AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 2 hari, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 2 hari, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 2 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 2 hari, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 2 hari, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 2 hari, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 2 hari, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 2 hari, #Saham Indonesia

Forex

Trading Dengan Strategi Inside Bar
SAM     16 May 2013
Pola Inside Bar sebenarnya sering muncul di Chart, tetapi seringkali trader melewatkannya. Supaya dapat peluang trading, mari kita belajar cara trading Inside Bar dengan tepat.
Contoh Money Management (MM) Yang Baik
SAM     23 Apr 2013
Trading punya potensi profit tinggi, tapi kita juga harus mempertimbangkan kemungkinan rugi. Untuk menanggulanginya, simak contoh money management forex berikut ini.
Pengaruh Suku Bunga Terhadap Perekonomian Suatu Negara
Anna     23 Apr 2013
Pengaruh suku bunga yang dinaikkan atau diturunkan oleh bank sentral akan direspon oleh pelaku pasar dan penanam modal, sehingga berefek terhadap perekonomian.
Kamus

Kamus Trading

Kalender Forex, Kalender Ekonomi

Kalender yang memuat jadwal rilis berbagai data ekonomi maupun peristiwa penting terkait kebijakan moneter dan fiskal dari negara-negara yang mata uangnya diperdagangkan dalam pasar forex.

Broker Forex

Adalah perusahaan, institusi, agen, ataupun individu yang bertugas mempertemukan pihak penjual dan pembeli. Broker forex secara khusus artinya perusahaan yang menghubungkan trader dengan pasar interbank untuk bertrading forex.

Forex

Adalah Foreign Exchange atau pertukaran mata uang asing (valas). Sementara trading forex merujuk pada aktivitas perdagangan valas secara online untuk mendapatkan keuntungan.

Regulator Forex

Lembaga yang berperan memantau operasional usaha dan menjaga ketaatan hukum broker forex di bawah naungan regulasinya. Karena perannya, regulator dianggap menyediakan jaminan perlindungan bagi trader.

Regulator seringkali adalah lembaga pemerintah bersifat otonom atau bisa juga berupa asosiasi swadaya. Regulator forex yang memiliki dasar hukum sebagai bentukan pemerintah contohnya Bappebti (Indonesia), ASIC (Australia), dan FCA (Inggris). Regulator seperti ini memiliki legitimasi lebih kuat daripada asosiasi swadaya.

Deposit, Deposit Forex

Sejumlah dana yang harus diberikan kepada broker sebagai modal trading dan menikmati layanan yang diberikan (oleh broker tersebut).

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #forex

Wildan   5 Dec 2022

Halo mastah-mastah.

Saya pengen coba trading dengan broker lokal. Kira-kira broker forex lokal apa yang bagus? Mohon rekomendasinya. Terima kasih

Admin   3 Aug 2022

Broker memang memegang peranan penting yang menghubungkan trader dengan pasar forex. Namun apa jadinya, bila broker forex justru mencurangi para tradernya. Pernahkah kamu dicurangi oleh broker forex? Silahkan tulis pengalamanmu di bawah ya....

MasKurniawan   21 Dec 2018

Kenapa pergerakan grafik Forex cenderung lambat. Bagaimana cara agar pergerakan grafik tersebut bisa dipercepat?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #forex

  Indri   |   23 Feb 2021   |   Artikel

Sinyal forex apakah cuma ngasih informasi kapan entry sell or buy aja?

  Kirani   |   23 Feb 2021

Sinyal forex juga ngasih tahu kapan take profit, di mana stop loss level.

  Surya Wirawan   |   5 Oct 2021   |   Artikel

Ichimoku bisa digunakan untuk intra day trading di pasar forex dengan menyesuaikan interval waktu menjadi 30 menit, 60 menit bahkan 15 menit. Ichimoku sangat bermanfaat (oke banget) untuk swing trading di saham bluechips di Bursa Efek Indonesia. Saya sejak 1998 sudah gunakan Ichimoku untuk trading forex, index future, emas, dan sejak tahun 2006 sampai sekarang tahun 2021 untuk swing trading di saham di Bursa Efek Indonesia.

  Vincent Putra   |   2 Mar 2023   |   Artikel

haloo, aku sbtulnya adalah korban scam atas nama Forex. Dimana sy tertarik utk memasukkan uang saya ke penipu, awalnya uang yg sya depositkan ada balik kmdian saya deposit lgi dan akhirnya ga dikembalikan serta kontak si penipu udah ga aktif. Sy smpt berhenti utk trading, kmudian baru baru ini sy menemukan webiste ini dan kebetlan membaca tntng artikel ini dimana disebutkan klu baiik broker HFX maupun Finex itu teregulasi, terutama dikatakan bahwa Finex sangaat mendepankan keamanan dana trader.

Sy ingin bertanyaa, keamanan dana yg dimaksud Finex itu sperti apa, dan in case klu misalkan sy terkena kasus yg sama lg dngn broker teregulasi itu, langkah hukumnyaa apa??

  Leonardi   |   2 Mar 2023

Vincent Putra: Maaf nihh, kira kira kakak nya kena scam dengan sistem seperti apa? Sebaiknya sih menghindari segala jenis investasi dengan iming iming profit konsisten tanpa perlu kerja dengan bunga profit yg tinggi. Apalagi atas nama forex, itu sama sekali scam krna dalam trading, ga ada yang namanya profit konsisten, ya sama dengan berdagang pada umunya. Kadang profit kadang jga bisa loss. Sebaiknya kakak baca artikel tentang scam terlebih dahulu agar menghilangkan keraguan kakak : 4 jenis broker Forex Yang Perlu Diwaspadai

Kedua broker yg dibahas dan semua broker yg dibahas di Inbizia teregulasi ama Bappebti kak, jadi ga usah dragukan lgi keamanannya. Dana yg disimpan kelak akan disimpan di akun segregate ( baca disini : Apa itu Segregated Account?), dimana akan bnr-bnr diawasi ama Bappebti. Selain itu krna aturan ketat, benaran hampir ga ada kjdian broker bawa kabur uang, bila ada pun biasa akan dilapor ke Bappebti trus akan diambil langkah hukum. Dan kita berhak menuntut uang kita kembalii..

  Ridwan   |   19 Mar 2023   |   Artikel

Kak saya mau bertanya. Dituliskan oleh MRG Mega Berjangka kalau grafik yg lazim digunakan di MetaTrader 4 ada 3 yakni garis, batang, ama candlestick. Dan dari ketiga itu dikatakan klu grafik batang dan candlestick lbh bnyk digunakan krna kedua graffik itu menyimpan informasi. Jadi saya ini kan pemula dan saat belajar Forex, rata-rata justru mengarahkan saya ke grafik yang memakai canddlestick tapi jujur ya, saya sendiri kurang tau cara membacanya seperti apa dan informasi seperti apa yg disimpan krna dilihat sekilas tu candlestick grafik itu kyk lilin dan terkadang mirip palu. Mengapa rata2 trader lebih memilih candlestick daripada grafik lain ya?

  Randy   |   19 Mar 2023

Bantu jawab ya, klu bisa agan cba buka link yang udah di share ama penulis. Di tulisan cara ngebaca candlestick seperti pro. artikel tsb memaparkan cara ngebaca candlestick dan cukup jelas jga penerapannya ke strategi trading. Mengenai mengapa trader pada milih grafik candlestick dibandingkn dngn grafik lainnya, contohnya grafik batang adalah karna visualnya yang jelas menggambarkan keadaan pasar Forex. Nah aku listkan keunggulannya :

  • Candlestick memberikan informasi yang lebih mudah dipahami dan lebih visual dibandingkan grafik batang. Candlestick menggunakan warna dan bentuk untuk menunjukkan pergerakan harga, sedangkan grafik batang hanya menggunakan garis vertikal dan horizontal.

  • Candlestick juga memberikan informasi tentang sentimen pasar dan level support dan resistance yang lebih jelas dibandingkan dengan grafik batang.

  • Pola-pola candlestick lebih mudah diidentifikasi dan memberikan sinyal trading yang lebih kuat dibandingkan pola-pola pada grafik batang.

  Hakan   |   19 Mar 2023

Setuju! Candlestick bagaimanapun memiliki visual yang lbh jelas. Hal itu jelas pada body dari candlestick itu sndiri dimana terbagi menjadi 3 yakni Body, Upper Shadow, dan Lower Shadow. Dalam hal ini, shadow adlah garis vertikal yg menghubungkan harga terendah dan tertinggi gan. Nah arti dari bagian tubuh candlestick sebagai berikut :

  • Badan (Body): Bagian tengah candlestick yang menunjukkan rentang antara harga pembukaan (open) dan harga penutupan (close). Jika harga penutupan lebih tinggi dari harga pembukaan, maka badan akan berwarna putih atau hijau. Jika harga penutupan lebih rendah dari harga pembukaan, maka badan akan berwarna hitam atau merah. (Putih dan Hitam umumnya di MT5 dan Biru serta Merah umumnya di MT4)

  • Bayangan atas (Upper shadow): Garis vertikal yang menghubungkan harga tertinggi dengan bagian atas badan candlestick. Bayangan atas menunjukkan level tertinggi yang dicapai oleh harga selama periode tersebut.

  • Bayangan bawah (Lower shadow): Garis vertikal yang menghubungkan harga terendah dengan bagian bawah badan candlestick. Bayangan bawah menunjukkan level terendah yang dicapai oleh harga selama periode tersebut.

Jdi bila kita perhatiin ketiga bagian ini, kita dpt memahami lebih lanjut pergerakan harga selama periode tersebut. Misalnya nih, jika badan candlestick lebih panjang dan bayangan atasnya lebih pendek, hal ini menunjukkan bahwa harga penutupan lebih tinggi dari harga pembukaan dan bahwa pembeli lebih kuat daripada penjual. Sebaliknya, jika bayangan bawah lebih panjang dan badan lebih pendek, hal ini menunjukkan bahwa harga penutupan lebih rendah dari harga pembukaan dan bahwa penjual lebih kuat daripada pembeli.

  Juan   |   12 Jun 2023   |   Artikel

Di katakn di artikel bahwa akun Standard tidak serba terbatas seperti halnya di akun khusus pemula, Mksdnya serba terbatas itu kyk gmana ya? Soalnya biasa kan aku ada trading gitu di akun2 mini, tetapi sekilas keliatan sama aja dngn akun lainnya lho. Sama2 bsa buka lot hingga 0.01 lot ato 0.1 lot kmudian sama2 jga bsa buka sampe 1 lot.

Trus dari segi isntrumen trading jga sbnrnya ga ada beda. sama2 bsa trading Forex jga. Kmudian dari segi leverage, malahan akun min yg gue pake itu memilki leverage lebih tinggi dibandingakn leverage yg ditawarkan di akun standard. So, overall apa sih perbedaan akun standard dngn akun mini dan dikatakan trading di akun standard itu ga terbatas ato ga dibatasi gitu.

  Sabarianto   |   20 Jun 2023

Juan: Sbtulnya ada beberapa perbedaan akun standard dan akun mini. Ini sepengalaman ane yaa. Ane sndiri udah cukup sring menemukan dan ngeriset tentang akun2 di broker2 Indonesia. Scara umum, persamaan paling terasa itu adalah di lot minimum. Baik akun standard dan akun mini itu ga ada perbedaan berarti, krna sama2 itu bsa buka entah di 0.1 lot maupun 0.01 lot.

Tetapi perbedaan yg mngkn ga di ketaui dari kedua jenis akun ini adalah, yg pertama adalah dari margin call dan stop out, dmana level dri akun mini lbh tinggi dibandingkan akun standard. Sehingga, trading di akun standard lbh bebas krna bsa nahan floating loss lbh bnyk.

Kmudian perbedaan kedua adalah dri segi aset yg ditradingkan, terkadang akun standard memiliki isntrument aset yg lbh bnyk dibandingakn akun mini dan perbedaan ini jelas terasa bngt bagi beberapa trader.

Dan lasst, biasanya reward ato cashback bsa aja berbeda antara akun mini dan jga akun standard.

NB: Ini berdasarkan pengamatan pribadi ane ya. At least, perbedaan paling mencolok ya terkadang ada di margin call dan stop out level serta terkadaing di instrument yg ditradingkan.

  Victor   |   24 Aug 2023   |   Artikel

Hai teman, selamat siang! Maaf ya, saya masih benar-benar baru dalam dunia Forex nih. Saya agak bingung dengan berbagai istilah dan konsep yang ada dalam Forex. Ada beberapa hal yang ingin saya tanyakan nih. Pertama, apa itu strategi scalping? Lalu, adakah strategi trading lain selain scalping yang bisa dijelaskan? Saya juga penasaran, mengapa scalping memerlukan spread yang sangat rendah? Dan berapa nilai spread dalam dolar, karena saya dengar itu biayanya? Kalau boleh tahu, mata uang mana yang paling cocok untuk pemula seperti saya? Dan, bagaimana pendapat Anda tentang GKInvest? Apakah mereka ramah terhadap pemula seperti saya? Terima kasih banyak sebelumnya! Semoga bisa membantu menjawab pertanyaan-pertanyaan saya.

  Haruto   |   25 Aug 2023

Boleh juga pertnyaan lu gw bantu jawab. Strategi scalping adalah strategi dimana suatu perdagangan dapat dibuka dan ditutup dalam waktu yang sangat singkat, biasanya dalam beberapa menit (5, 10, 15 menit). Selain scalping, ada perdagangan lain seperti perdagangan harian, perdagangan ayunan, dan perdagangan posisi.

Sebab, seperti yang ditulis sebelumnya, scalping adalah trading dengan waktu pembukaan dan penutupan harga yang sangat singkat dan dapat melakukan banyak entry. Karena menghasilkan banyak entri, spread dihitung lebih sering. Dan jika spreadnya tinggi maka biaya transaksinya juga tinggi. Inilah sebabnya mengapa scalping membutuhkan spread yang rendah. Satuan standar spread dalam pip dan 1 pip biasanya adalah $10, tetapi jika Anda memperdagangkan 0,1 lot atau 0,01 lot, pipnya bisa menjadi $1 dan $0,10.

Tentu saja, mata uang terbaik untuk saya perdagangkan adalah EUR/USD. Ini memberikan pasar yang lebih bergejolak dan pasar yang lebih stabil. Karena volatil tidak akan terlalu ramai dan tidak akan sepi.

GKInvest memiliki spread yang sangat rendah. Broker ini juga menyediakan banyak akun yang cocok tentung buat Scalper, seperti Gold Fixed dan Elite (FIX). Oleh karena itu, sangat membantu bagi trader baru untuk berdagang tanpa khawatir dengan biaya transaksi yang tinggi.
Semoga bisa membantu! Semoga harimu menyenangkan!

Baca Juga:

Kalkulator Pivot Point

Kalkulator Pivot Point




Kal. MM

Kalkulator Money Management



Waktu Forex

Waktu Forex

    Kalkulator Margin

    Kalkulator Margin



    Promo Broker
    Promo Broker

    Trader Fest 2024

    01 Januari 2024 - 31 Desember 2024
    Mercedes Benz, emas, tiket ke luar negeri, iPhone 15

    Didimax


    Indikator Volume Dalam Pasar Forex
    SAM     23 Apr 2013
    Pernah menggunakan volume? Kebanyakan trader bahkan tidak tahu bagaimana cara menggunakan indikator volume. Simak panduan lengkapnya pada artikel berikut.
    Trading Dengan Indikator MACD
    SAM     21 Apr 2013
    Indikator MACD dapat menunjukkan arah trend dan momentum pasar. Karenanya, trader forex bisa menggunakannya untuk mencari peluang buy dan sell.
    #macd  
    Apa Yang Dimaksud Shadow Candle Forex?
    SAM     10 Apr 2013
    Shadow yang terbentuk pada candle forex memiliki arti yang bisa digunakan untuk mengukur sentimen pasar. Namun apakah Shadow bisa diandalkan sebagai sinyal trading?
    #candle  
    Apa Yang Dimaksud Volatilitas Harga Valas
    SAM     7 Apr 2013
    Apa sih sebenarnya volatilitas itu? Dan bagaimana pengaruhnya terhadap pasar forex jika volatilitas harga valas meningkat atau melemah?
    Apa Itu Hedging?
    SAM     5 Apr 2013
    Hedging adalah strategi trading untuk melindungi dana trader dari fluktuasi nilai tukar mata uang yang tidak menguntungkan. Lewat Hedging, trader bisa menghindari potensi loss dalam jumlah besar.
    Pola Candlestick Yang Paling Menguntungkan
    SAM     5 Apr 2013
    Ragam Candlestick Pattern dalam trading forex banyak variasinya. Namun, ada pola - pola candlestick menguntungkan tertentu yang harus Anda tahu.
    Cara Menggunakan Indikator Fractal
    SAM     4 Apr 2013
    Dengan menggunakan fraktal (fractal), seorang trader forex handal dapat memprediksikan ke arah mana harga akan bergerak ke depannya.
    Kirim Komentar Baru