AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 1 hari, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 1 hari, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 1 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 1 hari, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 1 hari, #Saham Indonesia

Teknik Trading

Teknik Trading Simpel untuk Pair USD/CAD
Hadi Alexander     20 Feb 2023
Ingin menghasilkan keuntungan maksimal dari trading pair USD/CAD? Teknik simpel berikut mungkin bisa menjadi solusi tepat untuk trader.
Teknik Trading Scalping 15 Menit dengan Indikator Stochastic
Evan     5 Jan 2023
Bagi Anda yang ingin mendapatkan hasil dengan cepat seperti scalping, maka teknik trading menggunakan indikator Stochastic pada artikel ini merupakan pilihan yang tepat.
Teknik Trading Pullback dengan Trendline dan Channel
Kiki R     9 Nov 2022
Strategi pullback menawarkan peluang dengan potensi hasil yang besar. Pelajari selengkapnya disini.
Kamus

Kamus Trading

Indikator Teknikal

Alat yang dibuat berdasarkan perhitungan matematis atas histori harga, volume, atau minat pasar terhadap sebuah instrumen investasi atau kontrak keuangan. Penggunaan indikator teknikal bertujuan untuk memprediksi pergerakan harga di masa depan.

Overtrading, Over Trading, Overtrade

Melakukan trading secara berlebihan, baik dengan membuka satu posisi trading dalam jumlah lot besar, atau membuka terlalu banyak posisi dalam satu waktu. Disebabkan oleh emosi trading yang kurang stabil, overtrading disebabkan oleh salah satu atau kedua skenario berikut:

  1. Serakah mengejar profit.
  2. Bernafsu mengganti kerugian dari posisi loss.
Accomodation Trading

Termasuk aktivitas trading ilegal karena satu pedagang mengakomodasi yang lain dengan memasukkan order pada harga yang tidak kompetitif.

Day Trading

Strategi yang dilakukan trader dengan membuka dan menutup posisi trading dalam hari yang sama, sehingga kepastian Loss/Profit dapat diketahui segera.

Quantitative Trading

Strategi trading yang bergantung pada perhitungan matematis untuk mendeteksi peluang trading. Fokus Quantitative Trading biasnaya tertuju pada Harga dan Volume. Termasuk dalam jenis strategi ini adalah High-Frequency Trading dan Algorithmic Trading yang sering diaplikasikan oleh institusi finansial dan lembaga Hedge Fund.

Carry Trade, Carry Trading

Strategi trading yang lebih memanfaatkan selisih suku bunga antara dua mata uang yang diperdagangkan, daripada perubahan nilai tukar.

Analisa Teknikal, Analisis Teknikal

Cara menganalisa pergerakan harga suatu aset di pasar finansial menggunakan perangkat statistik, seperti grafik (bar, line, atau candlestick) dan rumus matematis.

Platform Trading

Fasilitas trading yang memungkinkan trader mengatur dan mengeksekusi order secara real-time di pasar forex. Platform trading biasanya dipasang sebagai aplikasi di PC atau Smartphone, bisa pula dibuka sebagai halaman web di browser. Fasilitas ini wajib disediakan broker forex untuk para tradernya. Selain memiliki fitur untuk mengatur dan memasang order, platform juga umum dilengkapi dengan chart harga real-time dan berbagai tool analisa.

Contoh platform yang umum ditawarkan adalah MetaTrader (dari MetaQuotes), cTrader (dari SpotWare), dan jenis platform yang dikembangkan sendiri oleh broker (proprietary).

Swing Trading

Strategi trading yang menargetkan keuntungan semaksimal mungkin, dan dilakukan dengan menempatkan posisi Buy atau Sell pada titik pembalikan harga.

Sinyal Trading

Update analisa trading yang memberikan saran untuk membuka posisi trading (buy/sell) pada harga dan jangka waktu tertentu. Sinyal trading biasanya ditawarkan oleh broker atau analis forex, baik secara berbayar maupun gratis.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #teknik #trading

Sumargo   27 Dec 2022

Mengapa trader perlu menggunakan indikator teknikal saat trading? Bahkan ada yang menggunakan indikator sangat banyak. Apakah itu berpengaruh untuk hasil trading?

Budi Aswoko   13 Jun 2012

kalo sy lihat di analisa teknikal Selasa tgl 12 JUni 2012 di web ini signal itu SELL tapi knpa kok satu hari itu justru trendnya BUY,..mgkin sy gak tau cara membaca analisa itu ataou salah membacanya...mohon pencerahannya....

Octavianus   7 Jul 2012

Selamat Siang Master, saya bingung maksudnya dari indikator trend, momentum dan support-resistant. apa bedanya master? lalu bagaimana cara memadukan ketiga indikator tersebut supaya dapat dipakaai hingga beroleh profit. terimakasih

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #teknik #trading

  Bona   |   24 Oct 2022   |   Artikel

Izin Bertanya Gan

1. Kenapa Askap Futures Berubah Nama Jadi MRG Mega Berjangka? Apa Karena Ada Perubahan Atau Pertambahan Layanan? Kalau Ada, Apa Aja Yang Berubah?

2. Bedanya Expert Advisor Atau Manual Apa?

3. Grafik Candlestick model apa yang digunakan di MT4? Atau Semua Jenis Candlestick ada?

4. Yang Mana Yang Lebih Akurat Atau Berpengaruh Dalam Melakukan Analisis? Teknikal atau Fundamental?

5. Apa Yang Dimaksud Dengan Psikologi Trading Yang Baik?

  Ganacho   |   14 Nov 2022

Ijin jawab gan

1. Kenapa Askap Futures berubah menjadi MRG Mega Berjangka? Untuk yang ini saya juga belum menemukan jawabannya. Hanya saja dasar sebuah perusahaan berganti nama biasanya terjadi setelah adanya rapat antar pemegang saham, dan dijalankan melalui notaris serta diajukan paling lambat 30 hari. Dari yang saya tahu Askap Futures yang menjadi MRG Mega Berjangka sudah mendapat izin dari Bappebti.

2. Expert advisor semacam software yang mampu menganalisa kondisi pasar dengan fungsi mengeksekusi trading secara otomatis. Baik TP dan SL, entry point, kondisi pasar semua udah dianalisa. Bisa juga disetting manual sehingga trader yang menentukan mau open posisi atau tidak.

3. Tentu saja semua candlestick bisa muncul diplatform mana pun dan dapat digunakan sebagai analisa diplatofrm manapun. Candlestik melambangkan keadaan pasar sebenarnya meliputi kekuatan buyer seller, harga tertinggi, harga terendah, harga pembukaan, dan harga penutupan. Dan bukan karena kecanggihan sebuah platform.

4. Kedua analisa semuanya bagus perbedaannya teknikal itu lagging trade, fundamental lebih ke leading trade. Ada yang cocok dengan teknikal ada yang cocok fundamental. Biasanya teknikal untuk trading jangka pendek, fundamental jangka panjang. Ada juga yang menggabungkan keduanya. Jadi tergantung agan cocoknya pakai apa, dan mau trading seperti apa, serta durasi hold suatu trading berapa lama.

5. Psikologis trading yang benar ya jangan panik dan menghindari FOMO (feeling ingin untung ketika sudah telat ngikutin suatu trend tanpa analisa sehingga malah rugi). Selalu ikutin aturan trading yang sudah agan setup sendiri.

Ada baiknyaa perbanyak ilmu juga sih gan, saya juga masih pemula yang perlu banyak asupan ilmu dan praktek. Hehehe

  Ruben   |   24 Jan 2023

"Expert advisor semacam software yang mampu menganalisa kondisi pasar dengan fungsi mengeksekusi trading secara otomatis. Baik TP dan SL, entry point, kondisi pasar semua udah dianalisa. Bisa juga disetting manual sehingga trader yang menentukan mau open posisi atau tidak."

Ini berarti expert advisor sama kayak robot trading? Bukannya dulu sempat rame soal investasi bodong berkedok robot trading ya? Kok masih ada aja sih?

  Inbizia Support   |   24 Jan 2023

Halo kak Ruben,

Ya memang benar Expert Advisor itu robot trading, namun bukan berarti semua broker yang membolehkan tradernya menggunakan robot trading itu investasi bodong ya kak. Sebab broker broker yang sudah teregulasi Bappebti seperti MRG ini, tidak menyediakan robotnya sendiri, melainkan para trader mereka sendiri. Jadi, MRG tidak menjamin bila ada kerugian akibat penggunaan robot trading. Semoga membantu.

  Thiery   |   22 Feb 2023

Ruben: Expert advisor atau robot trading itu adalah program yang ngebantu trader buat trading otomatis. Klu emang program yang dibuat bagus maka bisa ngasilin profit secara otomatis tapi karena keadaan market sering berubah, maka EA hrs diupdate trus

Sedangkan investasi bodong yang dimaksud nihh, (menurut pengalaman ane yaa) lebih ke satu orang trader nihh pengen modal yang lbh besar buat trading agar profit yg dihasilkan bisa lbh maksimal, terus dia ngajak beberapa orang buat join di robot tradingnyaa dengan imbalan return berapa persen gtlah. Terus orang tsb yakin trus join, awal-awalnya emang menghasilkan return yg lumayan trus orang lain ngajak orang lain lgi terus seperti itu. Dan ini kan deposit ke akun trader td, modal akun tsb makin besar trus karena Robot Trading seperti yang ane bilang perlu update dan ga bsa dipakai slamanya, mulai ngerugi. Trader tsb ga snggup bayar nih terus memilih kabur dngn uang tersisa. Itu kasus yg terjadi ama ane dimana ane korbannya.

  Inbizia Support   |   24 Jan 2023

Halo kak Bona,

Memang benar seperti apa yang dikatakan oleh kak Ganacho, bahwa biasanya pergantian nama perusahaan itu disebabkan oleh adanya perubahan pemilik saham. Namun yang paling penting mau namanya Askap Futures ataupun MRG Mega Berjangka adalah masih mengikuti regulasi dari Bappebti. Jadi, kak Bona tidak perlu khawatir ya.

  Dewa   |   23 Jan 2023   |   Artikel

"Seluruh trader tentu menginginkan broker dengan eksekusi berkecepatan tinggi agar terhindar dari requote. Broker yang tidak mampu merespon eksekusi trading pada harga yang diinginkan, dapat merugikan trader dan berpotensi mengacaukan teknik yang digunakan.

Agar dapat terhindar dari requote, maka Anda dapat memilih broker yang mengklaim memiliki kondisi trading bebas requote. Dalam hal ini, broker Maxco dan MRG Mega Berjangka sama-sama menjamin bahwa platform tradingnya mempunyai kecepatan eksekusi tinggi tanpa requote."

Terus caranya terhindar dari kondisi requote gimana kak?

  Inbizia Support   |   23 Jan 2023

Halo kak Dewa,

Terkait bagaimana cara menghindari kondisi requote dari broker, kak Dewa bisa membaca lengkapnya di artikel "Cara Menghindari Requote Broker Forex". Semoga membantu ya kak.

  Handi   |   16 Mar 2023   |   Artikel

Oh iya, pada artilel diatas, penulis sdng mengilustrasikan trading signal MIFX dngn gambar. Jadi yg bikin aku tertarik itu adalah sumber trading signal, jadi di gambar tersebut scara ga langsung penulis kasih tau kalo sumber trading signal MIFX ada 2 yakni di trading central dan autocharist. Yang gw tau jga, autocharist jga disinggung di artikel klu mereka bisa ngasih analisa teknikal dengan chart dan canddlestick srta bisa ksh tau trading signal mrka. Sdngn trading Central, aku abis searching, adlaah perusahaan penyedia trading sinyal.

Ini mau nnya aja, apakah trading signal autocharist dan trading central bisa berlawanan ga ya? Terus yg paling akurat yg mana ya diantara keduanya?

  Vensen   |   16 Mar 2023

Bntu jawab. Trading signal Autochartist dan Trading Central dapat memberikan sinyal trading yang berbeda-beda tergantung pada algoritma yang digunakan dan parameter yang diatur. Karena perbedaan trsbt, trading sinyal yg dihasilkan juga bakal berbeda

Kalau disuruh memilih mana yang paling akurat. Sebagian akan milih autocharist tetapi yg lain jga akan memilih trading central. Jadi bisa dikatakan tidak ada sinyal trading yang dapat dikatakan paling akurat, karena semua sinyal trading memiliki tingkat keakuratan dan kesalahan yang berbeda-beda. Oleh karena itu, sebaiknya agan mencoba kedua sinyal trading tersebut dan melihat bagaimana kinerjanya di masa lalu dan juga hasil trading yang dihasilkan dengan menggunakan jurnal trading dan jga history dari trading signal itu sndiri. Utk melihat history trading sinyal cukup buka menu trading sinyal di MIFX mobule dan utk kinerja masa lalu, bisa download/mengakses di Jurnal MIFX

  Wahyu   |   28 Apr 2023   |   Artikel

Izin bertanya ya! Sbagai pemula, aku agak dilema memilih trading di PC dan di HP. Kbutlan dalam hal ini, artikel ngejelasin tentang entry di HSB, aku ingiin bertanya, dalam hal teknikal tools dalam menentukan entry trading itu sndiri, apkaah candlestick lbh bsa diandalkan dibandingakn chart lain seperti garis dan batang? Trus apakah kita hars mempertimbangkan menggunakan chart yg jelas dalam emlakukan entry?

KLu emang iya, brrti trading di HP itu sndiri sbnrnya membatasi kita dalam hal menganilisa chart apalagi kita perlu mengetahui history dari gerakan chart sblmnya dan di HP itu ga diperlihatkan secara jelas dong ?

  Perdana   |   30 Apr 2023

Halo! Ane jawab secara singkat aja yee! Jadi, agan bertanya apakah lebih baik menggunakan candlestick daripada chart lain seperti garis dan batang ketika memilih titik masuk untuk trading. Jawabannya adalah tergantung preferensi masing-masing trader, namun banyak trader n pada umumnya emang memilih menggunakan candlestick karena lebih mudah dipahami dan memberikan gambaran yang lebih jelas tentang pergerakan harga.

Namun, penting untuk menggunakan chart yang jelas dan mudah dianalisis ketika memilih titik masuk untuk trading. Ini bisa menjadi kendala ketika trading di HP karena layar yang lebih kecil dan keterbatasan dalam melihat riwayat pergerakan harga. Jadi, lebih baik menggunakan perangkat yang lebih besar seperti PC atau laptop jika memungkinkan.

  Ditta   |   21 Jul 2023   |   Artikel

Halo min, mau tanya, apa aja fasilitas dari Finex yang memungkinkan trader utk mempraktekkan seluruh materi yg ada di artikel ini? Emang, berbicara broker yg membahasa tentang teknik2 utk mengurangi resiko, seharusnya broker tersebut jga menawarkan fasilitas tsb di kondisi trading mereka. Jd, aku ingin tnya mengenai fasilitas Finex dalm menyediakan instrument ato tools yg mngkn bsa membantu ngurangi resiko trading dan menerapkan materi2 yg disampaikan disana terutama dari sisi hedging. memang Finex itu memperbolehkan Hedging tetapi, apakah Finex ada fasilitas dlm memuluskan kita dlm mengeksekusi Hedging?

Dikatakan di artikel jga bahwa dlm mengeksekusi Hedging, kita bsa menggunakan 2 tipe order, yakni instant execution dan jga Pending Order. Di Finex sndiri apakah ada tipe order smacam ini, kmudian klu berbicara tipe order, terutama instant execution itu kan butuh broker yg emang cepat dalam mengeksekusi pesanan. Nah, bagaimana dngn Finex? Apakah broker ini menjamin kecepatan eksekusi mereka jga?

  Herry   |   23 Jul 2023

Halo, ini saya mencoba menjawab berdasarkan pengalaman saya sendiri ya, dan dengan list juga agar lebih mudah dipahami :

1. Apakah ada fasilitas dalam memuluskan ekskusi Hedging di Finex seperti Order Execution dan Pending Order?

Jawabannya ada! Finex sendiri adalah broker yang menggunakan Metatrader 4 sebagai trading platform mereka. Sehingga untuk fasilitas tipe order itu lengkap di Finex, termasuk 2 jenis tipe order tadi.

2. Apakah Finex menjamin kecepatan ekskusi mereka?

Iya! emang utk pernyataan anda mengenai order instant yang memang dibutuhkan kecepatan order yang tinggi, broker Finex tentunya menjamin kecepatan ekskusi mereka. Dikatakan di laman resmi mereka, Finex mengekskusi order dengan tingkat kecepatan dibawah 1 detik dengan tingkat keberhasilan 99%! Dan pengalaman saya selama ini, Finex memang terbukti cepat dan jarang terjadi requote ketika pasar mengalami volatilitas tinggi!

Semoga jawaban saya membantu!

  Logan   |   28 Jul 2023   |   Artikel

Nah ini yg gue pertanyakan selama ini. Dimana kira2 bisa ga kita menentukaan di titik mana harga akan berbalik?

Krna klu kita hold, kita kira2 mau hold sampe kapan kan tergantung dari harga apakah akan berbalik ato ga bilamana posisi kita lagi Loss. Klu kita nahan, misalkan harga berbalik ke arah yg kita mau, maka kita bsa mengurangi kerugian bahkan jd untung. Tetapi kan tktnya kita bakalan kena harga ga jadi balik gitu,, loss akan makin ga terkendali.

So, dlm hal ini, ada ga cara kita memprediksi ato paling ga pake teknikal apa untuk tau kira2 harga akan berbalik ato ga shngga mencegah terjadi hal yg gue sampaikan tadii

  Faisal   |   29 Jul 2023

Utk cara ngebacain potensi balik harga (reversal) itu tricky abis dalam trading. Pasar finansial tuh ribet dan dipengaruhi banyak hal, jadi nggak ada metode yang bisa ngejamin 100% akurasi prediksi harga di masa depan.

Mnrt aku sndiri, ada beberapa teknik simpel yang bisa dipakai buat bantu kita ngecek kemungkinan balik harga:

  • Liat Pola Candlestick: Cek pola candlestick kaya hammer, shooting star, doji, dll. Pola-pola ini bisa ngasih petunjuk kalo harga mungkin bakal balik arah.
  • Pake Indikator Oscillator: Ada indikator keren kaya RSI atau Stochastic Oscillator. Mereka bisa ngebantu kita liat kapan harga udah overbought (kayak terlalu naik) atau oversold (kayak terlalu turun), yang bisa jadi tanda harga bakal balik.
  • Support dan Resistance: Perhatiin level support (harga cenderung naik) dan resistance (harga cenderung turun). Itu bisa jadi area potensial buat balik harga.
  • Divergence: Kalo ada divergence, artinya harga nggak sejalan sama indikator tertentu (misalnya MACD). Itu bisa jadi tanda kekuatan tren mulai berkurang dan harga mau balik.

Ingat, bro, trading tetep ada risikonya. Jadi, selalu pakai manajemen risiko yang oke, misalnya pake stop loss buat batasin kerugian. Jangan cuman liat analisis teknikal aja, tapi perhatiin juga berita dan sentimen pasar biar kita bisa ambil keputusan lebih pinter.

  Tanaka   |   30 Jul 2023

Klu saya mahh bakalan ngikut apa yg artikel katakan. Bhaw kita harus lapang dada nerima kenyataan bahwa kita itu loss, shngga ga ada istilah hold2 an lagi. Lebih baik kita cut loss, ambil modal yg ada terus melakukan analisa ulang, dan trading lagi dngn sistem trading dan analisa yg lebih baik lagi.

Utk tau reversal ato ga sihh, mnrt saya, yang paling simple adalah memperhatikan support dan resistance, dmana bila terjadi break kearah support, maka pasar kmungkinan akan bearish tetapi bila break ke arah resistance maka pasar kemungkinan akan bullish (iini adalah konsep sederhananya)> Tetapi perlu diingat gan, klo break ini terkadang bsa false break shngga kita harus pake indikator tambahan utk mengetaui apakah benaran bsa break. (baca juga : Cara Trading Support Resistance Dengan Price Action )

Teknik Stochastic H4 Untuk Trend Trading
Kiki R     5 Aug 2022
Indikator Stochastic sering diandalkan sebagai oscillator. Lantas, bagaimana teknik Stochastic yang benar jika trading di chart H4?
Teknik Trading Menggunakan Daily Pin Bar
Damar Putra     29 Jul 2022
Sulit melakukan entry menggunakan acuan candlestick? Teknik trading dengan menggunakan daily pin bar berikut bisa jadi rekomendasi tepat.
Teknik Trading Bounce Memanfaatkan EMA 50
Damar Putra     20 May 2022
Sedang mencari strategi trading anti ribet? Teknik trading bounce dengan EMA 50 ini bisa jadi pilihan terbaik untuk dicoba.
#ema  #bounce  
Teknik Trading Morning Star Candle dengan Indikator
Cahyaning     3 Nov 2021
Morning Star candle tidak hanya menjadi penanda reversal, tapi juga bisa dikombinasikan dengan indikator untuk mendapatkan sinyal yang lebih terkonfirmasi.
Teknik Trading Kripto dengan Price Action
Nandini     28 Jun 2021
Tahukah Anda? Price Action rupanya tak hanya digunakan untuk trading forex. Strategi satu ini juga bisa digunakan untuk trading kripto lho. Bagaimana caranya?
Teknik Trading Candlestick Dengan Trendline
Novita     23 Jun 2021
Salah satu strategi trading yang gampang-gampang sulit untuk diterapkan adalah trading candlestick dengan trendline. Pasalnya, trader harus telaten saat menarik trendline, sehingga harga yang terbaca bisa lebih akurat dan tepat.
Teknik Trading Kripto Apa Saja yang Menguntungkan?
Linlindua     15 Jun 2021
Ada lima teknik trading kripto menguntungkan yang bisa Anda terapkan untuk berburu cuan di pasar kripto. Selain Scalping, BTFD, Staking Coin, apa saja strateginya?
Kirim Komentar Baru