AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia

Belajar Forex Teknikal

Belajar Serba-serbi Indikator FSO Bersama HFX
Cahyaning     5 Oct 2023
Webinar HFX pekan ini akan mengupas tentang indikator FSO. Kelas ini dapat diikuti pada hari Jumat 6 Oktober 2023.
HFX Ajak Trader Belajar Strategi Gabungkan Pivot dan Zigzag
Cahyaning     13 Sep 2023
Webinar HFX Internasional Berjangka kembali mengadakan kelas webinar. Kali ini, trader diajak belajar cara menggunakan Pivot dan indikator Zigzag.
6 Cara Mempersingkat Belajar Trading Forex Secara Efektif
Hana Raisa     28 Aug 2023
Mulai dari belajar tentang fundamental pair hingga menggunakan sinyal trading, Anda bisa memotong waktu belajar trading menjadi lebih singkat. Bagaimana caranya?
Forum

Kumpulan Forum @inbizia #belajar

Sarbaini   18 Oct 2016
Apa maksudnya Pola Gartley ? Kalau terjadi Pola ini apa yg harus di lakukan untuk entry ? Beli atau jual.
rizal fahlevi   21 Jan 2012

bagaimana cara cepat belajar trend,,,, saya ber trading menggunakan indikator gabungan MA 100 Syn zig_zag tetapi selalu loss,,, pdhl katanya gabungan indikator itu yang bagus,,,, bagamana trading menggunakn robot,,, n bagaimana cara mendaptkn robot tuk ber trading mohon referensinya

rohmatus sholikhah   11 Jan 2020

Langkah2 untuk belajar trading saham bagi pemula?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #belajar

  Feli Saimah   |   5 May 2015   |   Artikel
Eh bagaimana carax untuk milih broker yng ndak scam? Sy masih newbie masih belajar ttg trading sja, belum sampe ke cara mengenali broker scam. Mohon untuk suhu sekalian yg bisa bantu saya. Karna sy denger untuk mulai trading bisa buka akun di broker. Tapi walaupun masih demo pengenx langsung ke broker yg oke biar sekalian ntar bisa daftar akun sungguhan dibroker yg sama...
  Fajri Purwarna   |   6 May 2015
Cara yang sering diandalkan untuk mengenali broker pertama adalah dengan melihat dari regulasinya. Ada beberapa regulasi broker yang dicap sebagai unggulan, yaitu: -CFTC dari Amerika Serika - NFA dari Amerika Serikat -FSA dari negara-negara Eropa dan Jepang -FCA dari Inggris -FINMA dari Swiss -ASIC dari Australia Namun sekarang ini sepertinya regulasi bukan satu-satunya standar untuk menentukan broker scam atau bukan. Karena banyak pula contoh broker yang regulasinya tidak dari regulator di atas tapi masih aman-aman saja, dan broker-broker yang sudah teregulasi dengan yang di atas pun juga ada yang sering bermasalah. Ini semua bisa diketahui dari review dan testimoni klien, jadi mencari tahu review tersebut juga bisa menjadi alternatif selain melihat regulasinya
  Ridwan   |   19 Mar 2023   |   Artikel

Kak saya mau bertanya. Dituliskan oleh MRG Mega Berjangka kalau grafik yg lazim digunakan di MetaTrader 4 ada 3 yakni garis, batang, ama candlestick. Dan dari ketiga itu dikatakan klu grafik batang dan candlestick lbh bnyk digunakan krna kedua graffik itu menyimpan informasi. Jadi saya ini kan pemula dan saat belajar Forex, rata-rata justru mengarahkan saya ke grafik yang memakai canddlestick tapi jujur ya, saya sendiri kurang tau cara membacanya seperti apa dan informasi seperti apa yg disimpan krna dilihat sekilas tu candlestick grafik itu kyk lilin dan terkadang mirip palu. Mengapa rata2 trader lebih memilih candlestick daripada grafik lain ya?

  Randy   |   19 Mar 2023

Bantu jawab ya, klu bisa agan cba buka link yang udah di share ama penulis. Di tulisan cara ngebaca candlestick seperti pro. artikel tsb memaparkan cara ngebaca candlestick dan cukup jelas jga penerapannya ke strategi trading. Mengenai mengapa trader pada milih grafik candlestick dibandingkn dngn grafik lainnya, contohnya grafik batang adalah karna visualnya yang jelas menggambarkan keadaan pasar Forex. Nah aku listkan keunggulannya :

  • Candlestick memberikan informasi yang lebih mudah dipahami dan lebih visual dibandingkan grafik batang. Candlestick menggunakan warna dan bentuk untuk menunjukkan pergerakan harga, sedangkan grafik batang hanya menggunakan garis vertikal dan horizontal.

  • Candlestick juga memberikan informasi tentang sentimen pasar dan level support dan resistance yang lebih jelas dibandingkan dengan grafik batang.

  • Pola-pola candlestick lebih mudah diidentifikasi dan memberikan sinyal trading yang lebih kuat dibandingkan pola-pola pada grafik batang.

  Hakan   |   19 Mar 2023

Setuju! Candlestick bagaimanapun memiliki visual yang lbh jelas. Hal itu jelas pada body dari candlestick itu sndiri dimana terbagi menjadi 3 yakni Body, Upper Shadow, dan Lower Shadow. Dalam hal ini, shadow adlah garis vertikal yg menghubungkan harga terendah dan tertinggi gan. Nah arti dari bagian tubuh candlestick sebagai berikut :

  • Badan (Body): Bagian tengah candlestick yang menunjukkan rentang antara harga pembukaan (open) dan harga penutupan (close). Jika harga penutupan lebih tinggi dari harga pembukaan, maka badan akan berwarna putih atau hijau. Jika harga penutupan lebih rendah dari harga pembukaan, maka badan akan berwarna hitam atau merah. (Putih dan Hitam umumnya di MT5 dan Biru serta Merah umumnya di MT4)

  • Bayangan atas (Upper shadow): Garis vertikal yang menghubungkan harga tertinggi dengan bagian atas badan candlestick. Bayangan atas menunjukkan level tertinggi yang dicapai oleh harga selama periode tersebut.

  • Bayangan bawah (Lower shadow): Garis vertikal yang menghubungkan harga terendah dengan bagian bawah badan candlestick. Bayangan bawah menunjukkan level terendah yang dicapai oleh harga selama periode tersebut.

Jdi bila kita perhatiin ketiga bagian ini, kita dpt memahami lebih lanjut pergerakan harga selama periode tersebut. Misalnya nih, jika badan candlestick lebih panjang dan bayangan atasnya lebih pendek, hal ini menunjukkan bahwa harga penutupan lebih tinggi dari harga pembukaan dan bahwa pembeli lebih kuat daripada penjual. Sebaliknya, jika bayangan bawah lebih panjang dan badan lebih pendek, hal ini menunjukkan bahwa harga penutupan lebih rendah dari harga pembukaan dan bahwa penjual lebih kuat daripada pembeli.

  Heru   |   6 Apr 2023   |   Artikel

Mau tanya, utk melakukan manjemen portofolio ini, sepertinya selain dri diri trader yg harus mngetaui tujuan trading, broekr jga harus menyediakan fitur ato fasilitas yg menunjang agar terpenuhi proses manajemen portofolio ini.

Nah, yg jadi permaslaahan adalah terkadang trader pengen trading asset ini krna stlah nganalisis rasanya cocok tpi tau2 di broker itu ga ada, dan tetntu ini rasanya buang waktu kan.

Nah untuk itu lah gw mau tnya nih sblm bnrnan melangkah jauh utk persiapan belajar trading. Asset yg tersedia di broker HSB itu apa aja yg bsa ditradingkan? Makasih!

  Nandu   |   7 Apr 2023

Izin jawab yee. Kbtulan ane pngguna HSB, utk cari tau lbh lanjut tntng asset yg bsa ditradingkan bisa langsung ke laman resmi HSB gan. Krna informasi mengenai asset di HSB bnrn lengkap dan ga disembunyi2in baik itu harga spread nya hingga persentase perubahan HSB nya it sndiri.

Asset yg bsa ditradingkan di HSB ada 4 yakni Forex, Komoditas, Indeks Saham dan Saham. Dengan Forex teerdiri dari 16 pasangan mata uang, komoditas terdiri dari trading gold, silver dan minyak, terdapat juga 5 indeks saham serta trdiri dari 10 saham terpopuler di dunia seperti Google, Facebook, Apple, Amazon, dan sbagainya. Total terdapat 34 asset yg bsa ditradingkan disini. Cukup bervariatif dan asset yg ditawarkan itu rata2 adalah asset yg bnyk ditradingkan scara umum

  Dion   |   16 May 2023   |   Artikel

Soal ada ato tidaknya kalkulator Forex itu, di broker tertentu, ga ada lho fasilitas ini. Dan cukp salut sih bila FInex menyediakan tools ini, karena jujur aj, di beberapa broeker, hal kecil seperti adanya kalkulator Forex ini ga ada lho. Padahal, tools ini cukup berguna apalagi buat pemula yang baru belajar trading dan ga mau pusingin hal2 seperti berapa dollar yg diperlukan utk buka margin dsb.

Nah, di Finex sndiri, untuk mengakses kalkulator trading ini bisa diakses via mana? dan klu misalkan tidak ada, apakah kita bisa ngakses kalkulator forex via Metatrader 4 juga?

  Angga   |   28 May 2023

Dion:

Jujur yaa, klu ada broker tertentu yg gak nyediain kalkulator Forex, emang agak nyebelin apalagi kalkulator trading itu sngt berguna ktika kita ngerencanain trading.

Tapi beruntungnya, Finex ngebantu banget dengan ngehadirin kalkulator trading ini. dan ane setuju, banyak broker lain yg gak ngasih fasilitas kalkulator ini, padahal buat pemula yang lagi belajar trading, itu bisa berguna banget. Jadi gak usah pusing2 mikirin berapa dolar yang dibutuhin buat buka margin atau sejenisnya. Cma ya tadi, agak ribet aja.

Saran aja, kalau elo pake MetaTrader 4, coba cari "MT4 Forex calculator" atau "MT4 trading calculator". Biasanya bkalan bnyk kok.

DAn klu ga mau nyari elo bisa ngakeses di Inbizia jga mengenai kalkulator Forex ini. Cukup ngakes di bagian menu data tools. Ato cba liat gambar dibawah ini aja

Kiat Menentukan Lot Trading Ideal Ala Broker

  Ferdinan   |   21 Jun 2023   |   Artikel

Mau tanya nih, jadi aku agak tertarik dngn broker Maxco. Leverage tinggi, di angka 1:500 itu jadi faktor dmana aku tertarik utk trading dsana. Blm lagi deposit yg cuma $100 itu, shngga aku ga perlu menyediakan modal gede utk trading dsana. Cma yg jdi maslah adalah pilihan akun di Maxco. Soalnya di artikel ga dijelasin secara lengkap mengenai Maxco. Begitu jga dengan royalFX dmana ga dijelaskan jga plihan akun yg ada disana.

Kmudian mengenai apliaksi trading Maxco gitu, apakah trading dngn aplikasi di MAxco itu cukup konvinien ato nyaman? Soalnya aku agak ksulitan belajar di Metatrader. Mohon penjelasannya, mksh byk

  Rachel   |   12 Sep 2023   |   Artikel

Halo selamat pagi kawan kawan traders, gue sebenernya selalu bertanya bertanya akan hal ini. Dalam trading pasti Anda akan menemui beberapa macam biaya, seperti biaya spread, komisi, dan swap yang biasanya diterapkan oleh broker.
Mengapa bisa ada biaya swap ya guys? Kan kita maksudnya ga minjam modal dari bank kan? Maaf saya masih kurang mengerti dan masih belajar-belajar juga dan menemukan ternyata ada beberapa biaya yang akan dikenakan kepada saya.

Maaf ya kalo pertanyaannya agak simple dan tidak berbobot, karena saya sendiri masih awam dalam trading dan sekarang masih memilih broker yang cocok untuk trading. Jika saya meggunakan akun demo dalam trading, apakah biaya swap yang agan jelaskan ini berlaku di akun demo? Dan kalau itu biaya bunga bisakah kita untung selain rugi dari biaya swap tersebut. By the way, free swap itu lebih bagus ya daripada ada swap?

  Iwan   |   13 Sep 2023

Biaya swap forex atau yang biasa disebut juga sebagai suku bunga rollover merupakan hasil bunga bersih yang telah diakumulasikan oleh para trader dari posisi mata uang yang sedang dibiarkan terbuka pada malam hari atau yang biasa dikatakan sebagai biaya inap. Biaya swap itu ada karena ada selisih suku bunga antar bank sentral. Jadi semisal Anda trading di pair AUD/USD, kemudian suku bunga AUD 2% dan USD 0.5%. maka selisihnya adalah 1.5% untuk posisi buy (karena kita membeli AUD menggunakan USD), dan -1.5% untuk posisi sell (karena kita menjual AUD untuk ditukar dengan USD).

Adapun besarnya Swap juga sangat tergantung dari tingkat suku bunga antar negara. Sehingga besarnya Swap bisa berubah-ubah dan trader bisa mendapatkan swap atau membayarkan swap tergantung dari posisi yang dimilikinya.
Nah, apakah swap itu pasti merugikan? Belum tentu. Kalau semisal dengan contoh di atas Anda buy AUD/USD, maka Anda bisa mendapatkan untung karena swap-nya positif, yang artinya uang yang menginap akan mendapatkan bunga sebesar 1.5%. Namun, praktek seperti itu diharamkan bagi trader Muslim karena riba. Jadi, untuk trader Muslim yang hendak trading tanpa riba, dapat mengajukan akun jenis Islamic, atau free swap.

  Nurul   |   14 Sep 2023

Halo kawan, saya hanya ingin menambahkan penjelasan biaya swap dan free swap. broker MIFX disini menawarkan akun free swap. Akun free swap adalah jenis akun yang disediakan khusus oleh broker untuk trader pemeluk agama Islam. Hal ini disebabkan oleh hukum syariat Islam melarang transaksi bisnis berbunga; Swap dianggap sama saja dengan riba karena diambil dari selisih bunga. Oleh karena itu, tidak sedikit trader beragama Islam lebih memilih jenis akun ini. Broker-broker tentunya ingin menggandeng klien dari berbagai kalangan, sehingga dikembangkanlah akun Swap Free untuk memfasilitasi hal tersebut.

Swap adalah posisi perhitungan suku bunga bisa berubah tergantung pada jenis order anda, apakah buy atau sell. Itulah mengapa, Swap trading forex tidak selalu berperan sebagai bunga, tapi juga bisa menjadi beban biaya trading jika hasil selisihnya negatif.

Semisal, sinyal trading mengindikasikan buy GBP/USD, tapi Swap yang berlaku untuk posisi itu bernilai negatif. Dalam keadaan seperti itu, swap jelas menjadi beban komisi trading ekstra, selain spread, trader masih harus memperhitungnkan risiko Swap negatif. Yang perlu diketahui, label Swap Free Account tidak hanya terbatas pada tipe akun khusus dari broker.

Nah masalah lebih baik yang mana antara ada swap atau free, itu tergantung kebutuhan trader itu sendiri. kadang walaupun bukan trader muslim, ada trader yang tidak menyukai swap yang timbul dari posisi menginap. Namun, yang perlu kita ketahui kalo memilih free swap, biasaya pilihan instrumen tradingnya terbatas, karena tidak semua produk forex tidak mendukung free swap.

  Stephani   |   15 Sep 2023

Saya ingin membahas cara pendaftara free-swap di MIFX mengingat ada yang tertarik dengan informasi ini

Untuk melakukan aktivasi Free Swap melalui aplikasi MIFX, silakan ikuti langkah berikut:

  • Log In ke aplikasi MIFX menggunakan email dan password yang didaftarkan di MIFX.
    Ada_line_merah.png
  • Pilih nomor akun yang akan Anda gunakan.
  • Klik menu Lainnya, kemudian pilih menu Akun Saya.
  • Pada halaman Akun Saya, klik ikon tiga titik pada salah satu Akun Live Anda dan pilih Aktivasi Free Swap.
  • Silakan pilih tombol Aktifkan.
  • Anda akan mendapat notifikasi bahwa aktivasi berhasil.Popup Free Swap.jpg
  • Ada beberapa hal yang harus diperhatikan, yaitu Pastikan kamu tidak memiliki posisi trading terbuka sebelum mendatar Free Swap. Free Swap hanya berlaku untuk nasabah Akun Live MIFX dengan tipe Ultra Low, Standard dan Pro yang mendaftarkan akun mereka dalam “Program Free Swap”. Setiap nasabah MIFX hanya dapat memiliki 1 Akun Live MIFX dengan fasilitas Free Swap. Program ini hanya berlaku maksimal 5 lot dan selama 5 hari perdagangan.

    Waktu Forex

    Waktu Forex

      Download ebook Gratis

      E-book ini memaparkan berbagai dasar teori yang dibutuhkan trader dari aspek fundamental maupun teknikal. Selain itu, ada juga 6 kunci rahasia menuju kesuksesan trading.
      • Nama Penulis: James Dicks
      • Jumlah Halaman: 239 halaman
      • Ukuran File: 5.3 mb
      • Bahasa: Inggris

      E-book ini mengulas lengkap mengenai apa itu pasar forex, jenis-jenis aset finansial yang dapat diperdagangkan di dalamnya. Pun, e-book ini menjelaskan siapa saja pelaku pasar forex hingga berbagai risiko di dalamnya, berikut cara mengatasinya.

      • Nama Penulis: Dr AP Faure
      • Jumlah Halaman: 132 halaman
      • Ukuran File: 4.1 mb
      • Bahasa: Inggris

      Bagaimana caranya mengenali momen yang tepat untuk berinvestasi saham dan reksadana? Leslie N Masonson, seorang praktisi investasi berpengalaman, menjelaskan berbagai strategi yang bisa digunakan untuk mengenali momen tersebut.

      • Nama Penulis: Leslie N. Masonson
      • Jumlah Halaman: 275 halaman
      • Ukuran File: 3.6 mb
      • Bahasa: Inggris

      E-book klasik yang menjadi panduan banyak trader profesional ini membahas dasar-dasar analisa teknikal, termasuk teori Dow, struktur grafik, konsep tren, cara memahami volume trading, serta bagaimana cara mengaplikasikan berbagai macam teknik trading di pasar saham dan futures.

      • Penulis: John J. Murphy
      • Jumlah: 596 halaman
      • Ukuran File: 19.8 mb
      • Bahasa: Inggris

      E-book ini memuat wawancara Arthur L Simpson dengan seorang trader bursa berjangka AS yang dijuluki "Phantom". Diskusi mereka mengulas berbagai anekdot mengenai aktivitas bursa dan tips sukses dari pengalaman sang "Phantom".

      • Nama Penulis: Arthur L. Simpson
      • Jumlah Halaman: 110 halaman
      • Ukuran File: 372 kb
      • Bahasa: Inggris

      Apa yang bisa dilakukan investor ketika pasar sedang tak bersahabat? Bagaimana pula cara menjaga modal agar tidak ludes? E-book ini mengulas berbagai hal yang perlu Anda ketahui manakala harga aset investasi Anda merosot.

      • Nama Penulis: Harry D. Schultz
      • Jumlah Halaman: 186 halaman
      • Ukuran File: 1.3 mb
      • Bahasa: Inggris
      Kumpulan ebook lainnya
      bisa dilihat disini.
      3 Tokoh Inspiratif yang Sukses Belajar Trading dari Nol
      Hana Raisa     28 Aug 2023
      Usia, gender, latar belakang, dan pendidikan bukanlah halangan bagi 3 tokoh ini untuk belajar trading dari nol. Simak kisah inspiratif Ingeborga Mootz, George Soros, dan Ed Seykota berikut.
      #sukses  
      Webinar HFX Ajak Trader Belajar Scalping Dengan 3 EMA
      Cahyaning     7 Jun 2023
      Exponential Moving Average dapat digunakan untuk scalping. Kelas HFX pekan ini akan mengajak trader belajar cara mengaplikasikannya.
      Belajar Trading Sukses Ala Singa
      Hana Raisa     15 May 2023
      Tanpa disadari, perilaku singa ternyata menggambarkan berbagai kebiasaan baik trader profesional. Apa saja? Cari tahu jawabannya di artikel berikut ini.
      Belajar Copy Trading untuk Pemula Bersama HSB
      Evan     17 Apr 2023
      Menjadi salah satu strategi trading untuk meraih cuan, belajar copy trading bersama broker HSB dapat menjadi pilihan terbaik bagi Anda. Simak selengkapnya berikut ini.
      Belajar Sukses Trading dari Laba-Laba
      Hana Raisa     13 Apr 2023
      Mulai dari sabar, tenang, pantang menyerah, dan cerdik, adalah kunci utama yang bisa mengantarkan trader sukses seperti seekor laba-laba. Mengapa demikian?
      Belajar Flag Pattern bersama Webinar HFX Berjangka
      Cahyaning     11 Apr 2023
      Webinar HFX Berjangka kembali diselenggarakan pekan ini. Kelas minggu ini akan mengupas lebih jauh tentang pola bendera.
      7 Larangan dalam Belajar Trading Forex
      Hana Raisa     28 Mar 2023
      Belajar trading forex bisa dilakukan dengan mudah. Namun, ada beberapa larangan belajar trading yang harus Anda hindari. Apa saja?
      Kirim Komentar Baru