Penjualan ritel zona Euro naik 0.8% di bulan Maret dibandingkan prakiraan 0.6%, 15 jam lalu, #Forex Fundamental   |   USD/CHF pertahankan posisi di atas level 0.9050 di tengah penguatan dolar AS, 15 jam lalu, #Forex Teknikal   |   USD/CAD rebound di atas level 1.3650 di tengah penguatan dolar AS dan penurunan harga minyak mentah, 15 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Breaking: RBA membiarkan suku bunga tidak berubah di sekitar 4.35%, seperti yang diharapkan, 15 jam lalu, #Forex Fundamental   |   PT Hartadinata Abadi Tbk (HRTA) meraih laba bersih sebesar Rp102.69 miliar pada kuartal I/2024, 21 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Puri Sentul Permai Tbk (KDTN) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp 1.34 miliar kepada pemegang saham. , 21 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Top gainers LQ45 pagi ini terdiri dari: PT ESSA Industries Indonesia Tbk (ESSA) +3.18%, PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) +1.9%, PT XL Axiata Tbk (EXCL) +1.24%, 21 jam lalu, #Saham Indonesia   |   IHSG mulai menguat pada awal perdagangan hari ini, naik 0.05% ke 7,139, 21 jam lalu, #Saham Indonesia

Analisa Euro

EUR/USD Berpeluang Lanjutkan Bullish ke R2
Kazuki     14 Nov 2022
Meski terkoreksi tipis, tetapi masih ada potensi EUR/USD untuk melanjutkan penguatannya. Jika sukses, pair ini diprediksi dapat mencapai R2.
#bullish  #eur  #usd  
EUR/NZD Bangkit Menuju 1.720 Dan Isyaratkan Buy
Jujun Kurniawan     3 Nov 2022
Selama beberapa pekan terakhir pasangan EUR/NZD bergerak bearish, namun Euro kini berpotensi rebound menuju 1.720.
#buy  #nzd  
Sempat Bearish, EUR/GBP Bangkit Di Level 0.869
Jujun Kurniawan     1 Nov 2022
Selama beberapa pekan terakhir pasangan EUR/GBP sempat bergerak bearish, namun kini berpotensi rebound menuju 0.869.
#bearish  #gbp  
Kamus

Kamus Trading

Euro

Mata uang yang dipakai oleh sebagian besar negara di Uni Eropa, khususnya negara-negara Zona Euro. Euro kerap disebut sebagai Single Curency karena digunakan oleh banyak negara.

Analisa Fundamental, Analisis Fundamental

Cara menganalisa pergerakan harga aset di pasar finansial berdasarkan data dan berita ekonomi tertentu. Dalam forex, analisa fundamental berkaitan dengan berita yang mempengaruhi nilai tukar mata uang.

Analisa Teknikal, Analisis Teknikal

Cara menganalisa pergerakan harga suatu aset di pasar finansial menggunakan perangkat statistik, seperti grafik (bar, line, atau candlestick) dan rumus matematis.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #analisa #euro

Hizkia   5 Sep 2019

1. Saya mau nanya bagaimana caranya atau analisa yang digunakan dalam menentukan posisi supply and demand pada saat trading?

2. Apakah posisi supply and demand akan terus sama dari waktu ke waktu atau ada kemungkinan posisi tersebut berubah-ubah?

syahroni   15 Mar 2021

Analisa fundamental yang digunakan untuk Trading Emas?

Antonius   3 Feb 2021

Apakah candlestick saham lebih sulit dianalisa secara teknikal?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #analisa #euro

  Hamid   |   22 Jun 2022   |   Artikel

Ada gak ya penyedia jasa buat analisa fundamental dan teknikal sesuai dengan request gitu?

  Wewen   |   14 Feb 2023   |   Artikel

Mohon maaf nih, ane penasaran ajaa. Jadi Trading Central kan dijelaskan diartikel kalau mereka adalah penyedia sinyal yang mengidentifikasi peluang trading berdasarkan informasi harga real-time grafik forex, komoditas, indeks saham, dll. Yang menggabungkan antra teknologi AI dan jga analisa teknikal utk dapatin referensi trading. Kalau ane bilang referensi yg dimaksud sih sinyal trading, kasarnya sih begitu ya.

Nah, jadi di artikel kan ada ngelist beberapa broker lokal pnyedia trading sinyal dan cukup bnyk sihh seperti GKInvest, Monex, Maxco, dan FOREXimf. Jadi gini, misalkan ane nih pake nih keempat-empat broker buat dapatin trading sinyal nya Trading Central. Mungkinkah sinyalnya bakalan sama, jdi misalkan ada sinyal dri trading Central, entar keempat broker ini bersamaan memberikan trading sinyal yg samaa?

  Tendy   |   14 Feb 2023

Wewen: Setau saya, trading central itu memang adalah penyedia trading signal. jadi seharusnya trading sinyal yang dishare oleh keempat broker ini adalah bersamaan dan juga keterangannya juga sama tetapi penyampaiannya yang berbeda.

Saya memiliki pengalaman dengan broker Maxco dan Monex dimana Maxco memiliki trading signal yang bernama "pandangan analisis" dimana menurut saya, trading sinyal Maxco tidak secara gamblang menyebut spesifik trading yang harus dilakukan tetapi lebih seperti penjelasan analisa, sedangkan di MIFX lebih secara gamblang menampilkan perkiraan posisi buy dan sell.

Lebih simple bisa lihat gambar berikut ini : Trading sinyal Maxco :

Daftar Broker Lokal Penyedia Sinyal Trading

Sedangkan untuk trading sinyal MIFX bisa dilihat digambar berikut ini :

Daftar Broker Lokal Penyedia Sinyal Trading

  Theo   |   24 Feb 2023   |   Artikel

Sebtulnya, jujur yaa, ane ga gitu tertarik ama trading oil. Bukannya ga mnarik tpi msh berkutat belajar di trading Gold juga. Dan setelah membaca artikel ini, trnyata menarik jga minyak. Dan dri pembahasan, kyknya minyak juga bnyk dipengaruhi oleh fundamental, dan sepertinya lebih mudah menganalisa fundamental di oil dibandingkan gold (ini pendapat pribadi saja)

Yg menariknya lgi fluktuasi dan volatilenya lbh tinggi bila dibdningkan dengn emas. Jadi pertanyaan nih, Kira-kira klu trading oil ini cocok tidak ya dngn pemula, dan trading style yg mngkn cocok dngn trading oil itu apa?

  Ares   |   24 Feb 2023

Theo: Bantu tanggap gan!! Tergantung orang sihh klu ane blg. Klu resiko ya jelas resiko bngt apalagi pasar minyak agak fluktuasi dan volatilitas tinggi. Jadi klu trader pemula emang mau belajar agak beresiko di akun demo ya silahkan aja sihh tpi menurut ane yaa lbh baik jngn dlu trading oil klu bnrn blm ngerti apa2.. Apalagi banyak pertimbangan yang bisa membuat harga minyak jatuh dan naik. Agak komplekslahh seperti misalnya:

  • ada pemeliharaan kilang minyak, ntar minyak bakal naik harganya.
  • OPEC potong produksi minyak, jga bisa buat minyak naik.
  • atau misalkan musim dingin, harga minyak malah turun

dan masih bnyk lagi yg bs menyebabkan harga minyak naik dan turun. Terutama saat pandemi covid. Minyak langsung jatuh karena ga ada aktivitas akibat lockdown, dan tiba tiba naik sekarang. Jadi menurut ane bnyk faktorr!

Trading style itu kmbli lgi yaa ke trader itu sndiri, tpi klu ane mending trading jangka pndek seperti scalping atau day trading aja buat minyak krna kita ga tau esok hari apakah ada yg ngebuat ini minyak harganya turun/naik meski ada kalender eknomi

  Yudha   |   31 Mar 2023   |   Artikel

Gw agak tertarik dengan analisa fundamental, dimana analisa ini ngelibatin makroekonomi dri suatu negara. So, sambil menyelam minum air. Kita tau pergerakan pasar, tau ekonomi suatu negara n menambah prespektif dunia ekonomi juga.

Nah, sebagai seorang pemula nih, kan pastinya mencari broker yg jga ngedukung analisa fundamental dong, dimana kbnykan broker lebih fokus ke analisa teknikal. Finex sndiri mendukung pnggunaan analisa fundamental dngn berita fundamental atau lebih dikenal dngn laporan ekonomi di Finex.

Nah untuk ngetahui laporan ekonomi suatu negara kan klu setelah pengumuman jga bakalan telat masuk ke trading krna momentum volatilitasnya menghilang. Kira2 apakah ada jadwal laporan ekonomi yg bisa diliat ga biar bsa jaga2 gt.

  Angga   |   31 Mar 2023

Saya bantu menjelaskan ya pak.

Untuk menjawab pertanyaan bapak, ya, ada jadwal laporan ekonomi yang dirilis oleh pemerintah atau badan statistik yang dapat bapak lihat untuk memperkirakan volatilitas pasar. Laporan ekonomi yang dirilis secara berkala oleh negara-negara tertentu termasuk:

  • Nonfarm Payrolls AS (NFP): Laporan ini dirilis setiap bulan pada hari Jumat pertama dan memberikan informasi tentang jumlah pekerjaan baru yang tercipta di sektor nonpertanian di AS.

  • Gross Domestic Product (GDP): Laporan ini dirilis setiap kuartal dan memberikan gambaran tentang pertumbuhan ekonomi suatu negara.

  • Consumer Price Index (CPI): Laporan ini dirilis setiap bulan dan memberikan informasi tentang tingkat inflasi suatu negara.

  • Retail Sales: Laporan ini dirilis setiap bulan dan memberikan informasi tentang penjualan ritel di suatu negara.

  • Employment Situation: Laporan ini dirilis setiap bulan dan memberikan informasi tentang tingkat pengangguran dan gaji rata-rata di suatu negara.

Jadwal rilis laporan ekonomi tersebut dapat bapak lihat di kalender ekonomi yang disediakan oleh banyak situs finansial dan broker, termasuk broker Finex. Dengan memperhatikan jadwal rilis laporan ekonomi tersebut, bapak dapat memperkirakan kapan volatilitas pasar akan meningkat dan melakukan persiapan untuk menghadapinya

  Arya   |   20 Apr 2023   |   Artikel

Eh aku jadi kepengen mencoba trading GBP/USD. Di artikel tertulis hal yang menarik mengenai GBP/USD dan katanya ga ada di pasangan mata uang lauinnya. Yakni GBP/USD merupakan pair forex yang cocok diperdagangkan dalam semua time frame . Ini merupakan kondisi spesial sebab tak semua pair bisa menunjukkan fluktuasi yang sama di time frame rendah (di bawah H1).

Btw, mengapa sih GBP/USD bisa menunjukkan fluktuasi yang sama disemua time frame? Apa ada kondisi yg membuat GBP/USD ini menjadi bgitu spesial? Apa dngn begitu kita bsa lebih mudah melakukan analisa analisa?

  Kenny   |   22 Apr 2023

GBP/USD adalah pasangan mata uang yang bagus untuk diperdagangkan di semua time frame. Ini karena GBP/USD adalah pasangan mata uang yang banyak diperdagangkan dan sering mengalami perubahan harga yang besar di pasar forex. Hal ini memungkinkan trader untuk melakukan analisis pada berbagai time frame.

GBP/USD juga dipengaruhi oleh berbagai faktor ekonomi dan politik, seperti kondisi ekonomi Inggris dan Amerika Serikat, yang dapat memengaruhi harga di pasar forex. Faktor-faktor ini dapat mempengaruhi pasar di semua time frame, sehingga memberikan kesempatan bagi trader untuk mencari peluang trading pada berbagai time frame.

Namun, perlu diingat bahwa trading forex melibatkan risiko dan tidak selalu memberikan keuntungan. Oleh karena itu, penting bagi trader untuk selalu mempelajari analisis teknikal dan fundamental, serta tidak ada yang namanya lebih mudah melakukan analisis ya kak!

  Wilson   |   12 Jun 2023   |   Artikel

Dalam menguasai aspek fundamental nih, ada ga tips2nya? Soalnya dari beberapa pemaparan artikel dan jga di artikel ini, bsa saya simpulkan sndiri klu pemahaman fundamental tiap2 trader kyknya bakal berbeda 1 dngn yg lain gitu. Selain itu, klu di analisa teknikal kan kyknya kita dngn praktik baru bsa memahami, tetapi di segi fundamental, kyknya kita sndiri ga perlu bgitu bnyk praktek kan? Krna saya rasa, fundamental itu kyk berita2 eknomi, shngga otomatis kita tau turun ato ga klu beritanya jelas.

So, selain bertanya tips2, sya ingin jga bertanya, cara memiliah berita eknomi utk dijadikan analisa fundamental mengingat bnyk banget sumber2 berita, entah itu terpercaya ato ga gitu

  Anton   |   15 Jun 2023

Wilson: Bro, buat menguasai aspek fundamental dalam trading, ada beberapa tips keren nih. Pertama, edukasi dan penelitian itu penting banget. Ikutin kursus, baca buku, dan jangan lupa nge-research terus biar update.

Kedua, fokus pada berita yang bener2 penting, jangan sampe kelewat. Berita2 seprti NFP misalnya itu penting banget. Dan bisa diliat di kalender ekonomi yaa. Ketiga, sumber berita harus dipilih yang terpercaya dan resmi, jangan mau dibohongi rumor atau sumber nggak jelas. Berita dari broker misalkan di Monex itu udah cukup terpercaya shngga ga perlu lagi kita pilah pilih apakah berita ini Hoax ato ga.

Serta yg keempat, jangan cuma liat satu berita aja, tapi liat hubungannya sama berita lainnya. Dan yang terakhir, praktek terus dan belajar terus, bro. Makin banyak ngikutin berita dan perkembangan ekonomi, makin terasah kemampuan lo dalam nangkep dampak fundamental buat trading. Jadi, terus keep updated, bro!

EUR/CHF Diperdagangkan Bearish Menuju 0.979
Jujun Kurniawan     28 Oct 2022
Selama beberapa pekan terakhir pasangan EUR/CHF bergerak bullish. Namun Euro kini berpotensi terkoreksi menuju 0.979 setelah terkonfirmasi CCI.
#chf  
Sempat Bullish, EUR/CAD Kini Berpotensi Sell
Jujun Kurniawan     27 Oct 2022
Pasangan EUR/CAD sempat bullish selama beberapa pekan terakhir, namun kini berpotensi terkoreksi menuju 1.333 dan sinyalkan Sell.
#cad  #sell  
EUR/AUD Rebound Dan Sinyalkan Buy
Jujun Kurniawan     26 Oct 2022
Pasangan EUR/AUD sempat bergerak bearish, namun Euro kini berpotensi rebound menuju 1.561.
#aud  #buy  
Sempat Bullish, EUR/CAD Berpeluang Sell Di Sini
Jujun Kurniawan     20 Oct 2022
Selama beberapa pekan terakhir pasangan EUR/CAD bergerak bullish. Namun Euro kini berpotensi terkoreksi menuju 1.326 dan sinyalkan Sell.
Sempat Terkoreksi, EUR/USD Berpotensi Kembali Menguat
Jujun Kurniawan     12 Oct 2022
Euro sempat terkoreksi menuju Support 1, namun kini berpotensi rebound menuju 0.989 dan sinyalkan Buy.
Berpotensi Bangkit, Buy EUR/GBP Di Level Ini
Jujun Kurniawan     5 Oct 2022
Selama beberapa pekan terakhir pasangan EUR/GBP bergerak bearish, namun kini Euro berpotensi rebound menuju 0.884 setelah terkonfirmasi CCI.
EUR/CAD Terindikasi Sell Menuju 1.318
Jujun Kurniawan     4 Oct 2022
EUR/CAD sempat bergerak bearis selama beberapa pekan terakhir, namun Euro kini berpotensi terkoreksi menuju 1.318 dan sinyalkan Sell.
Penjualan ritel zona Euro naik 0.8% di bulan Maret dibandingkan prakiraan 0.6%, 15 jam lalu, #Forex Fundamental

USD/CHF pertahankan posisi di atas level 0.9050 di tengah penguatan dolar AS, 15 jam lalu, #Forex Teknikal

USD/CAD rebound di atas level 1.3650 di tengah penguatan dolar AS dan penurunan harga minyak mentah, 15 jam lalu, #Forex Teknikal

Breaking: RBA membiarkan suku bunga tidak berubah di sekitar 4.35%, seperti yang diharapkan, 15 jam lalu, #Forex Fundamental

PT Hartadinata Abadi Tbk (HRTA) meraih laba bersih sebesar Rp102.69 miliar pada kuartal I/2024, 21 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Puri Sentul Permai Tbk (KDTN) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp 1.34 miliar kepada pemegang saham. , 21 jam lalu, #Saham Indonesia

Top gainers LQ45 pagi ini terdiri dari: PT ESSA Industries Indonesia Tbk (ESSA) +3.18%, PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) +1.9%, PT XL Axiata Tbk (EXCL) +1.24%, 21 jam lalu, #Saham Indonesia

IHSG mulai menguat pada awal perdagangan hari ini, naik 0.05% ke 7,139, 21 jam lalu, #Saham Indonesia


Simak Juga
Kirim Komentar Baru