Yen Jepang turun setelah tidak ada perubahan dari BoJ, fokusnya bergeser ke inflasi PCE As, 1 hari, #Forex Fundamental | USD/CAD melemah mendekati 1.3650 karena harga minyak mentah yang lebih tinggi, PCE AS dipantau, 1 hari, #Forex Teknikal | Inflasi PCE inti As akan tunjukkan tekanan harga kuat karena pasar tunda prediksi penurunan suku bunga the Fed, 1 hari, #Forex Fundamental | EUR/USD siperdagangkan dengan bias negatif, di atas level 1.0700 karena para pedagang menunggu indeks harga PCE AS, 1 hari, #Forex Teknikal | PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) akan membagikan dividen senilai Rp2.5 miliar dari laba tahun buku 2023, 2 hari, #Saham Indonesia | PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengalami penurunan kinerja keuangan pada kuartal I/2024, pendapatannya berkurang 10.49% secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, 2 hari, #Saham Indonesia | Top losers LQ45 terdiri dari: PT Mitra Pack Tbk (PTMP) -4.20%, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) -2.90%, PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES) -2.60%, 2 hari, #Saham Indonesia | Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah di awal perdagangan hari ini, turun 0.49% ke 7,120, 2 hari, #Saham Indonesia
Kini, trader bisa memanfaatkan paltform charting TradingView secara gratis lewat aplikasi Valbury. Apa saja keunggulannya?

Hampir semua trader sudah akrab dengan TradingView, platform charting sarat manfaat. Platform ini bisa dengan mudah menyaring beragam aset sesuai dengan kondisi yang diinginkan trader, baik fundamental maupun teknikal.

Tak heran jika lebih dari 30 juta trader di berbagai belahan dunia memutuskan untuk menggunakan TradingView, namun belum banyak broker di Indonesia yang terintegrasi dengan charting platform ini. Broker Valbury merupakan salah satu broker yang menyediakan fitur TradingView untuk para kliennya.

Berita broker forex Valbury ini penting untuk dicatat karena fitur TradingView terintegrasi langsung dengan aplikasi trading Valbury. Ini memungkinkan trader dapat dengan mudah melakukan analisis harga dan volume dari instrumen saham, forex, komoditi bahkan crypto lewat aplikasi Valbury.

Dengan adanya fitur TradingView di aplikasi broker Valbury, trader dapat menentukan titik entry dan exit dengan mudah, menentukan Stop Loss, serta mengidentifikasi trend. Tak hanya itu, TradingView juga memudahkan trader mengatur sendiri notifikasi harga pada masing-masing aset sesuai keinginan.

Selain itu, trader juga bisa menikmati sejumlah kelebihan lain dari broker berpengalaman 30 tahun tersebut, antara lain:

  1. Tools analisa yang lengkap (Time frame, Indikator, Pola chart, Server side alert)
  2. Chart realtime
  3. Market screener untuk memudahkan trader mengetahui berita terbaru
  4. Sistem pembuatan script sendiri (Pine Editor)
  5. Uji strategi lewat Strategy Tester
  6. Fitur Community yang berisi ide trading dari sesama pengguna TradingView.

Kabar baiknya, broker forex Valbury Asia Futures menyediakan fitur ini secara gratis di aplikasi Valbury. Tentunya ini memberikan lebih banyak kemudahan bagi para pengguna. Sebagai tambahan, trader bisa membuka akun dan menggunakan aplikasi Valbury melalui Android maupun iOS.


Dengan pengalaman lebih dari 30 tahun, broker Valbury sukses membangun reputasi kuat sebagai pialang terpercaya di Indonesia berkat dedikasi mereka dalam menavigasi pasar berjangka.

Terkait Lainnya
Kategori Terkait

Broker Forex