Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 7 jam lalu, #Forex Fundamental   |   USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 7 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 7 jam lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 7 jam lalu, #Forex Teknikal   |   PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 15 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 15 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 15 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 15 jam lalu, #Saham Indonesia
Forum /

Banyak Dibaca

Topik KategoriView Reply
Forum >  Membaca Trend
Cara Mengetahui Koreksi Atau Pembalikan Trend
Agung 25 Apr 2016
Membaca Trend
28756
27
last reply : 26 May 2022 19:26    total reply : 27   |   popup view:28756
@Rianti: Ada 2 tanda atau ciri-ciri akan munculnya sideways. 1. Pullback harga makin dalam dibandingkan pullback sebelumnya Pada saat harga mulai sideways, maka akan diawali dengan perlawanan dari seller/buyer yang melawan trend. Sebagai contoh, saat trend sedang naik dan harga masih kuat, biasanya pullback/koreksi hanya 23%-38% dari panjang impulse. Saat harga mulai sideways, koreksi/...selengkapnya
Forum >  Kurs Rupiah
1 Dinar Iraq, Berapa Rupiah?
Nurhysa 7 Feb 2015
Kurs Rupiah
26098
3
last reply : 4 Sep 2019 11:43    total reply : 3   |   popup view:26098
Untuk mengetahui konversi mata uang Iran ke Rupiah, silahkan cek di halaman Kalkulator Kurs. Masukkan nominal serta mata uang asal yg ingin Anda ketahui konversinya, jangan lupa sertakan mata uang tujuan, kemudian klik Hitung. Semoga membantu
Apa Penyebab Kenaikan Suku Bunga?
Ricco 1 Jun 2017
Analisa Fundamental
25657
45
last reply : 12 May 2023 06:44    total reply : 45   |   popup view:25657
@ Nadia Faoziah: Kalau di bank umum ada 2 macam, yaitu suku bunga pinjaman dan suku bunga deposito. Suku bunga pinjaman lebih tinggi dari suku bunga deposito.Yang membuat kebijakan suku bunga adalah bank sentral, dengan menetapkan suku bunga acuan.  
Forum >  Expert Advisor
Rekomendasi EA Gratis
Cicilia 29 Jun 2018
Expert Advisor
22830
34
last reply : 7 Jun 2023 07:54    total reply : 34   |   popup view:22830
Chris Dian: Untuk robot trading secara umum sendiri tidak ada dan tidak bisa. Penjelasan lengkapnya sudah disampaikan oleh kak Aisha di atas. Namun hal tersebut bisa berbeda jika robot trading atau EA tersebut digunakan sebagai alat dan iming-iming untuk investasi berjangka. Kasus seperti EA Mark AI beberapa waktu ini. Dengan mengatasnamakan investasi dengan iming-iming ...selengkapnya
Cara Melihat Candlestick Harga Naik Dan Turun
Sudirman 12 Feb 2015
Candlestick Forex
22605
31
last reply : 11 Feb 2023 17:29    total reply : 31   |   popup view:22605
Erickson: Pola Candlestick merupakan pengulangan pola di masa lampau itu maksudnya pola-pola yang saat ini terdaftar dan banyak dimanfaatkan sudah terjadi ratusan ribu bahkan jutaan kali di pasar pada masa lampau. Masa lampaunya sendiri sebenarnya merujuk pada saat masa sebelum proses pengujian, perhitungan, dan pencatatan pola itu sendiri. Namun hingga saat ini setahu saya ...selengkapnya
Forum >  Indikator
Bagaimana Cara Menggabungkan Indikator MACD Dan MA?
Abraham 31 May 2015
Indikator
20820
30
last reply : 10 Apr 2023 15:20    total reply : 30   |   popup view:20820
Farida Ayu: Menambahkan sedikit ya. Kombinasi MACD dan MA juga bisa dipakai buat validasi divergence MACD. Contohnya dalam gambar di bawah ini. Terlihat ada divergence negatif, yaitu harga masih naik tapi MACD malah menurun (lihat garis kuning emas). Ini sinyal bearish. Tapi sinyal divergence MACD nggak selalu akurat. Oleh karena itu, pakai MA untuk ...selengkapnya
Rekomendasi Setting Untuk Scalping XAUUSD
Eko 28 Aug 2015
Strategi Scalping
20064
35
last reply : 23 Mar 2024 01:21    total reply : 35   |   popup view:20064
M Singgih:  terima kasih mas ilmunya  langsung saya praktekan dan hasilnya melebihi ekspektasi 
Forum >  Stop Loss
Cara Kerja Trailing Stop
Donny Septian 21 Dec 2015
Stop Loss
19511
35
last reply : 12 May 2022 18:56    total reply : 35   |   popup view:19511
@Fika Kirana: Mengenai nilai Exact tentang berapa nilai Traling Stop yang baik sendiri sebenarnya tidak ada aturannya bu. Namun proses untuk mendapatkan nilai yang baik sendiri ada metodenya. Metode ini adalah trading dengan menyesuaikan kondisi volatilitas market saat itu dengan nilai Trailing Stop yang akan digunakan. Caranya adalah sebagai berikut: a. Dalam kondisi market ...selengkapnya
Setting MACD Untuk Strategi Scalping
Gio 24 Dec 2016
Strategi Scalping
19416
20
last reply : 11 Nov 2022 08:25    total reply : 20   |   popup view:19416
Cara mendeteksi divergence menggunakan MACD simple kok mas. Anda tinggal memperhatikan harga tertinggi (high) dan harga terendah harga (low) yang baru terbentuk. Jadi, patokan pertama yang harus Anda lihat adalah harganya dulu. Divergence terjadi apabila ada perbedaan antara harga dengan MACD. Misalnya, harga membentuk harga tertinggi baru (higher high) tapi MACD malah cuma harga ...selengkapnya
Forum >  Akun Demo
Apakah Uang Dari Akun Demo Bisa Ditarik?
Dhika 27 Dec 2018
Akun Demo
19198
35
last reply : 23 Oct 2023 10:34    total reply : 35   |   popup view:19198
Jawaban untuk Syawalia: Bisa, tidak ada larangan untuk penarikan dana.
Kategori Forum
  • Terpopuler
  • Banyak Dibaca
  • Reply Terakhir
  • Terbaru
  • Broker Forex
  • Volatilitas
  • Saham
  • Kripto
  • Breakout
  • Akun Demo
  • Broker Mancanegara
Reply
  • @ Arlan: Untuk Close All Position tapi hanya sebagian pair, itu tidak bisa. Kalau ingin close semua posisi berarti semua pair yang masih open akan ...Baca
    M Singgih: 26 Oct 2023 12:09
  • Strategi exit posisi yg benar untuk scalping?karena dibilang kita tutup posisi waktu dirasa profit sudah cukup, darimana kita tau kalau profit yg bisa ...Baca
    Bang Darwin: 10 Aug 2023 08:50
  • Untuk Zamzam..Anda bisa trading di sesi asia juga, hanya memang sesi Eropa dan Amerika merupakan sesi fluktuatif, dimana pergerakan mata uang tersebut cukup ...Baca
    basir: 11 Jan 2023 02:55
  • Untuk Siti Maiyah Gap adalah kesenjangan yang terbentuk ketika pergerakan harga pembukaan membuat tempat kosong pada chart. Hal ini terjadi ketika tinggi pada hari ...Baca
    basir: 10 Jan 2023 02:14