Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 2 hari, #Forex Fundamental   |   USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 2 hari, #Forex Teknikal   |   Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 2 hari, #Forex Fundamental   |   EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 2 hari, #Forex Teknikal   |   PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 2 hari, #Saham Indonesia   |   PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 2 hari, #Saham Indonesia   |   Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 2 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 2 hari, #Saham Indonesia

Euro

ECB di Antara 3 Pilihan, Euro Sinyalkan Sell
Yosafat     6 Jun 2012
Ivestor masih terus mengamati apa yang akan dilakukan ECB. Trading saat ini amat riskan dan mempunyai resiko besar.
#ecb  #eur  #euro  
Volatilitas Euro dan Prospek Tidak Jelas
Yosafat     3 Jun 2012
Perkembangan pasangan euro terhadap mata uang utama saat ini menjadi semakin tidak jelas dan mengambang, pasar masih menantikan situasi yunani dan pertemuan eropa mendatang dibulan ini, cukupkah membawa keyakinan pasar? apakah era baru dimana pemimpin negara tunduk pada situasi pasar terjadi saat ini? well...who knows..??
Terus Melemah, Euro Tunggu Langkah Perbaikan Yunani
Yosafat     25 May 2012
Menjelang KTT UE juni mendatang, pasar keuangan global sudah mengambil keuntungan yang besar dari posisi menjual euro hingga saat ini.
Kamus

Kamus Trading

Euro

Mata uang yang dipakai oleh sebagian besar negara di Uni Eropa, khususnya negara-negara Zona Euro. Euro kerap disebut sebagai Single Curency karena digunakan oleh banyak negara.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #euro

Fanji   23 Jan 2012

Apakah hari ini (23januari 2012) EU akan bergerak sempit?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #euro

    |   11 Jun 2015   |   Artikel
Bos aku mau nanya apa benar reed bank co sarasota amerika mengeluarkan 1.000.000 Euro tahun 2014? Dan dimana cara menukar kan nya makasih
  Castro   |   2 Oct 2017   |   Artikel
Mau tanya nilari tukar 100 USD 2017 ke EURO berpa skrng?
  Admin   |   2 Oct 2017

Bisa dihitung dengan kalkulator kurs ini.

  Erfa   |   30 Dec 2019   |   Artikel
Numpang nanya pak,,saya punya uang 1 lembar 1000.000 euro tahun 2006 bisakah ditukarkan ke rupiah?
  Admin   |   31 Dec 2019

Pecahan terbesar Euro yang pernah dicetak hanya ada hingga 500 Euro. Lembaran 1 juta Euro yang Anda maksud bukan alat pembayaran legal, melainkan hanya novelty money (uang koleksi) dan tidak bisa dipergunakan sebagai alat pembayaran maupun dipertukarkan dengan mata uang lain.

  Hermanto   |   20 Apr 2023   |   Artikel

Gw penasaran dngn kalimat ini " Lebih baik Anda mulai biasakan untuk menghitung loss dan profit langsung dalam satuan Dolar." Emang sih biasanya kita trading psti menggunakan satuan dollar dan emang ga bsa dipungkiri sih rata2 broker jga memakai dollar dalam deposit maupun withdrawal.

NAh jadinya nih, ada ga trading menggunakan satuan mata uang lain dalam Forex di Indonesia? ya cma skedar brtnya aja soalnya broker ada jga yg menggunakan base currency Euro ato JPY sebagai satuan mata uang untuk trading langsng di Forex. Trus kelebihan menggunakan satuan mata uang dollar dibandingkan dngn mata uang lain dalam traidng Forex itu apa aja ya?

  Suso   |   21 Apr 2023

Secara umum, emang mayoritas trader di pasar forex menggunakan dolar Amerika Serikat (USD) sebagai satuan mata uang untuk trading, karena USD adalah mata uang dunia yang paling banyak diperdagangkan dan umum digunakan sebagai patokan dalam nilai tukar internasional. Namun, beberapa broker memungkinkan penggunaan mata uang lain sebagai base currency atau satuan mata uang dalam trading Forex. Tetapi saran saya sebaiknya tetap menggunakan USD karena memiliki kelebihan yang ga dimiliki oleh satuan mata uang lainnya.

Diantaranya, menggunakan satuan mata uang USD dalam trading Forex adalah karena kestabilannya sebagai mata uang dunia yang paling banyak diperdagangkan. Selain itu, hampir semua broker forex global menggunakan USD sebagai mata uang base atau satuan mata uang dalam akun trading, sehingga trader dapat memudahkan perhitungan profit dan loss mereka dengan menggunakan satuan mata uang yang sama. Hal ini juga mempermudah proses deposit dan withdrawal pada broker forex yang menggunakan USD sebagai satuan mata uang, karena tidak ada biaya konversi mata uang yang dikenakan.

  Angga   |   21 Apr 2023

Ga usah pusingin hal ini sih apalagi klo elo trading dngn broker lokal. Kebanyakan broker forex selalu menggunakan USD sebagai mata uang dasar atau satuan mata uang dalam akun trading mereka, sehingga lebih mudah untuk menemukan broker yang menyediakan trading dengan USD sebagai satuan mata uang. Selain itu, penggunaan USD juga mempermudah perhitungan profit dan loss karena hampir semua pair forex dinyatakan dalam satuan USD. Jadi, sbaiknya sih menggunakan USD aja dalam stuan mata uang, lagian dalam perhitungan pips jga ntar dikonversi ke USD jga dan hal ini tentunya akan mempengaruhi srartegi trading jga

  Rafael   |   2 Jul 2023   |   Artikel

Mau tanya aja, mengapa terjadi Brexit ya? Dan apakah selama Inggris tergabung Uni Eropa secara ekonomi, pergerakan GBP/USD saat itu agak terbatas? Krna dari pemaparan artikel, dikatakan pips hariannya sbllm Brexit itu di kisaran 100 hingga 200 pips per hari, tetapi setelah Brexit, pergerakannya bsa mencapai 300 pips per hari.

Kmudian, apa untung dan kerugian yg mngkn dialami oleh Inggris ketika memutuskan utk meninggalkan ekonomi gabungan Euro waktu itu? Dan apkaah selama tergabung ama Eropa, Inggris ga menggunakan GBP sama sekali? Kemudian apakah waktu itu GBP/USD msh ada di pasar Forex? Terus apa perbedaan selain pergerakan pips dari GBP setelah mengalami Brexit?

Mohon jawabnnyaa, makasih bnyk

  Vito   |   24 Aug 2023

Rafael: Apakah sbblm brexit itu pergerakan GBP terbatas? Iya banget! Perlu agan ketaui klo mata uang Inggris (Poundsterling) kadang-kadang nggak terlalu banyak bergerak naik-turun kalau dibandingkan dengan dolar Amerika (USD) saat mereka tergabung ama uni eropa.

Tapi pas mereka memutuskan untuk pisah, banyak hal jadi nggak pasti. Ini bikin bisnis dan ekonomi jadi agak ribet. Nah, karena ini bikin bingung, nilai mata uang Poundsterling terhadap dolar Amerika bisa tiba-tiba naik turun dengan hebat dalam sehari. Jadi, kayak naik turun roller coaster gitu deh.

Keuntungan dari Brexit, Inggris jadi punya lebih banyak kendali atas kebijakan mereka sendiri. Mereka bisa bikin kesepakatan dagang sama negara lain tanpa nunggu izin dari teman-teman di Uni Eropa shngga pergerakan GBP udah ga dibatasin lagi.

BTW saat brexit ato ga, Inggris tetap pake Poundsterling sebagai uang mereka, nggak berubah. Dan mata uang GBP/USD masih ada di pasar Forex sebelum, saat, dan sesudah Brexit. Tapi setelah Brexit, pergerakan mata uangnya bisa makin liar dan jadi peluang baru utk trader2 yg menyukai psngn mata uang yg bsa dikatakan similar ama EUR/USD

Baca Juga: Teknik Scalping Simpel GBP/USD dan EUR/USD

  Billy   |   18 Jul 2023   |   Artikel

Misal bunga usd 5.25% bunga euro 4% open sell 0.1lot pada harga 1.12400. berapa swap nya?

Resiko Jual Zona Euro Saat Ini
Yosafat     23 Apr 2012
Banyak faktor yang memungkinkan terjadinya penurunan pada mata uang euro. Ini dapat menjadi bahan pemikiran untuk melakukan open posisi meski belum menjadi sesuatu yang bersifat mutlak dan pasti.
#Tag Judul Terkait
Simak Juga
Kirim Komentar Baru