Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 11 jam lalu, #Forex Fundamental   |   USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 11 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 11 jam lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 11 jam lalu, #Forex Teknikal   |   PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

Artikel Forex

Apa Itu Trading? Ini Cara Main dan Mengatasi Risikonya
SAM     15 Sep 2017
Apa itu Trading? Secara harfiah, Trading adalah melakukan pertukaran barang atau jasa dari satu pihak ke pihak lain. Lalu bagaimana dengan Trading Forex?
#risiko  
6 Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Tukar Mata Uang
SAM     7 Aug 2013
Nilai tukar mata uang suatu negara adalah relatif, dan dinyatakan dalam perbandingan dengan mata uang negara lain. Apa yang menyebabkan nilai tukar itu bisa naik turun?
Bitcoin Naik atau Turun? Ketahui Faktor Pendorong Harganya
Yuvita     16 Nov 2021
Nilai Bitcoin yang naik turun dengan cepat memang sulit diprediksi. Namun dengan memahami 7 faktor ini, Anda bisa menganalisa harga Bitcoin dengan lebih mudah.
Kamus

Kamus Trading

Regulator Forex

Lembaga yang berperan memantau operasional usaha dan menjaga ketaatan hukum broker forex di bawah naungan regulasinya. Karena perannya, regulator dianggap menyediakan jaminan perlindungan bagi trader.

Regulator seringkali adalah lembaga pemerintah bersifat otonom atau bisa juga berupa asosiasi swadaya. Regulator forex yang memiliki dasar hukum sebagai bentukan pemerintah contohnya Bappebti (Indonesia), ASIC (Australia), dan FCA (Inggris). Regulator seperti ini memiliki legitimasi lebih kuat daripada asosiasi swadaya.

Deposit, Deposit Forex

Sejumlah dana yang harus diberikan kepada broker sebagai modal trading dan menikmati layanan yang diberikan (oleh broker tersebut).

Forex

Adalah Foreign Exchange atau pertukaran mata uang asing (valas). Sementara trading forex merujuk pada aktivitas perdagangan valas secara online untuk mendapatkan keuntungan.

Broker Forex

Adalah perusahaan, institusi, agen, ataupun individu yang bertugas mempertemukan pihak penjual dan pembeli. Broker forex secara khusus artinya perusahaan yang menghubungkan trader dengan pasar interbank untuk bertrading forex.

Kalender Forex, Kalender Ekonomi

Kalender yang memuat jadwal rilis berbagai data ekonomi maupun peristiwa penting terkait kebijakan moneter dan fiskal dari negara-negara yang mata uangnya diperdagangkan dalam pasar forex.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #artikel #forex

MEI SETYO KURNIAWAN   28 Jun 2018

Jika jawaban halal atau haram trading forex menurut admin adalah mubah lalu bagaimana inti jawaban dari DR ZAKIR NAIK yang menjelaskan tentang saham dll,saya mohon bantun Admin untuk lebih memperjelasnya dikarenakan saya belum paham dg penjelasan DR ZAKIR NAIK apakah HALAL OR HARAM ??..

Terima Kasih.
Adiyaksa   10 May 2021

Halo admin Inbizia, apakah GRANDPRIX Indonesia aman di ikuti? ini situsnya gpfxseries.com

Makasih

idham fawzi   15 Jan 2018

Data dan berita apa saja yang berpengaruh tinggi terhadap pasar forex?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #artikel #forex

  Marhendra   |   3 Apr 2023   |   Artikel

Halo sekedar brtnya aja mengenai MIFX. Di artikel, sudah dijelaskan klu MIFX bisa melayani MetaTrader 4, MetaTrader 5, dan jga MIFX Mobile. Jadi gw mau bertanya, misalkan kita nih sbagai trader itu bisa memilih utk trading dngn platform trading sesuka hti kita ga. SOalnya gw biasa trading demo di MT4, emang sih enak bngt platformnya dan jga simple lah gitu buat gw. Tetpi dngr2 klu MT5 pnya fitur yg ga ada di MT4, jdi bisa dikatakan lbh canggih lah gtu. Jujur, agak susah nemuin broker lokal yg make Metatrader 4 dan Metatrader 5 sebagai platform trading mreka, ya paling antara nyediaiin MT4 aja ato Mt5 aja.

ditggu jawabannya ya, makasih

  Gavin   |   3 Apr 2023

Halo, setau aku ga bisa milih deh. Jadi uda ditentuin dari MIFX dan itu tergantung jnis akun. Bisa diliat kembali di artikel klu MIFX emang nyediaiin MT5 tetapi khsus utk akun multilateral, sehingga akun sprti ultra low hingga akun pro itu msh memakai MT4. Dan mnrtu aku, sbagai user experience kdua platform ini, jujur MT4 msh lbh baik dari segi visual dan friendly interface dibandingkan MT5. Meski ini dngn catatan klu MT5 bisa dimodif sedemikian rupa mnyerupai MT5 baik dari tampilan dan segi warna ya, tetapi msh ada feel nya lah istilahnya klu MT4 lbh gampang dibaca. Saran aja sih kak, blh cobain dlu akun demo dngn MT5 di HSB dan MT4 di MIFX ntar bsa langsung rasain perbedaannya, apakah mau dngn fitur lbh canggih ato yg friendly interface.

  Andrew   |   3 Apr 2023

Ini murni pengalaman ane ya. Jadi ane kan lgi mencba trading dengan akun demo di MIFX, dan kbtulan ane ga ada program MT4 krna ganti PC baru. Dan PC ane itu Windows 11 terbaru, nah saat ane mencba trading di MT4 demo, kan ngedownload lngsng di MIFX krna waktu itu Metaquote udah ga nyediaiin MT4 lagi.

Jdi, pas selse download, ehh ternyata ane kedownload MT5 di Monex, dan ane telusuri trnyata Metaquote udah ga sediaiin lgi MT4, kcuali ada installer lama MT4 mngkn ane msh bsa make MT4. Ywd, jdi ane memutsukan utk coba trading aja di MT5, trnyata enak jga MT5 dan mirip2 lah MT4.

  Hariyanto   |   15 Apr 2023   |   Artikel

Bedanya akun SPA dngn akun Multilateral itu apa ya? Aku kan udah mencba langkah2 yg udah disediakan di artikel. Jadi aku secara berurut membuka akun demo kmudian abis itu aku buka akun riil di GKInvest. Cuma skrng aku nge stack di antara pilihan akun SPA ama multilateral. Sebelum lbh jauh aku ga brni buka smbrng akun soalnya ga bsa diubah kan akun yg udah dipilih.

Jadi dua pilihan SPA dan Multilateral itu, sebaiknya kita memilih akun yg mana? Terus fungsi akun multilateral di GKInvest itu sbnrnya apa? dan apa bedanya ya ? Mohon pnjelasannya.. Makasih!

  Yanto   |   17 Apr 2023

Bantu jawab ya! Akun SPA adalah jenis akun trading yang biasanya memiliki spread tetap. Singkatan SPA sendiri adalah "Single Price Aggregator". Pada akun SPA, spread (selisih antara harga beli dan harga jual) tetap, sehingga trader dapat mengetahui secara pasti biaya trading yang akan dikenakan pada setiap transaksi. Hal ini memudahkan trader dalam menghitung dan memperkirakan potensi keuntungan atau kerugian dari transaksi yang dilakukan.

Sedangkan akun multilateral di GKInvest itu merujuk pada jenis akun trading yang memiliki spread mengambang. Artinya, spread pada akun ini dapat berubah-ubah sesuai dengan kondisi pasar. Pada akun multilateral, biaya trading biasanya lebih rendah dibandingkan dengan akun SPA (Single Price Aggregator) karena spread yang ditetapkan berdasarkan pasar. Semoga membantu ya!

  Ali Andri   |   6 May 2023   |   Artikel

Min. mau sekedar bertanya aja. Mengapa ya klu perbadingan trading terutama dalam biaya itu, faktor seperti besaran leverage dan minimal deposit jga dimasukkan ke dalam perbadingan. Krna mnrt saya, leverage dan minimal deposit itu kan masuk ke ranahnya modal yang perlu disediakan. Sedangkan dalam perbandingan di artikel ini jelas sekali membandingkan biaya trading logam mulia di HFX dan Finex dmana lebih membahas secara mendalam di sesi biaya yang ditawarkan kedua broker. Sedangkan platform trading, adanya free swap, jenis akun, itu ga dibahas. Brrti bisa disimpulkan bahwa artkel ini emang ngebahas biaya trading logam mulia antara HFX dan Finex dan herannya aja minimal deposit dan leverage jga dibahas disini, Mohon penjelasannya

  Yanto   |   8 May 2023

Oke, gini ya. Jadi, leverage dan minimal deposit memang bukan bagian dari biaya trading, tapi sebenarnya kedua hal tersebut sangat mempengaruhi biaya trading kamu secara keseluruhan.

Bayangkan kamu mau membeli mobil. Harga mobilnya mungkin sama, tapi kamu harus membayar uang muka dan cicilan bulanan yang berbeda-beda tergantung pada jumlah uang muka dan tenor kredit yang kamu pilih. Nah, begitu juga dengan trading.

Minimal deposit dan leverage akan mempengaruhi berapa banyak uang yang harus kamu sediakan untuk membuka posisi trading. Semakin besar leverage, semakin besar potensi keuntungan atau kerugianmu. Dan semakin kecil minimal deposit, semakin mudah kamu bisa memulai trading.

Jadi, walaupun kedua faktor ini bukan termasuk biaya trading, tapi mereka sangat penting dan mempengaruhi total biaya tradingmu. Makanya, dalam memilih broker, kamu perlu mempertimbangkan kedua hal tersebut juga. Moga membantu ya!

  Jordi   |   7 May 2023   |   Artikel

Dikatakan diartikel bahwa secara garis besar, biaya trading di broker lokal dibedakan menjadi dua macam: Spread yang merupakan selisih harga Bid dan Ask, serta komisi yang berlaku untuk setiap lot yang diperdagangkan. Nah, yang jadi fokus scalper kan adalah spread. Dimana spread mkin rendah, petanda baik utk scalper buat trading di broker tersbt.

Tetapi ada kasus jga dimana broker ada yang mberlakukan spread lebih tinggi dibandingkan broker lain. Bahkan di broker yang sama dan akun yang berbeda juga diberlakukan spread tinggi juga di salah satu akun. Yang jadi pertanyaan saya adlaah, mengapa spread itu bisa terjadi di Forex dan apakah pasar Forex itu pada dasarnya tanpa broker juga ada spread?

  Richard   |   8 May 2023   |   Artikel

Fyw aja nih, tadi saya mencoba membuka akun di Finex, ternyata akun yang minmal deposit $100 udah diganti ama $10 dngn nama akun mikro. Jadi utk trading di Finex, dengan $10 udah bisa membuka akun mikro. Selain itu, jumalh trading yang bsa di dapatkan adlaah di angka 0.01 lot sehngga resiko trading bsa diminimlaisr.

Overall, dari informasi yang didapatkan. Serta tambahan keterangan di artikel, bisa saya simpulkan bahwa trading di Finex mngkn lebih tepat buat saya yang memiliki modal pas pasan serta ingin meminimalisir resiko serendah2 mngkn.

  David   |   4 Jul 2023   |   Artikel

Di artikel diungkapkan klo salh satu keunggulan trading dngn MIFX utk trader pro adalah tersediannya akun pro. Dan klu kuliat, akun pro tsb emang memilikii spesifikasi tinggi, miimal deposit sebesar Rp 250 juta, trus leverage yg disediakan jga tinggi yakni 1:100 kmudian spread juga lumyan rendah dan tersedia free swap jga utk trader jangka menengah ke panjang.

Yg jdi pertanyaan skrng adalah platform trading yg disediakan yakni Metatrader 4. Sbagai trader pemula aja nnih yaa, gue ga bsa bayangin cara trader pro trading. Tetapi yg gue tau selama ini adalah si trader pro ini biasa make tools2 yg agak rumit. Smntara Metatrader 4 kan agak simple yaa platform tradingnya. Pertanyaan gue adalah, apakah metatrader 4 ini cocok digunakan utk trader pro? Mengingat skrng udah ada metatrader 5 yg lebih canggih lho

  Aswin   |   26 Aug 2023

David: Menurut ane sndiri, metatrader 4 (MT4) adlh platform trading yg lebih cocok untuk trader yg ingin menggunakan pendekatan sederhana dan stabil dalam trading mereka. Meskipun ada trader pro yg masih menggunakan MT4, platform ini memiliki keterbatasan dalam mendukung strategi yg lebih kompleks dan perdagangan dengan kecepatan eksekusi yg sangat tinggi.

Sekarang, dengan adanya Metatrader 5 (MT5), yg lebih canggih dan dapat mengatasi beberapa keterbatasan MT4, banyak trader profesional beralih ke MT5. MT5 memiliki fitur yg lebih baik untuk perdagangan instrumen yg beragam, dukungan untuk strategi yg lebih kompleks, kecepatan eksekusi yg lebih baik, dan alat analisis yg lebih canggih.

Jadi, jika u adlh seorang trader pro yg ingin memanfaatkan fitur yg lebih canggih dan mendukung strategi trading yg lebih kompleks, Metatrader 5 mungkin akan menjadi pilihan yg lebih baik daripada MT4. Meskipun begitu, beberapa trader pro mungkin masih memilih MT4 karena kenyamanan atau kebiasaan mereka dan ga sedikit yg masih menggunakan MT4 meskipun mereka udah pro loh.

Baca Juga: 3 Indikator Paling Bermanfaat di MetaTrader 5

Kalkulator Pivot Point

Kalkulator Pivot Point




Kal. MM

Kalkulator Money Management



Waktu Forex

Waktu Forex

    Kalkulator Margin

    Kalkulator Margin



    Event Broker
    Event Broker

    Mancing Dollar Anti Loss !!!

    03 Mei 2024
    Seminar

    Didimax


    Promo Broker
    Promo Broker

    Trader Fest 2024

    01 Januari 2024 - 31 Desember 2024
    Mercedes Benz, emas, tiket ke luar negeri, iPhone 15

    Didimax


    Ini Dia Exchange Kripto Terdaftar Bappebti yang Terpercaya
    Anna     19 Apr 2021
    Hingga kuartal pertama 2021, terdapat 13 exchange kripto terdaftar Bappebti yang sah dan terpercaya untuk beroperasi di Indonesia.
    Cara Mengkombinasikan Fibonacci dan RSI
    Damar Putra     27 Sep 2023
    Guna memperoleh sinyal trading yang akurat, ada banyak cara bisa dilakukan trader. Salah satunya adalah dengan mengkombinasikan Fibonacci dan RSI. Bagaimana caranya?
    Monex Point Rewards: Cara Dapat Hadiah Menarik dari Broker
    Hana Raisa     20 Sep 2023
    Melalui Monex Point Rewards, broker Monex menawarkan hadiah-hadiah menarik seperti Spotify Premium, Corkcicle, iPad, Galaxy Watch, hingga mobil Alphard! Bagaimana cara mendapatkannya?
    Mengapa Mentor Trading Penting dan Bagaimana Cara Menemukannya?
    Hana Raisa     29 Aug 2023
    Biasanya, trader yang punya mentor trading memiliki tingkat keberhasilan lebih tinggi daripada trader lain. Mengapa demikian? Bagaimana cara menemukan mentor terbaik?
    Mengenal Sistem Trading Martingale dan Anti-Martingale
    Damar Putra     29 Aug 2023
    Sistem trading Martingale dianggap berisiko tinggi sedangkan Anti-Martingale justru sebaliknya. Mengapa demikian? Pelajari detail dan plus minus masing-masing sistem tersebut di sini.
    5 Error MT4 Paling Umum dan Cara Mengatasinya
    Damar Putra     29 Aug 2023
    Ada beberapa error MetaTrader 4 yang kerap terjadi, mulai dari kesalahan koneksi internet hingga indikator hilang. Selain itu, apa saja error lain yang juga patut diperhatikan oleh trader?
    #mt4  
    6 Cara Mempersingkat Belajar Trading Forex Secara Efektif
    Hana Raisa     28 Aug 2023
    Mulai dari belajar tentang fundamental pair hingga menggunakan sinyal trading, Anda bisa memotong waktu belajar trading menjadi lebih singkat. Bagaimana caranya?
    Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 11 jam lalu, #Forex Fundamental

    USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 11 jam lalu, #Forex Teknikal

    Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 11 jam lalu, #Forex Fundamental

    EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 11 jam lalu, #Forex Teknikal

    PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

    PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

    Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

    Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 18 jam lalu, #Saham Indonesia


    Kirim Komentar Baru