XAU/USD masih wait and see karena trader tunggu NFP AS, 22 jam lalu, #Emas Fundamental   |   EUR/JPY berada dalam tekanan jual di bawah harga 164.50, kondisi RSI yang oversold dipantau, 22 jam lalu, #Forex Teknikal   |   GBP/USD bergerak di atas level 1.2550, menguji batas atas channel, 22 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/USD naik mendekati level 1.0750 karena sentimen risiko kembali netral, 22 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal perdagangan Jumat (3/Mei), naik 0.4% ke 7,160, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) membukukan rugi tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp691.2 miliar per Maret 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Mitrabara Adiperdana Tbk. (MBAP) menganggarkan belanja modal dan investasi senilai $58 juta, 1 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sumber Sinergi Makmur Tbk. (IOTF) atau Fox Logger membidik peluang bisnis dari implementasi pembayaran tol tanpa sentuh berbasis Global Navigation Satellite System yang akan segera diterapkan di Indonesia, 1 hari, #Saham Indonesia

The Fed

The Fed Bantah Rate Cut Maret, Dolar Bullish
Hana Raisa     1 Feb 2024
Federal Reserve memutuskan untuk mempertahankan tingkat suku bunga saat ini dan menyampaikan bahwa rate cut Maret mungkin tidak akan terjadi.
Lorie Logan: Suku Bunga Perlu Dinaikkan Lagi
Hana Raisa     8 Jan 2024
Presiden The Fed Dallas, Lorie Logan, mengatakan bahwa suku bunga mungkin perlu dinaikkan lagi untuk mencegah penurunan Yield US Treasury 10Y.
Peluang Fed Rate Cut Turun, Dolar Mendatar
Hana Raisa     4 Jan 2024
Notulen FOMC Desember lalu serta data-data ekonomi AS awal tahun tidak mengisyaratkan pemangkasan suku bunga sehingga pasar menurunkan peluang Fed rate cut.
Kamus

Kamus Trading

CB (The Conference Board)

Adalah lembaga yang mengeluarkan data mengenai Consumer Confidence. Data CB Consumer Confidence dirilis pada Selasa minggu terakhir setiap bulannya.

oto order, One-Triggers-the-Other

Salah satu jenis order pelengkap di platform trading forex. Kebalikan dari OCO Order, penempatan transaksi dengan OTO melibatkan 2 posisi trading dengan harga dan durasi berbeda. Ketika salah satu ordernya dieksekusi, maka order satunya akan ikut terbuka secara otomatis.

Acceleration Theory

Adalah hubungan antara tingkat konsumsi dengan investasi modal. Jika permintaan barang konsumsi meningkat, maka permintaan mesin produksi dan investasi modal yang berhubungan juga meningkat.

Above the market

Adalah order untuk menjual aset yang dimiliki di atas harga pasar. Katakanlah harga saham perusahaan ABC hari ini sekitar USD20 per lembar saham. Karena tidak mau rugi, si pemegang saham akan melakukan order bersifat Above The Market, dengan harga USD25 per lembar saham.

Federal Reserve, The Fed

Bank sentral Amerika Serikat yang merupakan jaringan dari 12 Federal Reserve Bank beserta cabang-cabangnya. Secara keseluruhan, mereka diawasi oleh dewan gubernur The Fed.

OCO Order, One-Cancel-the-Other

Merupakan jenis order dalam trading forex. Pada dasarnya, OCO memungkinkan trader untuk menempatkan order dengan harga dan durasi berbeda di atas dan di bawah harga saat ini. Ketika salah satu order dieksekusi, maka order satunya akan dibatalkan. Jenis order ini tidak tersedia di semua broker.

Dow Theory

Merupakan dasar dari analisa teknikal di pasar keuangan yang dicetuskan oleh Charles H. Dow. Teori ini lantas berkembang menjadi menjadi rujukan di pasar finansial melalui kantor Dow Jones yang secara berkala merilis Dow Jones Index (DJIA).

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #the #fed

Sandi   28 Jul 2022

2 koin terpopuler saat ini adalah Bitcoin dan Ethereum. Namun yang menjadi pertanyaan, apa perbedaan antara dua koin ini? Dan mengapa Bitcoin dan Ethereum memiliki nilai tertinggi dibanding koin-koin lainnya? Terima kasih

Admin   3 Aug 2022

Halo Sobiz,
Dari dua pilihan koin kripto tepopuler yaitu Bitcoin dan Ethereum, kalian tim mana nih? Dan apa alasannya?

Kurnia Wan   30 Jan 2013

Master, mohon dijelaskan tentang teknik Mother Candle beserta contoh pada chart?
Thanks

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #the #fed

  Sumardik Yusti   |   12 Apr 2022   |   Artikel

Kapan waktu yang tepat untuk mulai aksi buy the dip?

  Drawing Fery   |   12 Apr 2022

Beli secara bertahap saat harganya turun untuk menciptakan posisi dan dapat membeli lebih banyak saat harga jauh turun di bawah rata-rata
Tunggu hingga harga tenang dan menunjukan adanya tanda-tanda pemulihan

  Lioyanto   |   8 Dec 2022   |   Artikel

Staking kelihatannya lebih mirip dengan deposito di bank ya? Jadi kalau deposito di bank juga perlu minimal berapa duit dan entar bunga akan ditambahkan tiap bulan ke akun bank.

Sedangkan kalau pinjaman kripto Ethereum itu lebih kayak saya yang punya kripto pinjamin ke peminjam dan si penerima pinjaman menjaminkan NFT atau jaminan aset lain yang berkaitan dengan kripto ya? Jadi ibarat kalau gagal bayar, smart contract diaktifkan langsung aset tersebut jadi punya saya begitu? Dan seperti pinjaman pada umumnya, tiap waktu tertentu harus disetor ke saya dengan berupa ETH yang udah ditambahkan bunga kedalamnya?

Wah kalau seperti itu, aman banget buat pinjamin ETH ke orang lain asal ada jaminan yang menurut kedua belah pihak worth it, kalau gagal bayar bisa ada smart contract yang bekerja. Benaran aman banget ya!

  Rendy   |   12 Dec 2022

Kalau gw lihat ETH udah lebih memiliki banyak fitur dibanding bitcoin, dari pengembangnya juga berusaha terus kembangin ETH biar lebih sempurna lagi. Tetapi kalau dari harga memang kalah ama bitcoin. Menurut gw bitcoin itu lebih mirip emas virtual yang nilai tukarnya kuat banget sedangkan ETH lebih ke uang virtual yang digunakan untuk berbagai macam transaksi. Passive income ETH kalau dari uraian juga sangat menjanjikan sih, keliatan banget kalau ETH lebih bisa digunakan diberbagai macam situasi.

  Kevin   |   9 Dec 2022   |   Artikel

Saya masih kurang mengerti tentang DAO ini secara detail. Tetapi secara garis besar sebenarnya DAO itu organisasi yang dibangun diatas blockchain Ethereum dengan tanpa ada pemimpin organisasi dan dijuga ada smart contract didalamnya.

Menurut saya DAO ini kalau saya ga salah pengertian akan sangat berguna bagi organisasi kemanusiaan. Jadi mereka bisa menggalang dana dan agar bisa disalurkan juga ada voting gitu. Ini benaran bisa menghindari terjadinya korupsi maupun pencucian uang dan juga adanya smart contract yang bisa diaktifkan hanya jika syarat terpenuhi.

Kalau ada hal tersebut sih, kripto benaran jadi masa depan keuangan yang transparan!

  Belo   |   16 Jan 2023   |   Artikel

Sori mau nanya; Greenback itu apa ya?

Terus, tekanan geopolitik yang belum mengendur itu, maksudnya tekanan geopolitik yang terhadap apa?

Kenapa pergerakan pasar NZD itu menjadi penting terhadap pergerakan pasar Australia?

Kalau dollar mungkin sangat dimengerti karena nilai mata uang global yang kuat, tapi NZD? Kenapa ya kira-kira?

Penjualan ritel Australia apa hubungannya dengan surplus neraca perdagangan Australia yang menyempit?

prosper rate hike The Fed itu apa?

Terus kesepakatan apa yang terjalin antara Donald Trump dan pihak Demokrat?

Nah kalau meihat candle-nya sih, aku menyarankan untuk melakukan sell, nggak ada gunanya ditahan-tahan, nggak akan selamat juga.

  Juanedi   |   8 Feb 2023   |   Artikel

Maaf, maksudnya USD menguat kok bisa menyebabkan beberapa mata uang turun dan beberapa mata uang naik? Untuk cara mengetauinya itu gimana? Soalnya begitu bnyk psngn mata uang yang perlu saya pljir dan hafal lho. Dan mengenai NFP sndiri, dikatakan NFP menguat, maka suku bunga acuan naik. Brrti scara teknis, klu NFP dimana pengangguran rendah brrti eknomi lagi baik kan, nah sdngkn hri ini yagn terjdi itu inflasi, dan cara THE FED ngatasin jga naikin suku bunga lho. Jdi NFP menguat itu sbnrnya baik atau ga?

Mngnai pertnyaan saya klu ga dtnggpi jga gpp hehehe maklum sya bukan anak ekonomi jdi rada-rada buntu soal kyk ginian...

  Kenny   |   8 Feb 2023

Juanedi: Bantu jelasin yaa gan, mengapa kalau USD menguat menyebabkan beberapa pasangan mata uang ada yang melemah dan ada yang menguat. Kalau ane bacanya kyk gini :

  • Untuk pasangan mata uang dengan USD dibelakang maka ketika USD Menguat maka chart akan menujukkan bearish. Ane kasih contoh, misalkan EUR/USD, karena EUR berada didepan, maka chart yang ditampilkan adalah chart gerakan Euro. Bila Euro menguat maka gerakan chart akan bearish begitu juga sebaliknya bila USD menguat (EUR melemah) maka chart akan bearish
  • Untuk pasangan mata uang USD didepan, bergerak sebaliknya. Nah misalkan USD/JPY, karena USD berada didepan maka chart menampikan gerakan dari USD. USD Menguat= bullish, USD lemah = bearish

Mengenai pengangguran rendah dengan inflasi sebenarnya ada kaitannya. sy jelasin dengan bahasa umum, klu bnyk yg kerja, otomatis bnyk orng dapat gaji atau profit, karena uang ada, pada belanja-blnja dan krna pada kuat belanja, yang dagang atau nyediain jasa naikin harga. Ya sederhannya gt, cma utk ngendallin agar ga trjdi inflasi berlebihan maka suku bunga acuan dinaikin biar ngerem kegiatan blnja mreka dan agar pd nyimpan uang di bank (suku bunga acuan tinggi, maka bunga bank jg tinggi).

NB: ini cm pandngn dri satu sisi saja..

  Mulyono   |   18 Oct 2023   |   Artikel

Pergerakan dri mata uang EURO dan USD kan sdikit bnyk dipengaruhi ama ECB which is bank sentral Eropa dan jg THE FED which is bank sentral Amerika ya. Dan utk dapatin info mengenai kdua bank sentral ini, dituliskan ama si penulis itu sngt gampang di dptkan dimana-mana.

Ini aku posisinya agak awam mengenai dunia ekonomi dan jg dunia trading. Kira2 informasi apa yg mngkn sensitif terhadap kedua mata uang ini ya, khususnya mengenai ECB dan The FED? Soalnya klu informasi yg gampang didapat biasanya agak bnyk yg hoax dan terkesan menggiring opini gitu. Apalagi nih perkembangan informasi skrng tuu kita dngn mudah dapatin berita2 yg enth apakah valid kbnrnnya ato ga?

So, informasi ato berita apa yg mngkn berpengaruh terhadap kedua mata uang ini, terutama informasi dari ECB dan jga The FED? Thank you!

ECB Lebih Hawkish daripada Fed, EUR/USD Meroket
Hana Raisa     14 Dec 2023
Tidak seperti yang diperkirakan pasar, tak ada diskusi terkait penurunan suku bunga dalam rapat ECB.
The Fed Dovish, Nasib Dolar AS Miris
Hana Raisa     14 Dec 2023
The Fed pertahankan tingkat suku bunga, tetapi tak ada satu pun anggota yang perkirakan suku bunga tetap tinggi tahun depan.
#dovish  
Inflasi AS Minim Kejutan, Pasar Wait and See Sinyal The Fed
Hana Raisa     12 Dec 2023
Pasca rilis data inflasi AS, pasar nyaris tak bereaksi karena hampir seluruhnya sesuai dengan prediksi. Rapat FOMC mendatang menjadi fokus utama para trader.
Market Minggu Ini: Awas Volatilitas Tinggi Jelang Rapat The Fed Dan ECB
Inbizia     11 Dec 2023
Para pelaku pasar bersiap menyambut kondisi penuh gejolak pekan ini sehubungan dengan pertemuan kebijakan The Fed dan ECB yang berlangsung pekan ini.
Powell Dovish, Peluang Rate Cut The Fed Meningkat
Hana Raisa     4 Dec 2023
Jerome Powell mengatakan bahwa kebijakan restriktif telah memperlambat ekonomi AS. Akibatnya, DXY masih berkutat di area 103.20-an.
#powell  
Market Minggu Ini: Ekspektasi Fed Rate Bergeser, Reli Dolar Meredup
Inbizia     20 Nov 2023
Dolar AS mulai kehilangan dominasinya di pair-pair mayor karena sejumlah data ekonomi yang menurunkan ekspektasi pasar terhadap kebijakan ketat The Fed.
Dolar AS Rebound, Pasar Fokus Pernyataan Pejabat The Fed
Hana Raisa     7 Nov 2023
Para pelaku pasar kini memusatkan perhatian ke pernyataan para petinggi Federal Reserve. Sementara itu, Greenback mulai pulih.
XAU/USD masih wait and see karena trader tunggu NFP AS, 22 jam lalu, #Emas Fundamental

EUR/JPY berada dalam tekanan jual di bawah harga 164.50, kondisi RSI yang oversold dipantau, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

GBP/USD bergerak di atas level 1.2550, menguji batas atas channel, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/USD naik mendekati level 1.0750 karena sentimen risiko kembali netral, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal perdagangan Jumat (3/Mei), naik 0.4% ke 7,160, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) membukukan rugi tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp691.2 miliar per Maret 2023. , 1 hari, #Saham Indonesia

PT Mitrabara Adiperdana Tbk. (MBAP) menganggarkan belanja modal dan investasi senilai $58 juta, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Sumber Sinergi Makmur Tbk. (IOTF) atau Fox Logger membidik peluang bisnis dari implementasi pembayaran tol tanpa sentuh berbasis Global Navigation Satellite System yang akan segera diterapkan di Indonesia, 1 hari, #Saham Indonesia


Simak Juga
Kirim Komentar Baru