AUD/USD: Penembusan di bawah level 0.6500 bisa sebabkan pelemahan yang lebih dalam, data AS menjadi fokus, 1 hari, #Forex Teknikal | Pound Sterling turun di tengah ketidakpastian jelang keputusan kebijakan the Fed, 1 hari, #Forex Fundamental | Politburo Tiongkok: Akan menerapkan kebijakan moneter yang hati-hati dan kebijakan fiskal yang proaktif, 1 hari, #Forex Fundamental | EUR/GBP membukukan kenaikan moderat di atas level 0.8500 menyusul data penjualan ritel Jerman, 1 hari, #Forex Teknikal | PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk (MPMX) tahun ini mengalokasikan belanja modal atau capex sebesar Rp 50 miliar hingga Rp 75 miliar tahun ini, 1 hari, #Saham Indonesia | PT Mitra Pack Tbk (PTMP) tahun ini akan mengalokasikan anggaran belanja modal atau capex sebesar 10% dari laba bersih yang mereka dapat sepanjang tahun 2023 lalu. , 1 hari, #Saham Indonesia | Top gainers LQ45 pagi ini adalah: PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) 9.85%, PT Bukalapak.com Tbk (BUKA) 5.79%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) 2.73%, 1 hari, #Saham Indonesia | Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat di awal perdagangan hari ini, naik 0.53% ke 7,193, 1 hari, #Saham Indonesia
Forum > Analisa Teknikal

Belajar Pola Gartley Caranya Bagaimana?

Sarbaini | 18 Oct 2016 | 2532
Apa maksudnya Pola Gartley ? Kalau terjadi Pola ini apa yg harus di lakukan untuk entry ? Beli atau jual.
M Singgih | 20 Oct 2016

@ Sarbaini:
Pola Gartley adalah salah satu varian dari berbagai pola chart yang terdapat pada pergerakan harga di pasar saham, forex, komoditi ataupun futures. Sedangkan pola chart adalah formasi pergerakan harga yang bisa berulang, seperti formasi segitiga, formasi double top atau double bottom, head and shoulders dsb.

Tiap pola menunjukkan keadaan sentimen pasar yang sedang terjadi dan Anda bisa entry berdasarkan pola tersebut jika pergerakan harga yang terjadi memang sesuai dengan formasi dan didukung oleh price action dan penunjukan indikator teknikal.

Khusus mengenai pola Gartley, formasinya harus sesuai dengan level-level Fibonacci retracement dan variasinya, seperti berikut ini:



Jika terjadi pola bullish Gartley maka Anda bisa open buy pada harga di titik D, dan jika terjadi pola bearish Gartley maka Anda bisa open sell pada harga di titik D.

Berikut contoh pola bullish Gartley pada chart EUR/USD H4. Anda bisa open buy pada harga di titik D:

Kategori Forum
  • Terpopuler
  • Banyak Dibaca
  • Reply Terakhir
  • Terbaru
  • Indikator
  • Breakout
  • Cut Loss
  • Emas
  • Timeframe
  • Kripto
  • Broker Mancanegara