Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 2 hari, #Forex Fundamental   |   USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 2 hari, #Forex Teknikal   |   Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 2 hari, #Forex Fundamental   |   EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 2 hari, #Forex Teknikal   |   PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 2 hari, #Saham Indonesia   |   PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 2 hari, #Saham Indonesia   |   Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 2 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 2 hari, #Saham Indonesia

Pair-Pair Mayor 08 Mei 2015: USD/JPY Bullish Jika 120.15 Break

ForexIMF 8 May 2015
Dibaca Normal 2 Menit
forex > analisa >   #bullish   #jpy   #usd/jpy   #pair-mayor
USD/JPY berada dalam kondisi bullish. Tekanan bullish diperkirakan akan semakin berlanjut jika resistan 120.15 ditembus, dengan sasaran hingga kisaran 120.49. Sebagai skenario alternatif, perhatikan area resistan di kisaran 119.94 -120.15. Jika pull-back terjadi ke area tersebut, carilah konfirmasi sinyal jual dengan potensi target hingga kisaran 119.60 -119.38.

USD/CHF

USDCHFklik gambar untuk memperbesar

USD/CHF pada grafik 1 jam-an sedang melakukan rebound ke area resistan. Perhatikan area resistan 0.92414 dengan mencari konfirmasi sinyal jual dimana ada kemungkinan harga akan bergerak ke bawah dengan potensi target hingga kisaran 0.91514 – 0.90709. Hati-hati jika resistance 0.92414 tembus karena hal itu akan mengubah bias intraday menjadi bullish dan berpotensi akan mengangkat harga ke atas hingga kisaran 0.93314.

USD/JPY

USDJPYklik gambar untuk memperbesar

USD/JPY berada dalam kondisi bullish. Tekanan bullish diperkirakan akan semakin berlanjut jika resistan 120.15 ditembus, dengan sasaran hingga kisaran 120.49. Sebagai skenario alternatif, perhatikan area resistan di kisaran 119.94 – 120.15. Jika pull-back terjadi ke area tersebut, carilah konfirmasi sinyal jual dengan potensi target hingga kisaran 119.60 – 119.38.

 

EUR/USD

EURUSDklik gambar untuk memperbesar

EUR/USD bergerak di bawah tekanan; menguji support 1.11808 saat analisa ini dibuat. Pelemahan euro diperkirakan akan berlanjut jika support tersebut tembus, dengan sasaran hingga kisaran 0.78288-0.77914. Sebagai skenario  alternatif, perhatikan juga area resistance di kisaran 1.12610-1.13105. Jika pull-back terjadi ke area tersebut, carilah konfirmasi sinyal jual dengan potensi target hingga kisaran 1.12312-1.11808. Hati-hati jika resistance 1.13105 tembus karena hal tersebut akan mengubah bias intraday menjadi bullish dan berpotensi akan mengangkat euro hingga kisaran 1.13412-1.13907.

 

AUD/USD

AUDUSDklik gambar untuk memperbesar

AUD/USD masih bergerak di bawah tekanan. Pull-back terjadi ke area resistance di kisaran 0.79163-0.79496. Carilah konfirmasi sinyal jual di area tersebut dengan potensi target hingga kisaran 0.78692-0.78622. Hati-hati jika resistance 0.79496 tembus karena hal tersebut akan mengubah bias intraday menjadi bullish dan berpotensi akan mengangkat aussie hingga kisaran 0.79703-0.80037.

GBP/USD

GBPUSDklik gambar untuk memperbesar


GBP/USD bergerak dalam bias bullish; menguji resistance 1.55216 saat analisa ini dibuat. Penguatan sterling diperkirakan akan berlanjut jika resistance tersebut tembus, dengan sasaran hingga kisaran 1.56063-1.57011.
Sebagai skenario  alternatif, perhatikan juga area support di kisaran 1.53844-1.52997. Jika koreksi terjadi ke area tersebut, carilah konfirmasi sinyal beli dengan potensi rebound hingga kisaran 1.54354-1.55216. Hati-hati jika support 1.52997 tembus karena hal tersebut akan mengubah bias intraday menjadi bearish dan berpotensi akan menekan sterling hingga kisaran 1.52472-1.51625.

Terkait Lainnya
 

Kirim Komentar Baru