Gubernur BoJ Ueda: Penurunan Yen yang cepat dan sepihak berdampak negatif pada perekonomian, 18 jam lalu, #Forex Fundamental | GBP/USD rapuh jelang pengumuman kebijakan BoE, 18 jam lalu, #Forex Fundamental | Pound Sterling jatuh karena pemulihan dolar AS, ketidakpastian jelang keputusan kebijakan BoE, 18 jam lalu, #Forex Fundamental | USD/JPY melonjak ke dekat level 155.50 saat the Fed diprakirakan mempertahankan suku bunga kebijakannya, 18 jam lalu, #Forex Teknikal | PT Bank JTrust Indonesia Tbk (BCIC) membukukan laba bersih sebesar Rp44.02 miliar periode Januari-Maret 2024, 1 hari, #Saham Indonesia | PT Garuda Metalindo Tbk (BOLT) mencatatkan penyusutan penjualan sebesar 11.25% YoY menjadi Rp365.38 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia | PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SMGR) membagikan dividen tunai sebesar Rp572.04 miliar dari laba bersih tahun buku 2023, 1 hari, #Saham Indonesia | PT TBS Energi Utama Tbk (TOBA) mengemas laba tahun berjalan pada kuartal 1/2024 sebesar $16.4 juta atau naik sekitar 12.3%, 1 hari, #Saham Indonesia

USD/CAD Bullish Ekstrim, Incar R1 dan R2

Kazuki 19 Mar 2024
Dibaca Normal 1 Menit
forex > analisa > #usdcad
Hari ini USD/CAD bullish ekstrim sehingga para trader perlu waspada jika nantinya terjadi pembalikan arah di area R1.

USD/CAD mengalami bullish ekstrim karena ketika berpijak di area S1 (1.35300), langsung mengincar area R1. Pergerakan tersebut nantinya diperkirakan menembus R1 atau melakukan manuver terjun karena tertolak di area R1.

Hari ini USD/CAD dibuka menguat dan kembali diperdagangkan bullish pada level 1.35338. Apabila sentimen bullish berhasil mendorong harga menembus R1, tak menutup kemungkinan USD/CAD akan melaju ke R2. Sebaliknya, apabila sentimen pasar berbalik bearish, pair tersebut diperkirakan terkoreksi turun dan kembali ke S1.

Rekomendasi untuk ini USD/CAD: Buy di level 1.36109

Support intraday terdekat dari harga saat ini berada pada level 1.35300 dan 1.34666, sedangkan resistance intraday USD/CAD terlihat di level 1.36200 dan 1.36800.


Disclaimer: Analisa di atas hanya saran, pada akhirnya traderlah yang menentukan keputusan apa yang harus diambil. Supaya dana trading tetap aman, trader dapat menerapkan risk management sesuai dengan toleransi risiko masing-masing.

Terkait Lainnya
Kategori Terkait
Gubernur BoJ Ueda: Penurunan Yen yang cepat dan sepihak berdampak negatif pada perekonomian, 18 jam lalu, #Forex Fundamental

GBP/USD rapuh jelang pengumuman kebijakan BoE, 18 jam lalu, #Forex Fundamental

Pound Sterling jatuh karena pemulihan dolar AS, ketidakpastian jelang keputusan kebijakan BoE, 18 jam lalu, #Forex Fundamental

USD/JPY melonjak ke dekat level 155.50 saat the Fed diprakirakan mempertahankan suku bunga kebijakannya, 18 jam lalu, #Forex Teknikal

PT Bank JTrust Indonesia Tbk (BCIC) membukukan laba bersih sebesar Rp44.02 miliar periode Januari-Maret 2024, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Garuda Metalindo Tbk (BOLT) mencatatkan penyusutan penjualan sebesar 11.25% YoY menjadi Rp365.38 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SMGR) membagikan dividen tunai sebesar Rp572.04 miliar dari laba bersih tahun buku 2023, 1 hari, #Saham Indonesia

PT TBS Energi Utama Tbk (TOBA) mengemas laba tahun berjalan pada kuartal 1/2024 sebesar $16.4 juta atau naik sekitar 12.3%, 1 hari, #Saham Indonesia