Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 52 menit lalu, #Emas Fundamental   |   Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 54 menit lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 55 menit lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 56 menit lalu, #Forex Teknikal   |   Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 8 jam lalu, #Saham Indonesia   |   IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 8 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 8 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 8 jam lalu, #Saham Indonesia

Trading Safety

Mengapa Mentor Trading Penting dan Bagaimana Cara Menemukannya?
Hana Raisa     29 Aug 2023
Biasanya, trader yang punya mentor trading memiliki tingkat keberhasilan lebih tinggi daripada trader lain. Mengapa demikian? Bagaimana cara menemukan mentor terbaik?
Mengenal Sistem Trading Martingale dan Anti-Martingale
Damar Putra     29 Aug 2023
Sistem trading Martingale dianggap berisiko tinggi sedangkan Anti-Martingale justru sebaliknya. Mengapa demikian? Pelajari detail dan plus minus masing-masing sistem tersebut di sini.
6 Cara Mempersingkat Belajar Trading Forex Secara Efektif
Hana Raisa     28 Aug 2023
Mulai dari belajar tentang fundamental pair hingga menggunakan sinyal trading, Anda bisa memotong waktu belajar trading menjadi lebih singkat. Bagaimana caranya?
Kamus

Kamus Trading

Carry Trade, Carry Trading

Strategi trading yang lebih memanfaatkan selisih suku bunga antara dua mata uang yang diperdagangkan, daripada perubahan nilai tukar.

Swing Trading

Strategi trading yang menargetkan keuntungan semaksimal mungkin, dan dilakukan dengan menempatkan posisi Buy atau Sell pada titik pembalikan harga.

Platform Trading

Fasilitas trading yang memungkinkan trader mengatur dan mengeksekusi order secara real-time di pasar forex. Platform trading biasanya dipasang sebagai aplikasi di PC atau Smartphone, bisa pula dibuka sebagai halaman web di browser. Fasilitas ini wajib disediakan broker forex untuk para tradernya. Selain memiliki fitur untuk mengatur dan memasang order, platform juga umum dilengkapi dengan chart harga real-time dan berbagai tool analisa.

Contoh platform yang umum ditawarkan adalah MetaTrader (dari MetaQuotes), cTrader (dari SpotWare), dan jenis platform yang dikembangkan sendiri oleh broker (proprietary).

Sinyal Trading

Update analisa trading yang memberikan saran untuk membuka posisi trading (buy/sell) pada harga dan jangka waktu tertentu. Sinyal trading biasanya ditawarkan oleh broker atau analis forex, baik secara berbayar maupun gratis.

Quantitative Trading

Strategi trading yang bergantung pada perhitungan matematis untuk mendeteksi peluang trading. Fokus Quantitative Trading biasnaya tertuju pada Harga dan Volume. Termasuk dalam jenis strategi ini adalah High-Frequency Trading dan Algorithmic Trading yang sering diaplikasikan oleh institusi finansial dan lembaga Hedge Fund.

Overtrading, Over Trading, Overtrade

Melakukan trading secara berlebihan, baik dengan membuka satu posisi trading dalam jumlah lot besar, atau membuka terlalu banyak posisi dalam satu waktu. Disebabkan oleh emosi trading yang kurang stabil, overtrading disebabkan oleh salah satu atau kedua skenario berikut:

  1. Serakah mengejar profit.
  2. Bernafsu mengganti kerugian dari posisi loss.
Day Trading

Strategi yang dilakukan trader dengan membuka dan menutup posisi trading dalam hari yang sama, sehingga kepastian Loss/Profit dapat diketahui segera.

Accomodation Trading

Termasuk aktivitas trading ilegal karena satu pedagang mengakomodasi yang lain dengan memasukkan order pada harga yang tidak kompetitif.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #trading

Ribut Subakti   28 Jul 2022

Saya masih pemula dan baru belajar di trading forex. Yang saya tanyakan, dari mana asal keuntungan trading forex itu? Jika itu berasal dari pertukaran mata uang, lantas apa bedanya dengan Money Changer? Terima kasih

rendy   29 Oct 2020

Salam sejahtera mastah, saya mau tanya, rencana modal saya 50$ dengan ketahanan poin 400 pips, anggap saja dalam 1 transaksi saya stoploss 50 pips, dan saya akan daftar ke akun mikro dengan spesifikasi yang tertera adalah leverange 1:1000, Margin call 40%/10%. Saya harus menggunakan lot berapa? Jika seandainya loss terus, di nilai berapa atau pada modal yang tersisa berapa saya akan mengalami margin call atau di stop oleh broker? terima kasih mastah, mohon pencerahannya.

Misbahul Munir   11 Apr 2021

Mohon info broker lokal penyedia trading komoditas? Tx

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #trading

  Hari Santoso   |   10 Oct 2014   |   Artikel
SMA lebih sering digunakan untuk menggambarkan keseluruhan tren. Namun memiliki respon yang lebih lamban jika dibandingkan EMA. Sebaliknya EMA punya respon yang lebih cepat, tapi lebih berpeluang untuk memunculkan sinyal trading palsu.
  Erin   |   19 Oct 2022   |   Artikel

Apa aja term and condition atau daftar-daftar yang termasuk perlindungan konsumen dalam trading crypto ini? kondisi standing legal-nya seperti apa? kalau terjadi dispute antara asosiasi dan konsumen crypto, apa yang harus dilakukan?

  Orang Awam   |   12 Dec 2022

Mungkin maksudnya mereka, kalau literasi kripto di masyarakat sudah cukup tinggi, maka masyarakat bisa terlindungi secara mandiri dari penipuan-penipuan berkedok kripto.

  Yunita   |   22 Jan 2023   |   Artikel

dari sekian banyak currency pair yang tersedia dari broker, untuk pemula sebaiknya belajar currency pair apa ya? Karena saya kan sempat tuh liat instrumen trading di Finex, ternyata spread yang diterapkan antara currency pair yang satu dengan yang lain berbeda-beda. Apa sebaiknya saya memilih spread yang lebih rendah saja untuk trading karena saya sendiri juga bingung ada perbedaan spread seperti itu.

ini saya lampirkan instrumen trading di Finex :

Cara Menjadi Trader Yang Baik Ala Finex

ditunggu penjelasannya, terima kasih

  Febrianto   |   22 Jan 2023

Bantu jawab ya kak :

Mengenai currency pair yang cocok untuk pemula sebaiknya memilih pasangan mata uang EUR/USD. Mengapa? Saya jabarkan satu-satu :

  • EUR/USD Merupakan mata uang yang paling banyak diperdagangkan di dunia sehingga mata uang ini sangat likuid.
  • Dikarenakan sangata likuid maka pasangan mata uang ini juga memiliki spread yang rendah.
  • Dan dikarenakan juga banyak diperdagangkan maka informasi tentang EUR/USD juga selalu banyak.

Akan tetapi, selain EUR/USD, kakak boleh mencoba beberapa pasangan Major juga (Yang ada USD didalam pasangan mata uangnya), dan liat currency pair mana yang lebih kakak kuasai dengan gampang.

Join di forum ini kak untuk bertanya soal currency pair karena banyak perbedaan pendapat disana dan bisa jadikan referensi kakak : (pair yang aman untuk trading)

  Aswin   |   26 Feb 2023

Febrianto: Izin menambahkan saja, gw setuju dngn kakak mengenai currency pair yang cocok utk pemula adalah EUR/USD. Dalam pemilihan currency pair, emang benar klu mencoba currency pairs yg ada USD nyaa krna spread rendah serta volatilitas cenderung tinggi tetapi tidak tajam serta likuiditas tinggi.

Berikut selain EUR/USD, mata uang lain yang patut diperhatikan jga :

  • GBP/USD: Pasangan mata uang ini juga populer di pasar forex dan memiliki karakteristik yang mirip dengan EUR/USD.

  • USD/JPY: Pasangan ini cocok bagi trader pemula yang ingin memperdagangkan pasangan mata uang dengan spread yang rendah dan volatilitas yang stabil.

  • AUD/USD: Pasangan mata uang ini adalah salah satu pasangan yang paling populer.

  • NZD/USD: Pasangan mata uang ini juga populer bagi trader pemula karena memiliki volatilitas yang stabil dan likuiditas yang baik. Pasangan ini juga memiliki spread yang rendah, sehingga dapat membantu trader pemula mengurangi risiko trading.

  • Semoga membantu! Tapi perlu diingat utk memplejari karakteristik dri pasangan mata uang yang akan ditradingkan utk memudahkan trading serta membantu menganalisa secara fundamental jga!

      Cristiano   |   27 Mar 2023   |   Artikel

    BIsa dibilang klu yg namanya cross pair itu sbnrnya pair yg agak aneh ya krna ga disandingkan ama USD. Sdngkn utk kita trader pemula, rata2 trading di aset yg ada USD nya. Ya katanya likuiditas ama volatilitas lbh tinggi and lbh mudah ngebaca aarah psrnya selain itu ktnya spread jga lebih rendah.

    Oh iya, ane kan pernah tuh cba2 broker luar negeri, jdi itu instrumen forex yg bsa dipilih bnyk banget asli. Trus ktmu jga beberapa mata uang sperti misalnya RMB, terus ada Thai Bath dan SGD. Apakah itu termasuk cross pair jga, tpi di broker Indonesia kenapa ga ada ya?

      Herry   |   27 Mar 2023

    Izin nyanggah, klu yang itu2 disebut dngn exotic pair. Kata exotic disini merujuk pada mata uang yg penggunaannya agak jrng di dunia. Misalkan nih RMB dan THB jga dipake nya itu di region tertentu aja bgitu jjga dengan USD. Lain hal dngn EUR, GBP, NZD, AUD, CHF, CAD, dan JPY yg rata2 penggunaaanya msh bnyk.

    Permaslaahan ktika mata uang yg jarang digunakan adalah tingkat fluktuasi lumayan tinggi shingga misalkan dari harga 1 bisa tiba2 jadi 10. Selain itu likuiditasnya rendah itu ngebikin spreadnya bisa berpuluh2 pips jdi ga cocok bngt buat pemula n resiko yg dihasilkan jga tinggi bngt.

    Mengenai ga adanya eksotis pair bisa aja dri regulasi BAPPEBTI dan BBJ serta JFX itu ga menyediaan jnis pair ini. Dan jga permintaan pasar Indonesia trhdp pair ini jga kurang peminatnya. Jadinya ya gitu deh, di broker Lokal ga ada

      Angga   |   27 Mar 2023

    Mending belajar cross pair sih klu gw saranin. Cross pair itu memiliki tingkat fluktuasi yg wajar tpi ga libatin USD. Jdi dngn kata lain ktika USD berfluktuasi gt karena misalnya perilisan berita ato pengumuman ekonomi, itu cross pair ga berpengaruh. Selain itu, cross pair juga dapat memberikan peluang trading yang lebih baik pada saat volatilitas rendah di pasar. Karena cross pair jarang diperdagangkan tetapi ga seperti exotic pair ya, sehingga mereka cenderung lebih stabil dan dapat menghasilkan keuntungan yang lebih besar pada saat terjadi fluktuasi harga yang signifikan.

    Cma itu tadi ketika jrang diperdagangkan spreadnya jga lumayan tinggi tpi tetap aja ga setinggi n seberbahaya exotic pair. Jenis pair ini bsa banget dijadikan diversifikasi trading.

      Nemanja   |   26 Apr 2023   |   Artikel

    Halo sekedar bertanya aja. Di artikel kan dituliskan bahwa hanpir smua kalangan orang bsa mealkukan traidng saham maupun investasi saham krna zaman skrng, minimum dpeosit yang ditawarkan udah cukup rendah shngga ksmptan utk menncicipi duni trading itu makin besar. Nah blik lagi diartikel, gw membaca bahwa terdapat istilah trading dan investasi saham di artikel ini. so, mau ttnya ap perbedaa antara trading dngn investasi saham? Dan apakah trading saham merupakan pilihan yang tepat bagi mahasiswa yang ingin mendapatkan penghasilan tambahan selama kuliah? Mengingat waktu lbh bnyk utk belajar dibindingakn trading itu sndiri.

      Bruce   |   27 Apr 2023

    Nah, bedanya trading saham sama investasi saham itu terletak pada tujuannya dan jangka waktunya. Trading saham itu beli dan jual saham dalam waktu pendek, biasanya beberapa hari, minggu, atau bulan, biar dapet untung cepet. Sedangkan investasi saham itu beli saham dengan tujuan jangka panjang, beberapa tahun sampe puluhan tahun, biar nilainya naik terus dan untungnya stabil.

    Nah, terus kalo kamu mau coba trading saham buat dapetin duit tambahan selama kuliah, ya tergantung sih. Kalo kamu udah paham dan bisa analisis dengan baik, trading saham bisa jadi cara yang bagus buat nambahin penghasilan. Tapi, inget ya, trading saham juga ada risikonya yang tinggi, jadi harus hati-hati dan siap menghadapi kemungkinan rugi.

    Dan jangan lupa juga, sebagai mahasiswa, kamu punya banyak hal lain yang harus diprioritaskan, jadi waktu untuk belajar dan trading bisa jadi terbatas. Jadi, harus dipikirin matang-matang dulu sebelum memutuskan untuk trading saham buat dapetin duit tambahan selama kuliah.

      Yoga   |   27 Apr 2023

    bro saran aja nich, kalo elo lagi cari cara buat dapetin keuntungan yang cepat, trading saham bisa jadi pilihan yang cocok buat elo. Trading saham memungkinkan elo buat beli dan jual saham dalam waktu pendek, jadi bisa menghasilkan keuntungan yang lebih cepat dibandingkan dengan investasi saham jangka panjang.

    Tapi, ada risiko yang harus elo perhitungkan juga, bro. Keuntungan cepat juga berarti risiko rugi yang cepat juga. Jadi, elo harus siap menghadapi kemungkinan kerugian yang tinggi, terutama kalo elo belum punya pengalaman dan pengetahuan yang cukup tentang trading saham.

    Kalo elo mau coba trading saham, pastikan elo udah memahami risiko dan punya strategi trading yang bagus buat mengelola risiko tersebut. Dan setuju banget dngn komentar sebelumnya! jangan lupa juga buat ngelola waktu dan sumber daya elo dengan baik, dan tetep fokus ke kewajiban dan tanggung jawab yang lebih penting, seperti kuliah dan kerjaan utama elo.

      Juan   |   14 Jun 2023   |   Artikel

    Misi mau nnya, dikatkaan bahwa kita harus pelajari karakteristik produk2 yg bakal kita trading dmana volatilitas, likuiditas, tren, momentum, dsb gitu. Nahh,, sedangkan nihh utk aset2 yg bsa ditradingkan itu benaran bnyk. Mulai dari Forex hingga ke Indeks. Dan di HSB sndiri aja bejibun banget lho asli.

    Jd, utk kriteria2 yg ada ini, kira2 ada ga faktor2 yang mempengaruhi hal2 tsb. Misalkan aset yg harus volatilitas nya tinggi ato rendah, trennya harus gmana dan momentumnya bakalan gmana. Kriteria2 tsb hrus memilih yg kyk gmana ya> Mohon pnjelasannya mengenai hal ini agar aku bsa lbh gampang memlilih aset utk trading

      Anton   |   17 Jun 2023

    Juan: Menrut gue mah, yg jelas, dalam memilih aset yg ditradingkan itu, dia perlu memiliki volatilitas tinggi dan likuiditas tinggi. Volatilitas tinggi bsa ngehasilin profit yg maksimal, sedangkan likuiditas tinggi itu berarti aset tsb selalu tersedia. Nah, kmudian yg jadi pertimbangan adalah waktu trading, apakah waktu kita trading itu cocok dngn waktu aset tsb lagi volatilitas tinggi seperti opening market. Hal itu akan berpengaruh ke tingkat volatilitas dan jga likuiditas. BTW, Utk lebbih lengkap mengenai likuiditas bisa baca di artikel ini ya : Apa Itu Likuiditas Pasar Forex?

    Nah, salah satu aseet yg bsa dipertimbangkn adalah Forex dngn pair major dmana ada USD, cthnya EUR/USD dimana tingkat volatilitas tinggi, likuiditas jga tinggi, serta waktu trading gue yg coock dngn EUR/USD.

    Selain itu, yg perlu dipertimbangkan dlm memilih aset2 lainnya adalah ketersediaan berita dan informasi. Tnpa hal tsb, kita akan susah menganalisa dan meprediksi pasar kedepannya

    3 Tokoh Inspiratif yang Sukses Belajar Trading dari Nol
    Hana Raisa     28 Aug 2023
    Usia, gender, latar belakang, dan pendidikan bukanlah halangan bagi 3 tokoh ini untuk belajar trading dari nol. Simak kisah inspiratif Ingeborga Mootz, George Soros, dan Ed Seykota berikut.
    #sukses  
    Cara Menggunakan Strategi Arbitrase dalam Trading Forex
    Hana Raisa     27 Aug 2023
    Strategi arbitrase memanfaatkan perbedaan harga pair sehingga trader bisa mendapatkan profit dari selisih harganya. Bagaimana cara melakukannya?
    Live Trading Valbury Ajak Peserta Kenali Jam Trading Lebih Jauh
    Cahyaning     27 Aug 2023
    Valbury mengajak trader belajar lebih jauh tentang jam trading dan peluangnya. Acara ini akan diadakan melalui live YouTube.
    Webinar HFX Ajarkan Strategi Trading Dengan Indikator Zigzag
    Cahyaning     23 Aug 2023
    kelas webinar HFX kembali lagi. Kali ini, sesi belajar tersebut akan diselenggarakan pada hari Kamis 24 Agustus 2023.
    Maxco Bongkar Rahasia Trading Emas dengan Compounding Interest
    Maxco     23 Aug 2023
    Broker Maxco menyelenggarakan seminar worksop yang dapat diikuti oleh beragam trader. Seminar ini akan berlangsung tanggal 1 September 2023.
    Tips Trading Ala Michael Marcus, Trader yang Sukses Raup 80 Juta Dolar
    Hana Raisa     23 Aug 2023
    Michael Marcus berhasil mengembangkan modal dari yang tadinya $1,000 menjadi $30,000 hingga akhirnya sukses mengumpulkan $80 juta. Simak tips-tipsnya berikut ini.
    Trading to The Moon Indodax Bagikan Cashback Rp 578,000
    Crypholic     21 Aug 2023
    Sambut hari Kemerdekaan, Indodax mengadakan cashback USDT senilai Rp 578,000. Promo ini berlangsung hingga 31 Agustus 2023.
    Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 52 menit lalu, #Emas Fundamental

    Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 54 menit lalu, #Forex Fundamental

    EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 55 menit lalu, #Forex Teknikal

    EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 56 menit lalu, #Forex Teknikal

    Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 8 jam lalu, #Saham Indonesia

    IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 8 jam lalu, #Saham Indonesia

    Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 8 jam lalu, #Saham Indonesia

    PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 8 jam lalu, #Saham Indonesia

    Hubungan AS-Tiongkok menjadi fokus menjelang pengumuman tarif yang diharapkan, 1 hari, #Forex Fundamental

    USD/CHF pertahankan posisi di atas level 0.9050 saat dolar AS tetap lebih kuat, 1 hari, #Forex Teknikal

    EUR/JPY naik ke dekat level 168.00 di tengah berlanjutnya perbedaan suku bunga, 1 hari, #Forex Teknikal

    EUR/USD: Terlihat hambatan di sisi atas yang krusial akan muncul di level 1.0790-1.0800, 1 hari, #Forex Teknikal

    Pergerakan mingguan Indeks Dolar AS tampak tidak pasti setelah membentuk pola Inside Bar, 1 hari, #Forex Teknikal

    Dalam fase konsolidasi, breakout bullish Indeks Dolar mungkin terjadi jika harga melampaui garis tren dan resistance horizontal di level 105.81, 1 hari, #Forex Teknikal

    Harga emas naik cukup tajam pada minggu lalu dan membentuk bullish engulfing, 1 hari, #Emas Teknikal

    Meski sedikit melemah pada akhir pekan, peluang buy emas masih terlihat di penembusan level 2400 atau retracement dari level-level support di atas 2290, 1 hari, #Emas Teknikal

    Pasangan mata uang GBP/USD diperkirakan membentuk area support potensial di level 1.2449, 1 hari, #Forex Teknikal

    Momentum bullish USD/JPY mulai berubah menjadi konsolidasi di bawah level 156.00, 1 hari, #Forex Teknikal

    Pelemahan Dolar terhadap Yen Jepang kemungkinan berlanjut hingga minggu depan karena bias hawkish dari BoJ, 1 hari, #Forex Fundamental

    EUR/USD terindikasi membentuk pola bullish Wolfe, namun sinyal Moving Averages masih menunjukkan tren bearish, 1 hari, #Forex Teknikal

    EUR/USD diperkirakan menguji support di sekitar 1.0685 dengan potensi rebound menuju 1.1205, 1 hari, #Forex Teknikal

    Konfirmasi bullish EUR/USD membutuhkan break resistance di 1.0845, 1 hari, #Forex Teknikal

    Apabila EUR/USD melewati support di 1.0435, maka harga berpotensi turun lebih lanjut, 1 hari, #Forex Teknikal

    Secara teknikal, AUD/USD sedang terkoreksi dalam pergerakan Downtrend Channel, 1 hari, #Forex Teknikal

    Dolar Australia dapat menguji resistance di sekitar 0.6670 sebelum melanjutkan penurunan di bawah 0.6085, 1 hari, #Forex Teknikal

    Outlook pelemahan AUD/USD akan terkonfirmasi jika harga turun dari batas atas Downtrend Channel, 1 hari, #Forex Teknikal

    USD/CAD membentuk pola pembalikan Head and Shoulders. Harga diproyeksikan menguji resistance 1.3745 sebelum memantul ke bawah hingga melewati 1.2995, 1 hari, #Forex Teknikal

    Konfirmasi penurunan Dolar AS terhadap Dolar Kanada dapat dilihat pada pengujian garis tren di indikator RSI, 1 hari, #Forex Teknikal

    Bitcoin gagal melanjutkan pemulihan setelah pernyataan seorang pejabat The Fed meredupkan potensi pemotongan suku bunga AS dalam waktu dekat, 1 hari, #Kripto Fundamental

    BTC/USD tertekan di bawah $61,000, namun indeks sentimen Fear and Greed masih mengindikasikan minat beli yang cukup potensial, 1 hari, #Kripto Teknikal

    Mayoritas Altcoin cenderung berkonsolidasi seiring dengan pergerakan bearish Ethereum di bawah $3000, 1 hari, #Kripto Teknikal

    Setelah mendapat keuntungan hingga $80 juta dari Bitcoin, Jack Dorsey (eks-CEO Twitter) mengumumkan akan menginvestasikan kembali 10% dari keuntungan tersebut ke aset-aset terkait Bitcoin, 1 hari, #Kripto Fundamental

    Grup peretas asal Korea Utara, "Kimsuky", dikabarkan telah menggunakan varian malware baru bernama "Durian" untuk menyerang dua perusahaan kripto Korea Selatan, 1 hari, #Kripto Fundamental


    Kirim Komentar Baru