Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 1 hari, #Forex Fundamental   |   USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 1 hari, #Forex Teknikal   |   Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 1 hari, #Forex Fundamental   |   EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 1 hari, #Forex Teknikal   |   PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 1 hari, #Saham Indonesia   |   Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 1 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 1 hari, #Saham Indonesia

Belajar

Belajar Serba-serbi Indikator FSO Bersama HFX
Cahyaning     5 Oct 2023
Webinar HFX pekan ini akan mengupas tentang indikator FSO. Kelas ini dapat diikuti pada hari Jumat 6 Oktober 2023.
HFX Ajak Trader Belajar Strategi Gabungkan Pivot dan Zigzag
Cahyaning     13 Sep 2023
Webinar HFX Internasional Berjangka kembali mengadakan kelas webinar. Kali ini, trader diajak belajar cara menggunakan Pivot dan indikator Zigzag.
6 Cara Mempersingkat Belajar Trading Forex Secara Efektif
Hana Raisa     28 Aug 2023
Mulai dari belajar tentang fundamental pair hingga menggunakan sinyal trading, Anda bisa memotong waktu belajar trading menjadi lebih singkat. Bagaimana caranya?
Forum

Kumpulan Forum @inbizia #belajar

Sarbaini   18 Oct 2016
Apa maksudnya Pola Gartley ? Kalau terjadi Pola ini apa yg harus di lakukan untuk entry ? Beli atau jual.
rizal fahlevi   21 Jan 2012

bagaimana cara cepat belajar trend,,,, saya ber trading menggunakan indikator gabungan MA 100 Syn zig_zag tetapi selalu loss,,, pdhl katanya gabungan indikator itu yang bagus,,,, bagamana trading menggunakn robot,,, n bagaimana cara mendaptkn robot tuk ber trading mohon referensinya

rohmatus sholikhah   11 Jan 2020

Langkah2 untuk belajar trading saham bagi pemula?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #belajar

  Hayunnisa   |   10 Feb 2021   |   Artikel

Pakai EA itu buang-buang waktu dan uang sih, imo. Trading forex yang paling enak ya dipikir sendiri, belajar sendiri, research sendiri, eksekusi sendiri...

  Nyoman   |   10 Feb 2021

Broker tahu semua segalanya tentang EA yang kamu pakai. Mulai merk, seri, transaksi apa yang pakai EA, semuanya.

  Layla   |   30 Oct 2022   |   Artikel

Artikel ini membuktikan kalau trading hanya bisa dilakukan oleh orang yang memiliki keinginan untuk terus belajar dan tidak mudah menyerah. Memang betul yang aku rasakan selama ini, dalam trading Forex kadang jatuh kadang bangun dan tentu sama seperti bisnis lainnya.

Dan yang terpenting selain hal yang kusebutkan, yang penting juga money management. Tanpa hal itu kurasa akan sia sia aja perjuangan kita ibarat kerja kosong saja. Tentunya peluang Forex masih terbuka lebar karena dari artikel udah dijelaskan bahwa kaum milenial yang jadi trader itu setengah dari total trader. Berarti prospek forex ini sangat terbuka lebar dan didukung oleh teknologi internet, trading dapat dilakukan dimana saja secara live!

Artikel ini secara tidak langsung mengajak kita, maukah jadi 13% yang tetap bertahan di forex. So, aku berterima kasih banget dah diingatin agar jangan nyerah.

  Setiawan   |   17 Jan 2023   |   Artikel

Menurut gw, autochartist lebih baik dari trading signal bila digunakan untuk belajar. Jadi gini, autochartist seperti yang dijelaskan oleh artikel adalah fitur yang memperlihatkan pasar dengan beberapa indikator secara otomatis sehiingga membantu para trader untuk menganalisa pasar tanpa harus setting-setting indikator sendiri.

Sedangkan, trading signal bisa dikatakan adalah hasil dari kesimpulan yang didapatkan dari analisa autochartist. Jadi jangan heran kalau Trading Signal di MIFX juga ada sumber dari Autochartist : (baca: Trading signal MIFX).

Buat pemula manakah yang lebih baik? keduanya oke gan, tetapi alangkah baiknya pelajari dulu analisa teknikal secara dasar, sehingga membantu kita membaca grafik, indikator, dan chart yang ada di autochartist. Ya, ibaratnya belajar membaca huruf agar bisa membaca kalimat.

  Denny   |   22 May 2023   |   Artikel

Belm pernah make trading central sblmnya. Sbtulnya saya eager utk make trading central, tetapi kyknya mesti kita buka akun live terlbh dahulu kan? setelah itu, kita harus mengikuti step2 buat dapatin trading central di broker GKInvest, bukankah seperti itu?

Nah, ini yg jadi penghalang buat saya utk mencba trading central, tpi mengingat fitur2 yg ditawarkan. Saya makluminlah, bahwa fitur ini hnya bsa dipakai utk trader yg memiliki live akun di GKInvest. Makanya, saya agak ragu jga untuk membuka akun live trading di GKInvest, takutnya saya malahan ga bsa memakai trading central dngn baik.

Maka dari itu, sblml saya mempertimbangkan utk trading di GKInvest, saya ingin bertanya aja terlbh dahulu, apakah dngn memamasang trading central di Metatrtader, dan mengaktifkannya gitu, semua kunci2 Support dan Resistance, level-level penting, sinyal trading, kmudian arahan sprti memperlihatkan SL dan TP berapa itu bakalan langsung tersaji di Metatrader kah?? Atau kita harus belajar lgi membaca analisa dari Trading CEntral juga? Mohon bantuannya, terima ksih!

  Hendi   |   30 May 2023

Denny: Halo gan! bntu jawab ya! Secara teknis siii, GKInvest menyediakan trading central secara free bagi trader mereka tpi dngn catatan mreka harus memiliki deposit dngn limit tertentu sbagai syarat buat dapatin GKInvest ini.

Nah, mengenai informasi dan analisis apakah ditampilkan langsung di MT kita? Jawabannya iya! informasi dan analisis dari Trading Central dapat ditampilkan secara langsung di platform Metatrader. Jdi, kita mungkin dapat melihat level2 support dan resistance, sinyal trading, dan rekomendasi lainnya yang disediakan oleh Trading Central di dalam Metatrader. SEbagai catatan aja, bukan hnya trading central aja yg bsa seperti titu tetapi hmpir smua plugin yg dipasangkan di MT dapat berfungsi demikian. Maka dari itu, pemula sbaiknya sii belajar hal2 dsr dlu sblm memasang plugin tsb

  Dicky   |   28 May 2023   |   Artikel

Gue pnya pengalaman yg ingin gue sharing disin seputar traidng sinyal di MIFX dan ingin mengjukan pertanyaan mengenai hal ini. Jdi belakangan ini gue benaran sangat sbuk dngn aktivitas kerja gue, dmana intensitas kerja gue itu meningkat shngga ga pnya bnyk wktu utk belajar analisa Forex. Gue pun blajar trading di hari Sabtu dan Minggu saja itupun cma anlisa tpi ga dipraktekin krna pasar Forex tutup.

Trus krna gue memakai MIFX, gue download MIFX MObile trus dia sering munculin sinyal2 trading dari berbagai instrument. Nah, klu misalkan gue mau memakai trading sinyal tsb, misalkan mncul beberapa aset yg berbeda, apakah gue bsa langsung trading di beberapa aset ato justru tggu sinyal trading dri aset2 ssperti EUR/USD, GBP/USD dan XAU/USD yg emang lbh ramah buat pemula seprti gue?

  Suryanto   |   29 May 2023

Dicky:Bro, gue bs ngebantu nih dengan pertanyaan lo. Jadi, klu lo mau menggunakan trading sinyal dari MIFX Mobile, ada beberapa hal yang bisa lo pertimbangkan.

Pertama-tama, saat lo melihat beberapa sinyal trading dr berbagai instrumen, penting untuk melihat apakah sinyal2 tsb sesuai dngn strategi dan pemahaman trading lo. Meskipun sinyal tersebut muncul untuk berbagai instrumen, gue saranin lo fokus pada instrumen yang lo sudah pahami dan sesuai dengan tujuan trading lo.

Jadi, kalau lo masih pemula, seperti yang lo sebutkan, instrumen seperti EUR/USD, GBP/USD, dan XAU/USD (emas) bs menjadi pilihan yg lebih ramah untuk pemula. Ini karena instrumen-instrumen tersebut umumnya memiliki likuiditas yg tinggi dan pergerakan harga yg lebih mudah dipahami. Jangan terburu2 untuk langsung trading di semua instrumen yang muncul dalam sinyal. Coba fokus dan konsentrasi di instrumen-instrumen yg lo pilih, lakukan analisis lebih mendalam terhadapnya, dan terapkan strategi trading yg sesuai. Dgnn membatasi jumlah instrumen yg lo tradingkan, lo bisa lebih fokus dan mempelajari karakteristik khusus dari masing2 instrumen tersebut.

  Alex   |   26 Jul 2023   |   Artikel

Mau tanya, utk judulnya sbnrnya agak click bait yaa krna trading tanpa deposit di Finex yg dimaksudkan itu sepertinya adalah trading di akun demo. Seputar utk trading di akun demo itu sndiri, aku ingin bertanya mengenai sistem akun demo itu sndiri.

Memang bahwa akun demo ini dipake oleh trader yg ingin nguji strategi trading mereka dan buat mereka yg baru belajar trading, bsa memulai trading di akun tsb tanpa harus mempertaruhkan modal mereka. Dan bkn hnya itu aja, akun demo itu jga memiliki chart market yg sesuai dngn chart market pada live account.

Yg jadi pertanyaan, ketika kita memsan order buy ato sell di trading akun demo, apakah broker jga meneruskan orderan kita ke penyedia likuiditas jga?

  Roger   |   27 Jul 2023

Setau ane mahh tergntng dari pihak broker sihh apakah menyediakan akun demo yg benar2 real ato akun demo yg pergerakan pasarnya itu dibuat2 oleh broker itu sndiri. Makanya terkadang ada kasus dmana kita sering profit di akun demo tetapi di akun riil loss terus pdhl dngn sistem yg sama dan bahkan ada yg menggunakan modal yg sama sesuai dngn modal yg ada di akun demo, leverage, hingga pasangan mata uang yg ditradingkan.

Tetapi, ada jg yg menyediakan chart yg sesuai dngn pasar sebenarnya, dan setau ane utk broker2 Indonesia itu biasanya nyediaiin akun demo yg memiliki chart yg real tetapi eksekusi apakah ke likuiditas ato ga, seharusnya ga diterusin. Artinya cma langsung keekskusi aja, dan itu ibarat offline lahh istilahnyaa ketika kita trading. Pergerakan pasar emang real, tetapi utk likuiditasnya itu bsa berbeda2, jd mngkn aja akun demo terkadang ga gitu terjadi requote

  Hanif   |   28 Jul 2023

Akun demo pada broker tertentu bisa dibagi menjadi dua jenis berdasarkan cara penanganan order:

  • Simulasi Akun Demo: Pada jenis akun demo ini, order yang kamu masukkan hanya disimulasikan di lingkungan pasar palsu oleh broker. Artinya, pesanan tersebut tidak diteruskan ke likuiditas atau pasar riil. Broker menggunakan data historis untuk meniru pergerakan pasar, sehingga kamu bisa melihat bagaimana pesananmu akan berkinerja dalam kondisi pasar semacam itu. Jadi, pesanan hanya berada dalam lingkup simulasi dan tidak memiliki efek pada pasar yang sebenarnya.

  • Eksekusi Langsung Akun Demo: Jenis akun demo ini lebih canggih. Ketika kamu memasukkan pesanan buy atau sell, broker meneruskannya langsung ke pasar riil atau penyedia likuiditas. Pesananmu dieksekusi dengan harga pasar yang sesungguhnya dan dapat mempengaruhi kondisi pasar di akun demo tersebut. Dengan cara ini, kamu bisa mendapatkan pengalaman trading yang lebih realistis dan melihat bagaimana pesananmu berperilaku dalam pasar nyata.

Semoga membantu!

Waktu Forex

Waktu Forex

    Download ebook Gratis

    Pada e-book ini, John L Persen menjelaskan mengenai segala hal yang dibutuhkan untuk sukses dalam trading forex, mulai dari cara memetakan pergerakan harga, melakukan analisa secara teknikal, serta mengelola Money Management dan psikologi trading.
    • Nama Penulis: John L Person
    • Jumlah Halaman: 305 halaman
    • Ukuran File: 6.3 mb
    • Bahasa: Inggris

    E-book populer karangan Alexander Elder ini membahas beberapa faktor paling krusial yang sering diabaikan trader. Mulai dari psikologi individual, psikologi pasar, hingga indikator-indikator yang dapat digunakan di pasar forex, futures, options, maupun saham.

    • Nama Penulis: Dr Alexander Elder
    • Jumlah Halaman: 312 halaman
    • Ukuran File: 4.8 mb
    • Bahasa: Inggris

    Seorang trader hebat tidak akan mudah hanyut mengikuti arus pasar yang susah diprediksi. Sebaliknya, mereka mampu mengidentifikasi emosi apa saja yang beredar di pasar sambil tetap bersikap objektif. Topik tersebut akan diulas oleh Martin J Pring dalam e-book ini.

    • Nama Penulis: Martin J Pring
    • Jumlah Halaman: 134 halaman
    • Ukuran File: 5.6 mb
    • Bahasa: Inggris

    Pernahkah Anda bertanya-tanya, sebenarnya ada berapa macam Chart Pattern di dunia ini? Ensiklopedi ini menghimpun semuanya secara alfabetik, dilengkapi dengan ulasan yang mengupas hingga ke intinya.

    • Nama Penulis: Thomas N Bulkowski
    • Jumlah Halaman: 1036 halaman
    • Ukuran: 8.75 mb
    • Bahasa: Inggris
    Apakah Anda ingin mencoba peruntungan dengan bertrading? Sebelum itu, Anda perlu meluruskan pandangan mengenai pasar forex, membuat sistem trading, serta mengetahui apa saja yang menjadi kunci sukses trading. E-book ini mengulas semua itu dengan lugas dan jelas.
    • Nama Penulis: Van K Tharp
    • Jumlah Halaman: 181 halaman
    • Ukuran File: 3.3 mb
    • Bahasa: Inggris

    Faktor apa saja yang mempengaruhi nilai tukar mata uang dan strategi apa saja yang dapat digunakan untuk memprediksi fluktuasi harga di pasar forex? Temukan ulasan selengkapnya dalam e-book hasil riset Deutsche Bank berikut ini.

    • Nama Penulis: Michael R Rosenberg dan David Folkerts-Landau
    • Jumlah Halaman: 160 halaman
    • Ukuran File: 3.6 mb
    • Bahasa: Inggris
    Kumpulan ebook lainnya
    bisa dilihat disini.
    3 Tokoh Inspiratif yang Sukses Belajar Trading dari Nol
    Hana Raisa     28 Aug 2023
    Usia, gender, latar belakang, dan pendidikan bukanlah halangan bagi 3 tokoh ini untuk belajar trading dari nol. Simak kisah inspiratif Ingeborga Mootz, George Soros, dan Ed Seykota berikut.
    #sukses  
    Webinar HFX Ajak Trader Belajar Scalping Dengan 3 EMA
    Cahyaning     7 Jun 2023
    Exponential Moving Average dapat digunakan untuk scalping. Kelas HFX pekan ini akan mengajak trader belajar cara mengaplikasikannya.
    Belajar Trading Sukses Ala Singa
    Hana Raisa     15 May 2023
    Tanpa disadari, perilaku singa ternyata menggambarkan berbagai kebiasaan baik trader profesional. Apa saja? Cari tahu jawabannya di artikel berikut ini.
    Belajar Copy Trading untuk Pemula Bersama HSB
    Evan     17 Apr 2023
    Menjadi salah satu strategi trading untuk meraih cuan, belajar copy trading bersama broker HSB dapat menjadi pilihan terbaik bagi Anda. Simak selengkapnya berikut ini.
    Belajar Sukses Trading dari Laba-Laba
    Hana Raisa     13 Apr 2023
    Mulai dari sabar, tenang, pantang menyerah, dan cerdik, adalah kunci utama yang bisa mengantarkan trader sukses seperti seekor laba-laba. Mengapa demikian?
    Belajar Flag Pattern bersama Webinar HFX Berjangka
    Cahyaning     11 Apr 2023
    Webinar HFX Berjangka kembali diselenggarakan pekan ini. Kelas minggu ini akan mengupas lebih jauh tentang pola bendera.
    7 Larangan dalam Belajar Trading Forex
    Hana Raisa     28 Mar 2023
    Belajar trading forex bisa dilakukan dengan mudah. Namun, ada beberapa larangan belajar trading yang harus Anda hindari. Apa saja?
    Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 1 hari, #Forex Fundamental

    USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 1 hari, #Forex Teknikal

    Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 1 hari, #Forex Fundamental

    EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 1 hari, #Forex Teknikal

    PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 1 hari, #Saham Indonesia

    PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 1 hari, #Saham Indonesia

    Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 1 hari, #Saham Indonesia

    Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 1 hari, #Saham Indonesia


    Kirim Komentar Baru