XAU/USD masih wait and see karena trader tunggu NFP AS, 15 jam lalu, #Emas Fundamental   |   EUR/JPY berada dalam tekanan jual di bawah harga 164.50, kondisi RSI yang oversold dipantau, 15 jam lalu, #Forex Teknikal   |   GBP/USD bergerak di atas level 1.2550, menguji batas atas channel, 15 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/USD naik mendekati level 1.0750 karena sentimen risiko kembali netral, 15 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal perdagangan Jumat (3/Mei), naik 0.4% ke 7,160, 23 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) membukukan rugi tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp691.2 miliar per Maret 2023. , 23 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Mitrabara Adiperdana Tbk. (MBAP) menganggarkan belanja modal dan investasi senilai $58 juta, 23 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Sumber Sinergi Makmur Tbk. (IOTF) atau Fox Logger membidik peluang bisnis dari implementasi pembayaran tol tanpa sentuh berbasis Global Navigation Satellite System yang akan segera diterapkan di Indonesia, 23 jam lalu, #Saham Indonesia

Strategi

Day Trading Simpel dengan Strategi OHLC
Hadi Alexander     5 Apr 2023
Strategi OHLC dapat membantu Anda dan menjadikan day trading simpel. Seperti apa penerapannya?
4 Tipe Trader Forex Berdasarkan Strategi Trading
Hana Raisa     27 Mar 2023
Di pasar forex, antara satu trader dengan trader lainnya pasti berbeda-beda. Satu strategi trading belum tentu berhasil dipakai banyak trader. Lantas, seperti apa tipe trader forex berdasarkan strategi tradingnya?
Strategi Trading dengan Indikator RoC (Rate of Change)
Hadi Alexander     17 Mar 2023
Indikator Rate of Change adalah indikator yang berguna untuk menentukan momentum dan efektif untuk meningkatkan profit.
Forum

Kumpulan Forum @inbizia #strategi

Arifin Sanjaya   11 Jul 2023

Mana yang lebih baik, antara strategi breakout atau sideways dakam trading forex?

Idha Kusbiyanto   11 Apr 2022

Apakah strategi di trading forex bisa digunakan untuk trading kripto?

Teguh Indra   26 Mar 2019

Master, saya deposit 500USD pada akun micro di broker HF dengan leverage 1:1000. Jika saya menggunakan strategi martingale dengan step awal 0.01 lot dengan TP 100 poin dan jarak tiap stepnya 150 poin, maka berapa step katahanan balance saya? 

Tks. 

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #strategi

  Yanuar Ramadhan   |   20 May 2022   |   Artikel

strategi trading bitcoin dengan teknik scalping?

  Rico Irwanto   |   23 May 2022

untuk kunci sukses trading scalping bisa baca artikel berikut ini

  Tiurma   |   21 Nov 2022   |   Artikel

Capek banget Kak day trading ini. Tiap hari harus mantau dan bikin transaksi sampai banyak gitu, nggak cuma satu dua, belasan juga kayaknya nggak, harus puluhan, kalau bisa raturan malah. Belum lagi mikir strategi dan milih-milihnya.

Memang sih, karena transaksi kita itu cukup banyak; jadi selalu ada potensi keuntungan dari salah satu posisi kita itu. Malah kalau lagi bagus, profitnya bisa puluhan kali lipat juga. Cuma nggak kebayang deh, ikut trading satu dua, pokoknya dikit itu kecemasannya udah deg-degan gitu; mikirin triknya, mantau pasar. Ini yang pantau semua posisi. Salut sama orang-orang yang sanggup.

  Kiki R   |   22 Nov 2022

Benar, day trading sangat melelahkan.

Ini baru bagian tradingnya saja lho, belum bagian nulis jurnal setelah entry dan evaluasi di akhir pekan. Bisa kebayang gimana sibuknya.

Selain itu, day trading juga menuntut kita mempunyai psikologis yang kuat.

Bisa saja Anda mengalami loss berturut-turut dalam beberapa hari dan hal ini wajar. Anda harus bisa mengendalikan diri dan tetap tenang dalam trading.

Dan sebaliknya, ketika Anda mengalami profit berturut-turut, Anda juga harus tetap tenang dan tidak terbawa suasana.

  Handam   |   5 Mar 2023   |   Artikel

Halo min, artikel ini bsa dikatakanlah sbagai edukasi dari Didimax lahh. sejujurnya setiap step by step dri artikel ini mnert saya sngt penting utk dilakukan bukan hnya oleh trader tetapi jga broker. Dimana broker jga hrus dong nyediaiin saran pembelajaran Forex buat tradernya krna Forex sndiri merupakan investasi tingkat tinggi. Dan setuju sih ama yg author katakan klu milih broker jga berpengaruh. Nah, pertanyaan saya adalah mengenai fitur edukasi yg ada di Didimax. Apakah Didimax jga menyediakan pembahasan seputar forex scara up to date ga, jdi ga hnya video atau tulisan tntng cra trading di broker tetapi jga dari sisi strategi dll seperti artikel ini?

  Peter   |   6 Mar 2023

Fitur edukasi di Didimax bnyk gan. Fitur edukasi seperti video tutorial, artikel, dan webminar tentang Forex, strategi trading, dan analisis pasar yang selalu diupdate dengan informasi terbaru. Selain itu, Didimax juga ad program pelatihan dan seminar Forex secara berkala jga.

Jadi misalkan agan gabung dengan Didimax, brrti dapat ngakses berbagai sumber belajar yang up-to-date dan terpercaya, sehingga dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan trading agan.

Selain itu ada satu fitur lgi yg mngkn benaran tradernya ngerasa bahwa Didimax emang nyediaiin edukasi premium yakni adanya manajer akun yang siap membantu para trader dalam mengelola akun trading mereka dan memberikan saran serta rekomendasi terkait strategi trading yang tepat. agan dapat menghubungi manajer akun Didimax untuk meminta bantuan atau konsultasi terkait trading forex atau produk investasi lainnya yg ada Didimax!

  Handam   |   7 Mar 2023

Berarti bisa dikatakan, ini Didimax menyediakan segudang fitur edukasi yang premium yang dapat dirasakan oleh seluruh tradernya ya. Saya agak terkejut dngn adanya manajer akun. Biasanya kan manajer akun agak prmium ya fiturnya. Lumayanlah, jadi ada tempat utk bertanya langsung cara ngembangin strategi yg tepat buat kita.

Didimax sndiri brokernya bisa saya simpulkan bagus ya. Selain adanya fitur fitur tersebut, dia juga teregulasi dan jelas status perusahaannya. Udah gitu, ratusan ribu trader uda trading ama broker ini. Sepertinya bsa saya jdikan pertimbangan utk trading dengan broker Didimax, terima kasih ya gan atas penjelasannya dan informasinya.

  Indra   |   13 May 2023   |   Artikel

Halo, saya orang baru disini. Mau bertanya mengenai akun demo itu sendiri serta ada satu pernyataan menarik di artikel mengenai berita yang berdampak pada pasar Forex. Saya tau, klu pasar Forex cukup sensitif dan pergerakan pasarnya bisa naik turun dengan cepat. Tapi jujur, saya ga menyangka bahwa berita pun bisa membuat pasar Forex berguncang.

Jadi saya ingin menanyakan apa tujuan dari penggunaan akun demo dalam trading? Dan apakah ada berita yang dapat berdampak besar pada pasar Forex? Selain itu, apa itu Monex Economic Calendar Impact dan bagaimana cara ia membantu dalam mengatur strategi berdasarkan berita yang berdampak besar? Terima kasih bnyk!

  Sadil   |   20 May 2023

Indra: Bntu jwab yee. Jadi, tujuan ngapain sih pake akun demo dalam trading? Nah, akun demo itu tujuannya buat latihan dan ngasah skill trading elo tanpa harus pakai duit beneran, gitu loh! Jadi elo bs coba berbagai strategi dan melihat hasilnya tanpa takut rugi duit asli. Kan enak tuh, bisa belajar dan eksperimen tanpa resiko kehilangan uang.

Terus, soal berita yang bisa berdampak gede di pasar Forex, nih, ada beberapa contohnya yang bisa ngaruh banget, bro:

  • Keputusan suku bunga: Kalo bank sentral suatu negara ngubah suku bunga, itu bisa bikin nilai tukar mata uangnya bergerak gila-gilaan. Misalnya, kalo suku bunga naik, mata uangnya bisa jadi lebih menarik buat investor, tapi kalo suku bunga turun, bisa melemahkan nilai mata uangnya.

  • Data ekonomi: Ada juga berita tentang pertumbuhan ekonomi, inflasi, tenaga kerja, dan neraca perdagangan suatu negara. Kalo datanya lebih bagus dari yang diperkirakan, mata uangnya bisa kuat, tapi kalo lebih jelek, bisa melemah.

  • Politik: Keputusan politik juga bisa pengaruhi pasar Forex, bro. Misalnya, pemilihan umum, perubahan pemerintahan, atau kebijakan perdagangan yang diambil. Kalo ada ketidakpastian politik, bisa bikin mata uang ga stabil.

  • Peristiwa internasional: Peristiwa kyk krisis keuangan global, konflik geopolitik, atau bencana alam juga bisa berpengaruh. Soalnya, itu bisa bikin sentimen pasar goyah dan nilai tukar mata uang berubah.

Mengenai kalender ekonomi Monex, fungsi dan kegunaannya bsa elo coba baca disini : Cara Memanfaatkan Kalender Ekonomi MIFX

  Shinta   |   10 Jun 2023   |   Artikel

Author menyatakan klo kita sebagai trader yg ingin trading di DCFX harus memperhatikan bahwa broker ini ga pnya fitur swaop free dmana biaya swap akan diberlakukan tiap kali kita membuka posisi trading semalaman dan ini berlaku tiap ari selama pergantian hari gitu. Nah, emang dikatakan bahwa utk menghindari biaya ini, maka kita harus menggunakan trading dngn gaya intraday ataupun scalping dmana posisi trading terbuka ga smpe satu hari

Permasalahnnya adalah terkadang pemula jga agak kurang ngerti cara intraday gmana dan cara scalping gmana. Selaoin itu, mnrt pendapat aku, utk 2 strategi ini terkesan buru2 shngga butuh pemahaman yg lumyaan tinggi soal trading Forex. Misalkan kita tertarik dngn broker DCFX dan ingin trading tetapi intraday dan scalping. SEbaiknya pemula memilih tradingan yg mana ya?

  Peter   |   13 Jun 2023

Shinta: Jdi gini gan, pendeknya, perbedaan antara trading intraday dan scalping itu adalah waktu trading. Dmana durasi intraday itu biasanya sehari, jadi buka posisi ga gitu bnyk, asalkan bsa nyampe target pips sehari sedangkan nihh utk scalping itu buka posisi trading ato durasi yg dibutuhkan lbh pendek, yakni hitungan menit. Dan utk volume trading, tentunya scalping lbh sering buka posisi shngga membutuhkan sprea dyg lebih kecil dibandingkan komisinyaa.

Sedangkan menurut gue, intraday, klu emang buka posisinya sekali trading 1 lot ato lot yg agak gede, maka enakan cari komisi kecil dan bila intraday dngn posisi agak bnyk maka enakan make spread lbh kecil.

Nah, perihal hal ini ya agan sesuain aja dngn preferensi dan gaya trading agan. Misalkan emang bnyk waktu dan bisa fokus, scalping bsa dilakukan tetapi klu misalkn waktu luang trading sedikit, enakan intraday. Tpi balik lagi tergantung preferensi masing2n ya gan

  Octavianus   |   22 Jul 2023   |   Artikel

Ini utk nguji strategi dan ketahanan trading plan kita kira2 butuh waktu berapa lama ya? Dari tips2 yg dibagikan ama MIFX di artikel ini, bsa aku simpulkan klu trading plan yg kita susun itu harus diuji coba di akun demo. Krna dngn bgitu, kita bisa tau apakah trading plan kita udah oke ato ga.

Cma sbagai orng yg memulai trading nih, kira2 utk nguji analisis dan kemampuan trading serta rencana trading plan yg udah kita susun ini, kira2 butuh waktu berapa lama ato mesti diuji berapa lama agar bsa menyimpulkan bahwa trading plan yg kita susun itu udah siap terjun ke akun riil? Kira2 1-2 bulan apakah cukup utk menguji strategi dan trading plan yg akan kita jalanin? Mohon bntunanya gan! Makasih bnyk

  Leonardo   |   23 Jul 2023

Menurut saya, 1-2 bulan itu memang gak terlalu cukup buat uji coba trading plan. Meskipun bisa jadi langkah awal buat nyoba strategi, tapi untuk benar-benar yakin dan paham performa strategi, butuh waktu lebih lama. Trading itu kompleks, dan strategi bisa berjalan beda-beda di berbagai situasi pasar.

Saran gue, lu coba aja di akun demo selama beberapa bulan sampe setidaknya ada beberapa siklus pasar yang berbeda. Catat setiap trading yang lu lakuin, analisis hasilnya, lihat apa yang bisa diperbaiki atau diubah. Selama proses ini, pasti ada momen-momen di mana lu belajar banyak dari kesalahan atau keberhasilan lu sendiri.

Kalo lu merasa udah nyaman dengan performa strategi lu dan bisa konsisten untung di akun demo, masih ada satu langkah lagi sebelum terjun ke akun riil, yaitu uji coba di akun live dengan ukuran lot kecil. Jadi meskipun ada risiko uang sungguhan, tapi gak akan bikin buntung banget.

Mengungkap Strategi Sukses Jim Brown di Chart H1
Hana Raisa     17 Mar 2023
Strategi Jim Brown untuk trading forex di chart H1 sukses membuatnya meraup banyak profit. Namun, perhatikan kembali poin penting berikut ini sebelum mencobanya.
Strategi Trading dengan Pola Bear Flag
Evan     15 Mar 2023
Kebalikan dari Pola Bull Flag, Pola Bear Flag merupakan pola harga yang bisa menjadi indikator kuat untuk mengidentifikasi kelanjutan tren bearish. Berikut ulasan lengkapnya.
Belajar Strategi Trading CPR untuk Trader Pemula
Kiki R     14 Mar 2023
CPR (Central Pivot Range) dapat membantu trader pemula untuk menentukan level-level support dan resistance di pasar. Temukan strategi CPR yang efektif dan tingkatkan keberhasilan trading Anda.
#pemula  
Menguak Strategi Breakout Pola Segitiga Bersama Webinar HFX
Cahyaning     9 Mar 2023
Broker HFX kembali mengadakan webinar. Topik kali ini akan mengupas tentang strategi breakout menggunakan pola chart segitiga.
Tips MIFX: Cara Memanfaatkan Tipe Order Sesuai Strategi
Intan     15 Feb 2023
Apa saja tipe order trading yang perlu diketahui? Broker MIFX memberikan penjelasan dan strategi untuk memanfaatkannya sesuai dengan karakteristik trading kalian.
#cara  #mifx  #order  
Sniper Entries: Strategi Trading Ala Penembak Jitu
Kiki R     15 Feb 2023
Kunci utama mendapatkan profit trading maksimal adalah mampu melakukan entry dengan akurat. Teknik Sniper Entris ini adalah salah satunya yang bisa trader coba. Bagaimana caranya?
Strategi Jangka Pendek dengan Moving Average dan Fibonacci
Kiki R     30 Jan 2023
Entry pada time frame singkat sebenarnya dapat dilakukan dengan mudah. Seperti strategi jangka pendek ini, cukup dengan menggunakan kombinasi Moving Average dan Fibonacci. Bagaimana caranya?
XAU/USD masih wait and see karena trader tunggu NFP AS, 15 jam lalu, #Emas Fundamental

EUR/JPY berada dalam tekanan jual di bawah harga 164.50, kondisi RSI yang oversold dipantau, 15 jam lalu, #Forex Teknikal

GBP/USD bergerak di atas level 1.2550, menguji batas atas channel, 15 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/USD naik mendekati level 1.0750 karena sentimen risiko kembali netral, 15 jam lalu, #Forex Teknikal

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal perdagangan Jumat (3/Mei), naik 0.4% ke 7,160, 23 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) membukukan rugi tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp691.2 miliar per Maret 2023. , 23 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Mitrabara Adiperdana Tbk. (MBAP) menganggarkan belanja modal dan investasi senilai $58 juta, 23 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Sumber Sinergi Makmur Tbk. (IOTF) atau Fox Logger membidik peluang bisnis dari implementasi pembayaran tol tanpa sentuh berbasis Global Navigation Satellite System yang akan segera diterapkan di Indonesia, 23 jam lalu, #Saham Indonesia


Kirim Komentar Baru