham atopun trading Forex sama2 sulit.

Utk mengetahui mana yg enakan buat agan, mnding agan langsung cbain trading demo di GKInvest aja krna pendaftaran jga gampang n ga perlu KTP sgala. Tggl trading demo langsung disitu, klu udah oke bru daftar di akun live.

Bunga Kredit

Suku Bunga Kredit

BANK Korporasi Ritel KPR
BRI 8.00% 8.25% 7.25%
BNI 8.05% 8.30% 7.30%
BCA 7.90% 8.10% 7.20%
Mandiri 8.05% 8.30% 7.30%
BTN 8.05% 8.30% 7.30%
OCBC NISP 8.25% 8.75% 8.00%
BTPN 7.64% 10.36% -
Danamon 8.50% 9.00% 8.00%
CIMB Niaga 8.00% 8.75% 7.30%
HSBC Indonesia 7.00% 8.75% 8.00%
Lihat Bank Lain
Kalkulator Pinjaman

Kalkulator Pinjaman





Saham Untung

Daftar Saham Untung

Kode Saham Last Change  
SHIP 1,145 6.51%
SONA 740 5.71%
PGAS 1,305 5.24%
WAPO 121 5.22%
MLPL 62 5.08%
TOBA 306 4.08%
SMKM 51 4.08%
EDGE 4,290 3.87%
VINS 167 3.73%
NETV 56 3.70%
Saham Rugi

Daftar Saham Rugi

Kode Saham Last Change  
EDGE 4,130 -8.22%
SHID 1,390 -6.08%
SSIA 885 -4.84%
BMHS 344 -4.44%
SHIP 1,075 -8.51%
5 Broker Saham Terbaik Untuk Trading Online
Anna     13 Sep 2019
Inilah 5 broker saham terbaik untuk semua kalangan diantara ratusan perusahaan sekuritas di Indonesia.
Kupas Tuntas Trading Halt dalam Pasar Saham
Hadi Alexander     31 May 2023
Trading Halt bisa menjadi fenomena yang wajib diwaspadai oleh semua trader karena memiliki dampak cukup besar dan bisa jadi bumerang jika salah langkah.
John Wen: Sukses Gandakan Modal Hingga 60 Persen
Hana Raisa     28 Apr 2023
Sempat di-DO dari kampus, John Wen justru sukses di investasi saham. Berkat prestasinya tersebut, ia didapuk menjadi salah satu investor muda Indonesia berpengaruh.
Kupas Tuntas Pengaruh China di Pasar Finansial
Septiyani Tin     19 Feb 2023
Berita seputar China sering muncul di media finansial dan dianggap sangat berpengaruh pada ekonomi global. Mengapa demikian dan apa pengaruh China yang perlu dipelajari?
Cara Trading Indeks NASDAQ Menurut Sentimen Risiko
Intan     13 Feb 2023
Sebagai salah satu indeks saham paling potensial di AS, NASDAQ memiliki karakteristik yang unik untuk ditradingkan. Kalian bisa memanfaatkan sentimen risiko pasar untuk membidik keuntungannya.
Kupas Tuntas Indeks Saham Dow Jones untuk Pemula
Intan     9 Jan 2023
Sangat banyak indeks saham AS yang pergerakannya diperhatikan oleh trader, salah satunya adalah Indeks Dow Jones (DJIA). Simak cara perhitungan, ciri khas, serta sejarah DJIA di sini.
Panduan Indeks Saham S&P 500 untuk Pemula
Intan     17 Dec 2022
Sebagai salah satu indeks saham terpopuler AS, S&P 500 memiliki pengaruh yang cukup besar dalam pasar keuangan dunia. Berikut kupas tuntas indeks saham S&P 500 yang wajib kalian tahu.
Kategori Bisnis
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) tengah berupaya untuk menghidupkan transaksi short selling di pasar saham dengan meluncurkan intraday short selling. , 4 jam lalu, #Saham Indonesia

PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO) diperkirakan mencetak pendapatan sebesar Rp15.3 triliun dalam laporan keuangan tahun 2023, 4 jam lalu, #Saham Indonesia

Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal menyebut pengembangan pabrik baterai CATL akan dimulai pada tahun ini. PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) turut mendukung proyek tersebut, 4 jam lalu, #Saham Indonesia

Apple Inc (NASDAQ: AAPL) telah membuat langkah strategis untuk meningkatkan kemampuan kecerdasan buatan (AI) dengan mengakuisisi perusahaan rintisan AI asal Kanada, DarwinAI, 4 jam lalu, #Saham AS

Menurut analis Nordea, EUR/USD akan jatuh jika The Fed mempertahankan suku bunga tidak berubah lebih lama, 22 jam lalu, #Forex Fundamental

USD/CHF turun di bawah level 0.8550, investor menantikan keputusan suku bunga The Fed dan SNB, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/JPY menguat di bawah pertengahan level 162.00-an, menanti keputusan suku bunga BoJ, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

USD/CAD naik tipis mendekati level 1.3540, fokus pada IHK Kanada dan kebijakan The Fed, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

Bank of England (BoE) akan menggelar rapat kebijakan pada hari Kamis besok, tetapi pasar mengekspektasikan tidak ada perubahan suku bunga, 1 hari, #Forex Fundamental

Rilis data inflasi Inggris terbaru bisa mempengaruhi outlook kebijakan BoE selanjutnya, 1 hari, #Forex Fundamental

Konsensus memperkirakan CPI Inggris akan melemah dari 4.0% ke 3.5% dalam basis tahunan. Hasil yang sesuai atau bahkan lebih rendah dari ekspektasi akan mendukung percepatan Rate Cut BoE, 1 hari, #Forex Fundamental

Risiko penurunan GBP/USD masih tinggi di tengah potensi volatilitas pekan ini, 1 hari, #Forex Fundamental

Dolar Australia tertahan di kisaran 0.6550 versus Dolar AS setelah mengalami kemerosotan akhir pekan lalu, 1 hari, #Forex Teknikal

Area support di 0.6550 dapat memicu aksi beli AUD/USD jika harga menembus 0.6650, 1 hari, #Forex Teknikal

Konsolidasi AUD/USD masih mungkin terjadi karena ketidakpastian global, 1 hari, #Forex Fundamental

Euro bergerak tidak pasti setelah terkoreksi dari kenaikan awal minggu lalu, 1 hari, #Forex Teknikal

Dengan area pergerakan EUR/USD di sekitar 1.09, level 1.10 dan 1.07 masing-masing menjadi resistance dan support kuat, 1 hari, #Forex Teknikal

Meskipun outlook bearish belum terkonfirmasi, EUR/USD bertendensi sideways ke bawah, 1 hari, #Forex Teknikal

Dolar AS menguat terhadap Dolar Kanada dan menemukan support di EMA-50 mingguan, 1 hari, #Forex Teknikal

Resistance kuat USD/CAD terlihat di level 1.3620. Breakout dari batas tersebut dapat memicu penguatan ke area 1.39, 1 hari, #Forex Teknikal

USD/JPY mengalami reli signifikan dan berpotensi menembus 149, 1 hari, #Forex Teknikal

Area support USD/JPY terbentuk pada level 147.33, 1 hari, #Forex Teknikal

Pullback jangka pendek USD/JPY dapat dimanfaatkan sebagai peluang beli di tengah selisih kebijakan suku bunga The Fed dan BoJ saat ini, 1 hari, #Forex Teknikal

Setelah mencapai level tertinggi sepanjang masa di $73,800, Bitcoin tergelincir ke kisaran $65,000, 1 hari, #Kripto Teknikal

Koreksi bearish BTC diikuti Altcoin yang mengalami kemerosotan hingga dua digit dalam beberapa hari terakhir, 1 hari, #Kripto Teknikal

Menurut laporan Cointelegraph, arus masuk harian dari ETF Bitcoin turun drastis hingga 80% pada pertengahan minggu lalu, 1 hari, #Kripto Fundamental

Analis masih optimis dengan prospek ke depan karena kondisi makroekonomi saat ini masih mendukung penguatan kripto, 1 hari, #Kripto Fundamental

PT Metro Pacific Tollways Indonesia Services (MPTIS) kembali merilis pembaruan jadwal tender offer saham META dalam proses menjadi perusahaan tertutup atau go private pada 19 Maret-17 April 2024. , 1 hari, #Saham Indonesia

PT Chandra Asri Pacific Tbk. (TPIA) berencana melakukan spin off 3 unit usaha, yaitu pelabuhan, dermaga dan fasilitas penyimpanan, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Ciputra Development Tbk (CTRA) menargetkan, marketing sales atau pendapatan pra penjualan sebesar Rp11.1 triliun di tahun 2024, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA) berupaya terus meningkatkan kinerja bisnisnya dengan mulai serius mengembangkan bisnis komponen kendaraan listrik, 1 hari, #Saham Indonesia


Kirim Komentar Baru